Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Rendang Daging Sapi yang Anti Gagal

Dipos pada January 7, 2020

Rendang Daging Sapi

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Rendang Daging Sapi yang mudah Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Rendang Daging Sapi yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rendang Daging Sapi, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang Daging Sapi ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Sebagai perhatian, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Rendang Daging Sapi diperkirakan sekitar +-2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang Daging Sapi memakai 28 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masih ada stok daging, kita rendang aja dagingnya biar bisa nyetok makanan juga.. Masaknya memang lama (+- 2 jam), krn tujuannya supaya bumbu meresap dan daging benar2 empuk. Jd kudu sabar kalau masak beginian hehe. Tp percayalah yg hobby masak, mau selama apa pun masaknya tetap buat happy. Eeeiittss makan secukupnya ya hehe 👩‍⚕️ Selamat mencoba kengkawan 👍🏻

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang Daging Sapi:

  1. Bahan Utama:
  2. 1 kg daging sapi
  3. 500 ml santan kental (perasan pertama dari 1 kelapa tua)
  4. 500 ml santan cair (perasan kedua)
  5. 2 batang sereh (geprek)
  6. 2 lembar daun salam
  7. 2 buah kemiri
  8. 3 bunga lawang
  9. Lengkuas (3cm) geprek
  10. Minyak goreng (secukupnya)
  11. 2 sdm garam halus
  12. 1 sdt gula pasir
  13. Bumbu Halus:
  14. 30 cabe merah
  15. 10 cabe rawit
  16. 15 bawang merah
  17. 6 bawang putih
  18. 2 buah kemiri
  19. 3 cm kunyit
  20. 3 cm jahe
  21. 1 sdm merica (butir)
  22. 1 sdt jinten (butiran)
  23. Bumbu Tambahan:
  24. 1 buah kelapa parut (gongseng)
  25. 3 sdm ketumbar (butiran)
  26. Pelengkap
  27. Telur rebus (sesuai kebutuhan)
  28. 2 buah kentang

Langkah-langkah untuk membuat Rendang Daging Sapi

1
Siapkan semua bahan2. Cuci bersih daging sapi, taburkan perasan jeruk, 1 sdt garam, 1 sdt ketumbar giling kasar. (Marinasi)
Rendang Daging Sapi - Step 1
2
Bumbu Tambahan: Siapkan wajan, gongseng kelapa parut + 3 sdm ketumbar sampai warna coklat. Setelah itu blend sampai halus.
Rendang Daging Sapi - Step 2
3
Bumbu Halus: Cuci semua bahan, lalu blend semua bahan2 bumbu halus. Panaskan minyak goreng, tumis sampai harum bumbu halus beserta 2 batang sereh (geprek), 2 lembar daun salam, 3 bunga lawang, lengkuas geprek, 2 kemiri, 2 sdm garam halus, dan 1 sdm gula pasir.
4
Masukkan daging yg sudah dicuci bersih serta bumbu kelapa gongseng yg sudah diblend, aduk rata, lalu biarkan bumbu meresap (kalau bisa sampai minyak dari daging keluar). Masukkan santan cair, aduk2 sampai surut (biar santan gak pecah).
Rendang Daging Sapi - Step 4
Rendang Daging Sapi - Step 4
5
Setelah itu barulah masuk 500ml santan kental. Aduk pelan sampai air berkurang dan kental. Masukkan Telur dan kentang. Koreksi rasa. (NB: jika rasa kurang asin, tambahkan garam lg secukupnya).
Rendang Daging Sapi - Step 5
6
Rendang Daging Sapi favorit semua umat siap dihidangkan 😄
Rendang Daging Sapi - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Dadar Gulung Cocopandan

