Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Burjo (bubur kacang ijo) empuk yang Enak

Dipos pada January 10, 2019

Burjo (bubur kacang ijo) empuk

Hari ini saya akan berbagi resep Burjo (bubur kacang ijo) empuk yang simple Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Burjo (bubur kacang ijo) empuk yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Burjo (bubur kacang ijo) empuk, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Burjo (bubur kacang ijo) empuk enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Burjo (bubur kacang ijo) empuk kira-kira 5 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Burjo (bubur kacang ijo) empuk sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Burjo (bubur kacang ijo) empuk memakai 10 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sore-sore kok hujan, bikin yang anget-anget cocok nih...

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Burjo (bubur kacang ijo) empuk:

  1. 1/8 kg kacang ijo, rendam 4-5 jam
  2. 2 jari tangan Gula merah
  3. 5 sdm gula pasir (sesuai selera)
  4. 1 bks santan bubuk instan
  5. 1 lembar daun pandan
  6. 1 ruas jahe
  7. Sejumput garam
  8. 2 liter Air
  9. 1/2 gelas air hangat
  10. 2 sdm tapioka / telung beras/ kanji/sagu

Langkah-langkah untuk membuat Burjo (bubur kacang ijo) empuk

1
Cuci bersih kacang ijo, rebus bersama pandan dan jahe yg sudah digeprek sampai empuk. Tandanya kacang sudah pecah.
2
Tambahkan gula merah, gula pasir dan sejumput garam, rebus lagi sampai larut.
3
Seduh santan bubuk dengan air hangat, sedikit saja, Kira-kira 1/2 gelas belimbing, masukkan sambil terus diaduk.
4
Terakhir tambahkan 2 sdm tapioka yang sudah diencerkan dengan 1/2 gelas air dingin. Aduk sampai tercampur rata dan matang. Angkat.
5
Burjo simpel dan empuk siap dinikmati. Pecinta es, disajikan dingin juga cesss...
6
NB : merendam kacang ijo sebelum dimasak tujuannya adalah agar lebih cepat lunak atau empuk. Kalau kelupaan atau nggak semper gimana dong?
7
Ada tips kalau nggak sempet merendam kacang ijo, rebus beberapa waktu, kemudian matikan api, tutup panci sekitar 10-15 menit. Lanjut panaskan lagi, bisa hemat waktu dan gas tentunya.
8
Selamat mencoba...

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur kacang ijo metode 5.30.7

Bubur kacang ijo metode 5.30.7

TANTANGAN DITERIMA 🀭 #CABEKU dr komunitas DEPOK dgn tema #KelapaSeribuManfaat, sy ambil santannya utk bikin bubur kacang ijo, ikut meramaikan ajaaaa...#weekendchallenge minggu ini😁 mumpung msh #DiRumahAja . #cookpadcommunty_bogor #cookpadindonesia

Bubur ubi biji salak

Bubur ubi biji salak

Ngga bosen bikin ubi biji salak ini, rasanya mantap. Tapi sayang kali ini ngga ada stok daun pandan, jadi apa adanya. Tapi soal rasa tetap OK. Silahkan kalau mau coba, jangan lupa tambahkan daun pandan ya biar lebih wangi buburnya. #TiketMasukGoldenApron3

3 porsi
+/- 45 menit
Mpasi 6mos - Bubur nasi salmon labu siam

Mpasi 6mos - Bubur nasi salmon labu siam

Masih trial, liat mana yg jo doyan mana yg engga... Ini dia mau... Warnanya jd jingga krn ada salmon...

2 porsi
2 jam
Bubur Kacang Ijo

Bubur Kacang Ijo

Lagi pengen bubur kacang ijo, cek dapur masih ada kelapa parut dan gula merah langsung eksekusi hehe #DiRumahAja

Diet Bubur Buah Oatmeal

Diet Bubur Buah Oatmeal

Resep ini cocok untuk kamu yang lagi diet rendah karbo, no gula, no tepung. Simple dan enak. Pake buah yang ada di kulkas saja. Tambah nangka dan kelapa, dijamin lebih enak lagi...

Bubur kacang ijo ketan empuk

Bubur kacang ijo ketan empuk

Menu takjil sore ini, tetep pake kolang kaling ya bund, untuk menghabiskan stok yang dikulkas :D

Bubur bayam MPASI 8+

Bubur bayam MPASI 8+

Mulai bosan makan yang menunya itu terus. Jadiii sehari masak buat baby bala2 mami ni mesti 2xβ™₯️β™₯️

Es Bubur Sagu Ambon

Es Bubur Sagu Ambon

Sebetulnya ini bubur sagu Ambon biasa. Diberi nama "es" karena sy lebih suka makan dalam keadaan dingin πŸ˜„. Membuat sangat mudah, bisa jadi alternatif camilan atau makan selingan yang murah meriah . Selamat mencoba 😊 . . . #cookpadcommunity_surabaya #camilanrumahan

2 porsi
Bubur kacang ijo biji salak

Bubur kacang ijo biji salak

2 bahan jadi kudapan yang spesial buat keluarga mw di sajikan hangat atau dingin tetap mantab tambahkan es batu biar tambah mantul selamat mencoba πŸ₯°

Bubur Hintalu Karuang

Bubur Hintalu Karuang

Dingin abis hujan dari semalam #DiRumahAja bikin cemilan yg mudah aja . Bubur hintalu karuang kalo d pulau Jawa mungkin sama dengan bubur candil .

Bubur Kacang Ijo

Bubur Kacang Ijo

#DiRumahAja tapi tetap bersemangat dengan ditemani cemilan manis ini, apalagi dikala hujan makin mantap bersama cemilan hangat bubur kacang ijo πŸ˜‰πŸ’• #WeekendChallenge #Cemal-Cemil #PejuangGoldenApron2 #maret #2020 #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity_majalengka #happy_cooking 😍

1 panci kecil
Bubur Candhil Ubi

Bubur Candhil Ubi

Saya gunakan ubi putih yang kadar airnya sedikit,jadi takaran ini sudah pas menurut saya.sesuaikan saja penggunaan tepung kanji dengan jenis ubi yang akan digunakan ya.tapi kalau terlalu banyak akan membuat kenyal dan agak alot.kalau ini lembut dan empuk teksturnya.

Bubur ketan jagung

Bubur ketan jagung

Awalnya ibu saya dulu buat ini, kelihatan nya biasa saja, eh setelah dicoba ketagihan hihihi #festivalramadhancookpad & #cabek

Menu 5 ribu. Bubur sedap sekejap secepat kilat

Menu 5 ribu. Bubur sedap sekejap secepat kilat

pagi hari adalah momen dimana Jiwa dan Raga blm nyambung nyambung amat. daripada langsung keluar cari sarapan cuma pake daster. mari masak sebentar,,

4 porsi
20 menit
Bubur Sagu Candil Ubi Ungu

Bubur Sagu Candil Ubi Ungu

#TiketMasukGodenApron3

5 0rg
30 menit
Mpasi 4* 6m (Bubur tim soto ayam)

Mpasi 4* 6m (Bubur tim soto ayam)

Alhamdulillah si kecil sllu lahap, yuk kreasikan resep se sedap mungkin, agar si kecil lahap trus hehe 😍

2-3 porsi
15mnt