Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Tumis Pakcoy Daging yang Enak

Dipos pada December 14, 2017

Tumis Pakcoy Daging

Sore-sore begini enaknya membuat Tumis Pakcoy Daging yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Tumis Pakcoy Daging yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Tumis Pakcoy Daging, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Tumis Pakcoy Daging ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tumis Pakcoy Daging sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tumis Pakcoy Daging memakai 9 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tips agar pakcoy masih terlihat hijau: Sebelum dimasak, pakcoy direndam dengan air garam selama 15 menit. #JadiPejuangGA3Lagi_2

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tumis Pakcoy Daging:

  1. 3 ikat pakcoy
  2. Sedikit daging
  3. 3 siung bawang merah
  4. 4 siung bawang putih
  5. 2 buah cabe merah keriting
  6. 2 buah cabe rawit merah
  7. 1/2 sdt garam
  8. 1/2 sdt kaldu bubuk
  9. 3 sdm saos tiram

Langkah-langkah untuk membuat Tumis Pakcoy Daging

1
Potong daging menjadi kecil2 bentuk dadu lalu rebus hingga empuk
Tumis Pakcoy Daging - Step 1
2
Potong semua bahan sesuai selera
Tumis Pakcoy Daging - Step 2
3
Tumis semua bawang dan seua cabe hingga layu
Tumis Pakcoy Daging - Step 3
4
Masukkan air, daging, garam, kaldu bubuk,saos tiram
Tumis Pakcoy Daging - Step 4
5
Setelah air hampir habis masukkan pakcoy (agar pakcoy tidak overcook).
Tumis Pakcoy Daging - Step 5
6
Tes rasa dan siap disajikan
Tumis Pakcoy Daging - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Buncis Cah Daging

Buncis Cah Daging

Baru pertama kali nyoba menu ini hasil baca - baca resep yang seliweran dimana mana dengan sedikit modifikasi. Ternyataa nagih banget euy. Happy cooking!

2 Porsi
30 Menit
Bistik daging sapi simple

Bistik daging sapi simple

Yg suka masak enak dan cepat merapat yaaa... Ini resep bistik 45 menit jadi hemat waktu rasa juara moms 😊 . . . . . . . . . . . . . . . . #PejuangGoldenApron3 #week15

5 orang
45 menit
Mpasi 6M+ Bubur Daging Tempe

Mpasi 6M+ Bubur Daging Tempe

3 porsi
30 menit
Cah Daging Sapi Paprika

Cah Daging Sapi Paprika

#GA_TheNextLevel #MingguKe16 #SeptemberCeria #WeekendChallenge

Tumis Buncis Daging

Tumis Buncis Daging

Dirumah itu sering nyetok daging giling, dan biasanya buat topping pizza. Nah dikulkas ada sisa daging giling cuma 100 gram. Tanggung banget kalo buat topping pizza karena cuma sedikit. Liat instagram Bu dokter Abigailaudity, resep tumis buncis daging ini ya walaupun ga sama persis sih 😂 Jadi pengen bangeet Akhirnya eksekusi si daging giling. Resepnya mudah dan enaaak Semoga menginspirasi ya.. #PejuangGoldenApron2

Ayam/daging goreng kecap simpel

Ayam/daging goreng kecap simpel

sesuai selera ayam / bagi yang tidak haram boleh ganti daging yah... saya pribadi lebih suka ayam fillet

5 orang
1 jam
Daging Bumbu Sei (With Air Fryer)

Daging Bumbu Sei (With Air Fryer)

Baru beli air fryer trs nyobain bikin menu menggunakan bahan baku daging dgn air fryer. Selamat mencoba!

3 org
1 jam 30 menit
Rawon Daging lunak

Rawon Daging lunak

Masakan ini banyak di sukai semua org, lebih nikmat di makan saat msh panas, suami dan ank2 ku sangat menyukainya yuk cb resepku

10 org
90 menit
Siomay Makaroni Daging Giling

Siomay Makaroni Daging Giling

Saatnya setoran #ComboNgabibita_FusionPasta, bingung asli mau bikin apaan yg cocok dgn tema dan bisa kemakan juga sama anak anak, playing safety ajalah ya mau bikin olahan dgn saus yg indonesia banget takut gak disentuh sm anak anak secara emak juga gak doyan makan pasta, mudah mudahan olahan pasta saya kali ini bisa masuk kategori. Sambil liat liat bahan bahan di kulkas punya kulit pangsit, daging giling dan bumbu kacang instan oleh oleh tetangga, jadilah sy bikin siomay berbahan makaroni sebagai pengganti terigunya, alhamdulillah rasa mirip lah dengan siomay abang abang, gak pake ribet juga bikinnya. #BelanjaIdeaDiPasarCookpad #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenApron3

10 bh
60 menit
Sayur labu siam daging santan

Sayur labu siam daging santan

Bosen bikin labu siam ditumis aja, jadi coba dibikin sayur. Sayur labu siam terasa segar meski pakai santan. Saya pakai santannya nggak terlalu banyak jadi kuahnya nggak terlalu kental. #PejuangGoldenApron3

4-5 orang
1 jam
Semur Daging Bumbu Jadi

Semur Daging Bumbu Jadi

Yang praktis-praktis emang menolong di saat males mau ngulek dan kopek bawang. #GoldenApronChallegne3 #PejuangGoldenApron3

Rawon Daging

Rawon Daging

Hai cookpaders... Saya n suami suka sekali makan rawon, setiap ke kota Surabaya kami tidak pernah absen untuk menikmati hidangan ini. Untuk mengobati rasa kangen masakan satu ini saya mencoba membuatnya di rumah alhasil semua anggota keluarga saya mengatakan enak n anakku makannya berulang2☺☺. Saya recook dari resep mbak @Fitri Sasmaya.. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Palembang #Mami Cay

1 jam
Mpasi brokoli daging baso 8 bulan

Mpasi brokoli daging baso 8 bulan

Hallo moms, siapa yang bingung nyiapin menu buat si kecil? Akuuuuuuu hhe Sama nih kita moms, dhalthaf kian sulitnya makan jafi setiap makan pagi siang sore harus beda2 menu. Nah ini aku coba masakin dia brokoli dan daging baso parut. Alhamdulillah anaknya makan banyak. Sorry ya moms foto by stepnya gak di dokumentasikan. Hanya hasil akhir aja semoga bisa menginspirasi. So....lets start it mom

3 porsi makan
1 jam
Risoles daging

Risoles daging

Setiap pagi pengen banget buatin ini buat suami, dan Alhasil suami suka 🥰

4-5 orang
1 jam
Rendang Daging Anti Ribet

Rendang Daging Anti Ribet

05/09/2020 Baru kali ketiga masak daging dan akhirnya ga alot lagi pake metode 5.30.7. Bikin rendang pake bumbu instan kokita. Enak, ngga terlalu beda jauh sama rendang yg dijual di warung padang 🤭 suami pun suka dan nambah makannya walaupun ngoceh2 kepedesan 😂😂 klo aku pedesnya masih bisa ditoleransi sih tapi klo yg suka pedes mgkin nganggep ini ga pedes, tinggal tambahin cabe aja sih. Ini aku buatnya malem2, sisanya smpn dikulkas. Besoknya ditumis dgn minyak, jadi tambah enak dan makin empuk, sampe pengen nangis 😭😂