Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Bubur Ayam Labu yang Sempurna

Dipos pada December 24, 2018

Bubur Ayam Labu

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Bubur Ayam Labu yang gampang Cara membuatnya sedikit repot. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Bubur Ayam Labu yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bubur Ayam Labu, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Bubur Ayam Labu bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Ayam Labu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Ayam Labu memakai 26 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pernah bikin ini sekali dan rasanya enak banget. Jadi untuk meramaikan acara #WeekendChallenge dengan tema aneka labu maka saya bikin bubur ayam labu sebagai menu spesial minggu ini di keluarga kami. Suami dan anak-anak paling suka dengan labu siam ini. Paling sering ya dikukus. Sudah gampang, rasanya enak pula. Bikin adem tenggorokan. Selain itu labu siam paling sering dibuat campuran untuk sayur lontong. Harga labu yang murah dan mudah mengolahnya bikin makin cinta saja. Jadi pasti ada satu atau dua hari dalam seminggu ini makan sayur labu. Pokoknya keluarga kami itu tu #berLABUpadamu banget deh ❤❤. Nah Bubur Ayam Labu ini sebenarnya bubur dari beras yang diberi topping suwiran ayam dimasak bersama labu siam parut. Topping ayam labu ini bisa digunakan sebagai topping mie ayam. Rasanya mirip dengan tekstur unik karena faktor si labu ini. Jika tertarik, sila direcook yaaa.......

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Ayam Labu:

  1. 🌻 Bahan Bubur:
  2. 200 gram beras, cuci bersih
  3. 800 ml air atau kaldu ayam
  4. 1 batang sereh, geprek
  5. 2 lembar daun salam
  6. Secukupnya garam
  7. Secukupnya penyedap rasa jamur
  8. ----------------------------
  9. 🌻 Bahan Topping Ayam Labu
  10. 200 gram dada ayam rebus, suwir
  11. 1 buah labu siam, serut halus
  12. 1 batang daun bawang, iris halus
  13. 1 batang seledri, iris halus
  14. 4 siung bawang putih, parut
  15. 1/2 sdt lada bubuk
  16. 1 sdm kecap asin
  17. 2 sdm kecap manis
  18. Secukupnya garam
  19. Secukupnya gula pasir
  20. Secukupnya penyedap rasa jamur
  21. 50 ml air
  22. Minya untuk menumis
  23. ---------------------------
  24. 🌻 Bahan Pelengkap:
  25. Kerupuk/ Emping goreng
  26. Chili flakes/ Sambal goreng rawit merah

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Ayam Labu

1
Buat buburnya terlebih dahulu. Masak beras bersama air, sereh dan daun salam sampai teksturnya kental dan solid. Jika teksturnya sudah pas baru masukkan garam dan penyedap rasa jamur. Jangan lupa untuk sering diaduk agar bagian bawah tidak berkerak atau gosong.
Bubur Ayam Labu - Step 1
Bubur Ayam Labu - Step 1
Bubur Ayam Labu - Step 1
2
Siapkan bahan-bahan untuk topping ayam labu.
Bubur Ayam Labu - Step 2
Bubur Ayam Labu - Step 2
3
Panaskan minyak lalu tumis parutan bawang putih, irisan daun bawang dan seledri. Masak sampai harum.
Bubur Ayam Labu - Step 3
Bubur Ayam Labu - Step 3
4
Masukkan suwiran ayam dan parutan labu siam. Beri lada bubuk, kecap asin, kecap manis, garam, gula dan penyedap rasa jamur. Aduk rata. Cicipi rasanya dan sesuaikan dengan selera. Tambahkan air 50 ml dan masak sampai matang dan air mengering. Angkat.
Bubur Ayam Labu - Step 4
Bubur Ayam Labu - Step 4
Bubur Ayam Labu - Step 4
5
Saran Penyajian: Tuang bubur ke dalam mangkok lalu beri topping ayam labu dan sajikan dengan kerupuk/emping dan chili flakes atau sambal goreng rawit merah.
Bubur Ayam Labu - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Kacang Ijo Santan Pisah

