Bagaimana Menyiapkan Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) yang Lezat

Dipos pada November 14, 2022

Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran)

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) yang gampang Cara membuatnya sedikit repot. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Pada umumnya Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran), antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Kira-kira porsi penyajian Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) biasanya untuk -+ 1-10 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Ga mesti ikut bahan-bahannya, boleh kok ditambah variasinya sesuai selera untuk resep Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) oleh krasi mommy. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Kalau kamu mau, masakan Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) memakai 10 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamualaikum, Alhamdulillah lebaran tinggal beberapa hari lagi. Tradisi lebaran di lain tempat lain juga ya kebiasaannya, kalau di Indonesia sendiri tradisi lebaran seperti berkumpul bersama sanak saudara, banyak jajanan kue kering terhampar dimeja tamu, dan makanan khas sayur lebaran apalagi kalau bukan yang bersantan santan dan berminyak minyak plus ketupat 😁, kurang afdol bila tidak ada sayur berminyak bersantan ya dan ketupat. #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran):

  1. 1 sachet bumbu instan (saya pakai finna bumbu instan gulai)
  2. 1 kotak santan kental (saya pakai sun kara)
  3. 1 kotak tahu putih, goreng dahulu
  4. 1 buah labu siam, potong korek api
  5. 2 gelas belimbing air mineral
  6. Secukupnya minyak untuk menumis bumbu
  7. Bumbu tambahan :
  8. 2 sdm gula pasir
  9. 1/2 sdm kaldu jamur
  10. 1/2 sdm garam

Langkah-langkah untuk membuat Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran)

1
Siapkan bahan bahan, untuk bumbu tambahan (lihat ditulisan resep) bisa di sesuaikan selera masing masing ya.
Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) - Step 1
2
Panaskan minyak, tumis bumbu hingga harum, tambahkan 2 gelas air mineral.
Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) - Step 2
Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) - Step 2
3
Masukan labu siam dan tahu, tunggu hingga air mendidih, kemudian masukan santan kental dan bumbu tambahan sesuai selera (lihat resep diatas) kecilkan api agar santan tidak pecah didihkan dengan api kecil hingga dirasa matang merata.
Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) - Step 3
Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) - Step 3
Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) - Step 3
4
Alhamdulillah, gulai tahu labu siam siap menjadi pelengkap sayur lebaran nanti. 😊
Gulai tahu labu siam bumbu instan finna (sayur lebaran) - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai tebu telur

Gulai tebu telur

Baru tau d Riau sini klo ad sayur nama nya tebu telur,awalnya main krmh kawan makn bareng2,ternyata enak, sengaja kepasar agak pagian biar dpt tebu telur klo agak siangan udh abs

Gulai Daun Singkong + Ayam

Gulai Daun Singkong + Ayam

Source : Arina AE Putri #GA_TheNextLevel #44 #CookpadCommunity_Depok Sebenernya resep aslinya sih nangka+udang πŸ˜‚ tapi nyari nangka lagi susah....yakali nunggu pohon nangka berbuah dulu kan kelamaan πŸ˜‹ yaudah deh pake daun singkong yg tinggal metik didepan rumah aja πŸ˜‚

4 orang
45 menit
Gulai Baga khas Padang Pariaman (Tanpa Santan)

Gulai Baga khas Padang Pariaman (Tanpa Santan)