Dadar Gulung Cocopandan

Sabtu, 5 Juni 2021/#437 Alhamdulillah, masih bisa ikut meramaikan tema kreasi semarak clover minggu ini yang ditentukan oleh mbak Novi (akun Mimi 4A Cookery). Temanya ini sangat istimewa yaitu kreasi pinky anniversary . Ya, krn minggu ini bertepatan dengan hari bahagia beliau yaitu wedding anniversary beliau yg ke 11. Untuk itu, kami sekeluarga mengucapkan happy wedding anniversary yg ke 11 untuk mbak Novi dan suami. Semoga sepanjang pernikahannya selalu dipenuhi ketenangan, penuh ketentraman, penuh kasih sayang, penuh keberkahan dan tetap langgeng hingga ke surga.. Aamiin Ya Robbal Alamiin Walau hanya membuat dadar gulung cocopandan, semoga bisa ikut memeriahkan tema pinky anniversary nya mbak Novi.. Smoga mbak Novi berkenan🙏 Rasa vla cocopandannya pas manisnya berpadu dg kulit dadar yg asin gurih. Source inspirasi resep : Daffa Tube HD (dg modifikasi) #GAPinkyAnnivNovi #Semarak_GAPinkyAnnivNovi #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Pekanbaru #mj_clover

20 buah
1 jam
Rendang jamur kentang

Rendang jamur kentang

Pengen sego enjamur, tapi jauh banget mau beli, butuh setengah jam buat menuju tempat wkwkwkw. Dan aku memutuskan bikin sendiri. Niatnya jamur aja, tapi kenapa jamur di pak sayur cuma 2 bungkus aja, akhirnya aku mix sama kentang, udah fix gak ada pilihan lain 🤣 #PejuangGoldenBatikApron

1 piring
Rendang

Rendang

Hari ini masak rendang siapa tahu bisa jadi rekomendasi buat menu lebaran. Masakan kesukaan keluarga Indonesia ya kan. Walau masaknya lama tapi rasanya enak. Kali ini saya cara pengolahannya menggunakan resep Eddy Siswanto di YouTube nya. Saya membuat nya tanpa menggunakan serundeng kelapa. Bumbu nya pun di sesuaikan dengan bahan yang ada di dapur Yuk di buat #pejuanggoldenbatikapron

Rendang Daging Kacang Merah

Rendang Daging Kacang Merah

Bismillaah.. Rendang merupakan masakan khas Minangkabau Sumatera Barat, lndonesia. Masakan orang Minang dan Melayu ini berupa olahan daging sapi sebagai bahan utama, dimasak dengan santan bersama bumbu rempah dalam waktu cukup lama. Pas ada event mamah cookpad #PesonaKulinerIndonesia dalam #PekanInspirasi.. Rendang ini saya tambahkan kacang merah sesuai request paksu.. Pakai bumbu instan ini resep dari ibu mertua. Enak, ga pedes, jadi anak bungsu lahap banget makannya 😍 #PekanInspirasi #PesonaKulinerIndonesia #CookpadCommunity_Bandung #Cocomba

182.Talam Nangka

182.Talam Nangka

Bismillaah ,,, 20 Ramadan 1442 H Masih meramaikan event posbar manis n gurih😍dan ini talam ma sya Allaah uwenak banget ga eneg manisnya nambahnya lagi wangi harum buah nangka🤤aseli dah bikin nagih betul👍selamat mencoba ya mom's Sc : Nindaummuzia #Resepkece #AkuAsin #AkuManis #KampoengRamadan #MeolahCaruan_Jaja #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan #PejuangGoldenApron3 #Minggu48

Rendang daging

Rendang daging

Yang ada di foto belum kering ya rendangnya itu masih proses😀

Rendang Jengkol Instant

Rendang Jengkol Instant

Kebetulan ada jengkol jd dimasak rendang aja tp pake bumbu indofood biar nd ribet 🤭😁 maklum emak anak dua kadang riweuh

Rendang bumbu indofood

Rendang bumbu indofood

Bikin rendang favorite 😀😀 di masak 2 jam aja api kecil hasilnya enak banget dan kental banget. #Dirumahaja

Kue lumpur kismis

Kue lumpur kismis

Setelah marathon gorengan akhirnya bikin takjilan yang gak kalah enak & nikmat , krucil pun pada doyan, inspirasi resepnya dari mba windri Aries #300dayscookingchallange #MakeEverydayCookingFun #CookpadCommunity_Id