Bubur Kacang Ijo Santan Pisah

Dikasih kacang ijo hasil panen mbah uyutnya Kimkim, jadi pengen burjo 😁 berhubung cuaca yang mendukung, dan niat yang sudah terkumpul, akhirnya eksekusi deh burjonya 😂 rasanya mantul kayak beli di abang2 😋😍

Bubur Soto Ayam Lamongan

Bubur Soto Ayam Lamongan

Pengen makan bubur ayam tapi pakai kuah soto ayam lamongan yang ada poyah gurih nya... Hmmm ternyata pas bangeeet ya dimakan saat pagi hari plus hujan... Yummy

4 orang
Bubur lemu(bubur beras)

Bubur lemu(bubur beras)

Percobaan, alhamdulillah jdi,

MPASI 6+ Bubur dengan lauk Ikan kembung dan sawi

MPASI 6+ Bubur dengan lauk Ikan kembung dan sawi

PROYEK 2 KELAS MPASI LANJUTAN BATCH 8 Alhamdulillah, Jadi disini, aku praktik tentang pengolahan MPASI 4 kuadran yang sebelumnya sudah dihitung manual sesuai kalori yang dibutuhkan baby pada usianya. Tadinya hanya bisa perkiraan. Sekarang sudah dengan takaran yang pas sesuai WHO. Bunda-bunda hebat, bisa kok join kelasnya untuk si buah hati ter💕 Jazakillah khairan bu dokter Nopi Ummu Zaid Semoga saya dan bunda-bunda yang lainnya bisa menyelesaikan kelas ini dan dapat dengan mudah menerapkan untuk baby ter💕 #kelasmpasilanjutanonline #kelasMPASIlanjutanonline #komunitasibucegahstunting #mpasiguidelinewho #MPASIGUIDELINEWHO

3 porsi
20 menit
12. Bubur manado metode 5.30.7

12. Bubur manado metode 5.30.7

Kenapa bubur ini dinamakan bubur manado ? Apakah bubur ini dari Manado ? 😅 ini adalah salah satu makanan sehat dengan cita rasa yang begitu nikmat apalagi kalau disandingkan dengan ikan kering dan sambal. Aduuuh lupa kenyang Mak 🤣 #PejuangGoldenApron3

MPASI 6m. Bubur Telur Puyuh Hati Ayam

MPASI 6m. Bubur Telur Puyuh Hati Ayam

Menu MPASI pertama Kay, menu lengkap resep by dr. Meta Hanindita, Sp.A(K)

3 porsi
Bubur MPASI 8m ⭐️3

Bubur MPASI 8m ⭐️3

Karbo: nasi Protein hewani: telur Sayur: baby buncis

Bubur kentang bayam merah ala mommy Zoey

Bubur kentang bayam merah ala mommy Zoey

Menu 4 bintangnya Zoey #mommyzoeycookingwithlove

3 porsi
2 jam
33. Bubur Sayur Barobbo

33. Bubur Sayur Barobbo

Dulu saya kurang begitu suka bubur nasi karna tekstur yg lembek gitu. Tapi lagi lagi, pas ke kampung suami, Maroangin, SulSel, cobain bubur barobbo ini. Bubur nasi yg dicampur dgn sayuran, dimakan dgn sambal ikan asin... aduh.. hasrat kecongokan saya langsung timbul. Langsung syukakkk.. Ini semacam Bubur Menado.. mungkin karna sama2 di Sulawesi ya. Dan semenjak itu, saya sering masak bubur ini untuk sarapan kala weekend. Dan saya kreasikan dgn ditambah bbrp sayur juga kaldu ayam. Yuk marri masakkk.. #JelajahResepNusantara #JelajahResepKhasNusantara #JelajahResep #PahlawanDapur

4orang
30menit
Bubur hemat gas (metode 5-5-1 menit)

Bubur hemat gas (metode 5-5-1 menit)

