Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Daging bumbu bali yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada December 16, 2017

Daging bumbu bali

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Daging bumbu bali yang unik? Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Daging bumbu bali yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Daging bumbu bali, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Daging bumbu bali ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Daging bumbu bali sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Daging bumbu bali memakai 16 jenis bahan dan 2 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

(Senin, 5 Oktober 2020) Hari ini saya masak daging bumbu bali, dilarang protes bumbu bali kok gini atau gitu, karena ini bumbu bali ala saya πŸ˜„. Pokoknya masak itu gak usah dibawa ribet, yang penting hasilnya enak!

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Daging bumbu bali:

  1. 500 gram daging sapi, potong2
  2. 500 ml santan sedang
  3. 2 batang serai, memarkan
  4. 2 lembar daun salam
  5. 5 lembar daun jeruk
  6. 15 cabai rawit utuh
  7. 4 sdm kecap manis
  8. 1 sdm air asam jawa
  9. 1/2 sdm gula merah
  10. Secukupnya garam
  11. Bumbu halus:
  12. 10 butir bawang merah
  13. 5 siung bawang putih
  14. 20 cabai merah keriting
  15. 4 butir kemiri
  16. 1 ruas jahe

Langkah-langkah untuk membuat Daging bumbu bali

1
Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan daun salam, daun jeruk dan serai, aduk rata, lalu masukkan daging dan cabai rawit utuh, aduk2 sampai berubah warna, tuangi 2 gelas air, masak terus dengan api sedang.
2
Setelah air menyusut dan daging mulai empuk masukkan garam, gula merah, kecap manis dan air asam, aduk rata, tuangi santan, masak sampai bumbu meresap, matikan api, sajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Manado Mix Daging ala Mama Nadja

Bubur Manado Mix Daging ala Mama Nadja

Resep simple ini saya dapat dari teman baik saya. Setiap kami berkunjung kerumahnya selalu request minta buatkan bubur Manado. Anak saya bilang, bubur pelangi, karena berwarna warni. Membuatnya cukup mudah dan InSyaa Allah sehat karena banyak sayur nya... Teman saya bilang, untuk pelengkap, bisa menggunakan daging, ceker atau bahkan hanya sayur saja pun sudah enak dan sedap. #PejuangGoldenApron3 #Cookpadcommunity_Surabaya #KurmaSoto

Β±5-6 orang
1 jam
Oseng sayur campur (daging dan sosis) ala diannanda

Oseng sayur campur (daging dan sosis) ala diannanda

Minta request masak sayur, mari kita eksekusi. Hapy recook bundaaπŸ₯°

Semur daging kambing

Semur daging kambing

Daging kambing makanan kesukaan suami, semur daging kambing salah 1 masakan tercepat,mudah dan awet hingga berhari2 dimakan dg nasi sereh dg menggunakan beras basmati( india)

Oseng ocra daging sapi cincang

Oseng ocra daging sapi cincang

Cepat dan mudah memasaknya. Mantul dengan adanya terasi. Selamat mencoba.

2 orang
Rawon lamuran daging

Rawon lamuran daging

tertiba pengen masak rawon buat suami buat anak, izin share semoga kalian cocok juga sama masakan aku β˜ΊπŸ™

5-6 orang
1 jam
Bistik Bola Daging

Bistik Bola Daging

Bistik bola daging sebagai alternatif bistik daging biasa. Dagingnya menjadi lebih lembut karena menggunakan daging giling.

4-5 orang
1 jam
Semur Daging Sapi Kentang

Semur Daging Sapi Kentang

Sisa daging kurban! HAHAHA. #PejuangGoldenApron3

Semur Daging Sapi

Semur Daging Sapi

Kebetulan ada stok daging kurban kemarin, sering buat. Tapi kali ini pengen masukin ke cookpad, barangkali bisa bermanfaat buat yg lain. Di intip yuk. Semoga suka

4_5orang
1jam
Rendang Daging (Ala RM padang)

Rendang Daging (Ala RM padang)

Cari-cari resep rendang akhirnya kecantol dengan resep mbak Niung Niung,, tapi karena disini susah banget cari adas & daun kunyit, akhirnya beli bumbu khas rendang padang dipasar.. Wanginya lebih kuat, enyak😁 Sorce : Niung Niung #PejuangGoldenApron3 #GodaTeflon_minggu16 #MasakAsyik

3-4 orang
1 jam 30 menit
63.Kebab Daging Sapi Homemade 🀀🌯πŸ₯™

63.Kebab Daging Sapi Homemade 🀀🌯πŸ₯™

Nikmatnya bikin kulit kebab dan diisi sendiri : isinya bisa suka2 dan sebanyak2nya 🀭 Sampe ditusuk lidi krn kebanyakan isi hehe. Untuk sarapan/makan siang/bekal... boleh bangett ini momsπŸ˜πŸ’•πŸ₯™πŸŒ―πŸ‘ŒπŸ» . . #PejuangGoldenApron3 #PejuangGoldenApron3minggu13

3 kebab
Nasi daging rajungan

Nasi daging rajungan

Makanan ciri khas panipahan

100rang
30menit
Terong Siram Daging

Terong Siram Daging

Bismillah, Masak kilat di tengah ngerjain orderan brownies. Ga pake ribet ga pake lama tapi rasanya menggugah selera πŸ˜‹ #PejuangGoldenApron2

20 menit
Siomay Daging Sapi

Siomay Daging Sapi

Siomay daging ini kreasi Ibuk, hasil nyontek dan adaptasi resep siomay di kanal YouTube-nya Baim Wong. Apa bedanya sama bakso? Bakso direbus kan, ya. Hahah. Ini cuma dikukus. Kalau mau siomay yang lebih padat, telur ayamnya nggak usah dipakai. Kepingin yang agak manis? Tambahkan irisan bawang bombay.

1 jam
Tumis terong vs daging

Tumis terong vs daging

Masak is time #dirumahaja

Asem-asem daging balungan super pedas

Asem-asem daging balungan super pedas

untuk para cabe lovers

3 orang
2jam
Semur daging, kentang dan wortel

Semur daging, kentang dan wortel

Menu paling simple, anak-anak pasti suka.

4 porsi
1 jam
Soto Daging Madura

Soto Daging Madura

Source: Xander's Kitchen Masih suka masak soto-sotoan apalagi di Depok ini hampir tiap hari hujan deras dan udaranya dingin. Anak-anak juga lahap kalau makannya yang berkuah gitu. Soto mengandung banyak rempah yang menghangatkan tubuh dan bagus untuk kesehatan. Saya gak pernah masak Soto Madura tapi kalau makan mah sering, hahaha.... Kalau bikin soto itu selalu pakai resep Nyokap karena memang jadi favorit. Nah, karena pandemi ini maka saya jadi suka cari variasi aneka soto khas Indonesia. #CookpadCommunity_Depok

Gepuk daging sapi

Gepuk daging sapi

Pengen bikin menu makanan yg bisa awet berhari2. Mungkin gepuk serundeng ini bisa jadi solusinya..

4 org lebih
90 menit
Tongseng Daging

Tongseng Daging

Ceritanya mau nostalgia sama masakan favorit jaman masih SMA. Kalau dulu beli di abang2 yang mangkal di Taman Lembang, sekarang bikin sendiri judulannya. Kaya rasa dan langsung "kelar" sama keluarga di rumah😁