Hari ini saya akan berbagi resep Roti Ganjel Rel yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Roti Ganjel Rel yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Roti Ganjel Rel, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Roti Ganjel Rel bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Roti Ganjel Rel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Roti Ganjel Rel memakai 16 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Sudah lama penasaran dengan roti ini, apalagi ada bubuk kayumanis yang membuat roti ini wangi dan beda. Pas banget dengan tantangan #recookresepwiwin_yogya Dan tentunya juga untuk #jelajahresepnusantara Yuk #jelajahresep lagi. Aku sudah sampai Semarang ini, langsung ke toko roti Ganjel Rel, untuk nyicip kuliner legendaris. Aku ingat betul, ada resep roti ini di dapur mommy najam. Ternyata di tulisnya kue Ganjel Rel, pantesan aku cari nggak ketemu. Langsung aku beli ke pasar bahan2nya, terutama kayumanis bubuk. Aku modif resep ini dengan menambahkan tepung roti dan bubuk jahe. Aku bikin 2x resep ya gaess, maklum ada banyak pasukan yang menanti setiap masakan ibunya, entah enak ataupun tidak dan kadang entah bera antah...π. Ada 2 bentuk roti, bulat panjang bentuk pakemnya yang seperti ganjel rel, dan bentuk yang mini ada 5 buah. Ternyata makan satu aja udah kenyang banget rasanya. Cocok untuk ganjel perut ini π€π€π.. #recookresepwiwin_yogya #cookpadcommunity_yogyakarta #selaluistimewa #ga_thenextlevel #minggu23
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Roti Ganjel Rel:
- Bahan sirup :
- 200 gr gula merah
- 200 ml air
- Bahan kering :
- 400 gr tepung terigu
- 1 sdt BP
- 1 sdt SP
- 50 gr tepung roti
- 1 sch bubuk kayumanis
- 1 sch bubuk jahe
- 20 gr susu bubuk
- Bahan lain :
- 2 btr telur
- 100 gr margarin
- 1/2 sdt garam
- Secukupnya biji wijen