Bubur menggunakan metode 5-5-1 menit, selain hemat waktu dan gas, juga sangat simple membuatnya🥰🥰🥰 Tips metode masak cepat by bunda fah ummu yasmin Terimakasih bund, sangat membantu🥰

4 orang
7 menit
Bubur Cepat Sederhana

Bubur Cepat Sederhana

Source:Tania helena.dukung kandidat untuk tim cocomba untuk menuju bertumbuh bersama.kali ini saya recook resep teh tania.semoga teh Tania dan teman teman lancar dan sukses pilkadanya😇saya recook resep bubur sederhana nya.namun disini saya terlalu lama blender ya jadi terlalu lembut.tapi gpp rasanya tetep mantul.karena buru buru banget bikin pagi hari disaat kesiangan😀saya ga pake topping .karena disajikan dengan kari ayam.yuk ini resep yg saya pakai #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia

Bubur Sop versi q

Bubur Sop versi q

Sarapan pagi hujan" sarapan bubur sop.aq buat bubur sop pakai nasi yang masih bagus.

MPASI 6m. Bubur Pepes Ikan Kembung

MPASI 6m. Bubur Pepes Ikan Kembung

Menu pertama Kay pake seafood. Alhamdulillah lahap krn sama sekali ga bau amis. Bisa buat orang dewasa jg tinggal tambahin seasoningnya 😁

2 porsi
Bubur Daging Wortel (MPASI 6BULAN - Slowcooker)

Bubur Daging Wortel (MPASI 6BULAN - Slowcooker)

Bismillah... Hari ini cobain masak pakai slowcooker. Hehe Yang merek takahi ini ukuran 0.7L tidak bisa diset waktunya kaya merek babysave. Ini waktu masak paling lama 5jam. Belum cobain kalau 2jam masaknya gimana. Tapi tadi dijam ke4, sudah matang sih menurutku. Tapi lebih cepat masak pakai panci sih menurutku, lebih cepat dibanding slowcooker. Balik lagi tergantung gimana kebutuhan masing². Hehe Respon anak selera banget, lahap banget. Karena perdana pake daun salam dan daun jeruk. Dan aromanya lebih wangi pake SC. Karena mungkin kaldu daging²nya keluar semua. 😁😍👌🏻 Yuk yang mau cobain, semoga cocok sama bayinya ya. Dan lahap juga. Aamiin #mpasihomemade #mpasi6bulan #mpasislowcooker #cookpadcommunity_makassar

Bubur Kacang Ijo

Bubur Kacang Ijo

Hmmm,, hujan" enaknya ngemil yg anget" ya moms.. Bikin burjo kesukaan si adek, kali ini sy buatnya tanpa santan. Kacang ijonya direndam semalaman dulu spy cepet empuk dan sy masaknya pake metode 5-30-7 ala Fah Umi Yasin utk menghemat gas 😁 #MasakanUntukIbu

Mpasi 6+ bubur salmon brokoli wortel

Mpasi 6+ bubur salmon brokoli wortel

Menu Dirga utk bsok mamah masak mlm krna mamah dines pgi besok takut nda sempet masak paginya hehehe.. Smga dirgasenna trus lahap yaa syg maemnya🥰😘

3 porsi
1jam
Bubur Kacang Ijo

Bubur Kacang Ijo

Ingat masa SMP, tiap seminggu sekali pulang ekstra tari pasti beli bubur kacang ijo depan sekolah. Dulu harganya cuman 1.500 sebungkusnya dan rasanya enak.. Jadi flashback lagi, bikin sendiri aja deh supaya terobati kangennya 😄

Bubur Ayam Mantab

Bubur Ayam Mantab

Kadang nasi masak kemarin belum habis tp sudah mengeras di magic com, dibuang sayang tp dimakan tidak ada yg mau, apalagi anak2 atau bosan dengan menu harian, bisa kita improv dg sesuatu yg lain seperti bubur ayam ini

4 orang
30 menit