Puyunghai Bumbu Rendang

Puyunghai Bumbu Rendang

Sesuai judulnya, pasti udah kebayang dong resepnya. Biarpun simple, tp ini nendaaang banget bunda rasanya, bikin geger serumah krn pada doyan. Bayangin Bun, makan ini sambil nonton sinetron Indosiar, mantul wkwk

Mini Pastel isi abon

Mini Pastel isi abon

Salah satu cemilan kesukaan keluarga saya dan jadi salah satu bakulan saya Buatnya tersimple ,anti gagal meski lumayan lama bikinnya Irit bahan tapi hasilnya banyak ,,,cocok buat jualan

3 toples @250gr
2 jam
Kulit Risol Anti Sobek

Kulit Risol Anti Sobek

📌 Madiun, 1 Mei 2021 Pengen bikin risol mayo, pengen bisa bikin kulit yang nggak gampang sobek biar tahan lama. Ketemulah resep ini. Beneran nggak gampang sobek dan nggak lengket lho 😍 Source: Ibnu Kitchen Link resep asli 👇 https://cookpad.com/id/resep/14879749-kulit-risol-lentur-tidak-robek?invite_token=dPTAAtqaMfCykj7xCcMapTDp&shared_at=1619876864 #CookpadCommunity_Surabaya

Rendang ayam

Rendang ayam

rendang ayam ini disukai anak2 karna kalo beli rendang di tukang nasi padang bumbunya lebih ke pedas dan anak2 kurang suka makan daging

8 porsi
2 jam
Rendang jengkol bumbu simpel ga pake ribet

Rendang jengkol bumbu simpel ga pake ribet

- Supaya jengkol tidak bau menyengat , rebus jengkol dengan daun salam dan daun jeruk yang banyak . - Rebus jengkol dengan teknik rebus , 5-30-7 Rebus 5 menit, matikan api dengan tutup panci tertutup selama 30 menit , lalu rebus lagi 7 menit . - Masak rendang jengkol dengan sedikit daging sapi , supaya bumbunya gurih . - Gunakan santan segar supaya rendang terasa manis gurih dari santannya Selamat mencoba😍

Tahu ampela bumbu rendang endyang

Tahu ampela bumbu rendang endyang

Kreasi sendiri karena dirumah adanya bahan itu aja. Lumayan bisa buat bekal suami dan tahan sampe 2 hari. Yuk mari kita masak...

3-4 orang
45 menit
Rendang daging sapi no ribet n enak

Rendang daging sapi no ribet n enak

Awalnya aku sama sekali ga bisa masak rendang... Karena aku pikir buat rendang itu ribet bgt... Mesti d aduk2 biar ga pecah santan... Stelah aku dpt resep dr nenek aku yg udh lama tinggal d tanah Minang... Akhirr na aku jd sukaaa bgt masak rendang... 🤣 Krn emng gampang bgt n jd na Enaaak bgt... Hayuuuk Bu ibu marriii qta eksekusi resep rendang ini... 😍🤤

3 orang
1 jam
Rendang kering Telur Daging Sapi🐮

Rendang kering Telur Daging Sapi🐮

Mumpung waktunya weekend masak yg gampang gak ribet tapi enak😋bingung dan akhirnya memutuskan tlp mama🤭minta resep deh..he..he..😅untung bahan semua sudah ada tinggal meluncur kedapur. #JelajahResep #JelajahResepRumahan #CookpadCommunity_Surabaya

Gethuk Goreng lumer (frozen food)

Gethuk Goreng lumer (frozen food)

ini adalah salah satu ide jualan frozen food dg bahan dasar singkong. krna sy itu suka bebikinan yg bs di frozen. jd sekali bkin banyak. simpan di freezer. klo pengen tgl keluarin, goreng. bonus lg klo posting di marketplace trs ada yg beli. alhamdulilah source : ardhaniluvnabva #wongsolomasak #cookpadcommunity_solo

1 jam