Tidak terasa tahun ini kita sudah hampir sampai di minggu minggu terakhir Ramadan. Saat menjelang hari raya lebaran, biasanya kita suka kangen dengan menu lebaran buatan ibu kita ya..saya termasuk salah satunya nih yang kangen banget sama masakan almarhumah mama saya. Dulu untuk hidangan lebaran biasanya mama suka bikin gulai atau rendang ala Padang. Maklum meskipun kami ini bukan orang Sumatera Barat, tapi sukaa.. banget sama masakan padang, karena rasanya yang pedas gurih dan kaya rempah. Sayangnya...waktu itu saya ga' nanya resepnya sama mama(maaf,dulu saya cuma bantuin nyicipin sama nyuci perabotan bekas masaknya doang πŸ™ˆ) Untuk mengobati rindu masakan mama. kali ini saya mau coba bikin menu gulai ala Padang tapi tanpa santan... Loh emang ada gulai ala padang yang tanpa santan...ada dong pastinya...namanya gulai baga, gulai daging sapi tanpa santan atau fibercreme. Rasanya gimana ? Rasanya gurih nikmat namun lebih ringan dibandingkan jika memakai santan.. jadi bisa ngurangin kolesterol jahat ya makk..🀭. Kali ini saya pakai resepnya Briana's Recipes by Mira Alkhansa dan resepnya pak Fadil (Fadil's kitchen)di Cookpad yang saya kombinasikan. Intip resepnya dibawah ini yuk: #GA_TheNextLevel #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #KampoengRamadan #KualiEmak #meolahcaruan_Ololebaran #kulaetamcocok #cookpadcommunity_balikpapan #cookpadcommunity_kaltim #cookpadcommunity_borneo #cookpadcommunity_id #cookpadindonesia #dutarecookberaksi #dutarecookbalikpapan

Gulai 3T (Telur Tahu Tempe)

Gulai 3T (Telur Tahu Tempe)

🎢lebaran,, sebentar lagii,,,🎢 wuaahhh,,, ga terasa yaaa,,, ikut memeriahkan hari raya idul fitri lewat masakan,,, bikin gulai buat temannya ketupat atau nasi Source : mb imaami tp aq modif yaaa,,, klo mau pedes bisa ditambah cabe rawit yaaa,,, yukk masakπŸ‘©β€πŸ³ #PekanPosbarSayurLebaran #KampoengRamadan #kualiemak #cpbali_rindukampung #cookpadcommunity_bali #cookpadcommunity_denpasar

Gulai Kacang Panjang

Gulai Kacang Panjang

Kangen masakan Mama and keinget kl Mama tuh suka masak kacang panjang pakai santan, nama masakannya apa tapi yaa? gulai kacang panjang x ya, krn kan ada santannya... Resep aku dapat dr Mama aku ya, kl org Bangka mgkn sdh familiar dgn masakan gini ya.. untuk resep yang lebih lengkap bisa intip juga di ig @mache_kitchen

Gulai ikan

Gulai ikan

Bismillah.. Source : home cooking ala xanders kitchen Suami request bikin gulai, g pernah masak ikan gulai sprti masakan padang gini. Bahannya g susah dan ternyata masaknya cepet, ga ribet sprti yg dibayangkan, resep bu jun emang juara semua.. Saya tanpa rawit karena biasanya toddler sya ikutan makan

Gulai Daun Singkong Teri & Krecek

Gulai Daun Singkong Teri & Krecek

Request Bapak Mertua, pengen Gulai daun singkong teri pake krecek, katanya enak 🀭

1 jam 30 menit
Gulai Ayam Berendam

Gulai Ayam Berendam

Kali ini pingin masak menu ayam, kebetulan ada ide dari mamah cookpad ikut memeriahkan pertandingan Ayam Berendam VS ayam Berjemur dalam #PekanRayaAyam mamah cookpad biasanya ayam aku bikin kare kalau gak gitu dibikin soto kali ini mau bikin gulai ayam yang biasanya aku pakai daging kambing pingin coba sekarang daging ayam. Ternyata oh ternyata luaaaar biasa enaknya πŸ˜‹ persis seperti aku buat gulai kambing cuma beda di dagingnya aja πŸ˜„

Gulai rebung labu kuning

Gulai rebung labu kuning

Masakan gulai rebung. Masakan yang sering Mama buat untuk keluarga.kerna jauh dari Ortu.jadi aku masak buat keluarga kecilku. kerna anak aku yang bungsu suka sekali sayur ada labunya #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget #Cookpad Community _Balikpapan

Gulai Tauco ala Minang (ala saya)

Gulai Tauco ala Minang (ala saya)

Baru kali ini memasak Gulai Tauco. Beda bahan, beda tauco, tentu rasa berbeda ya.. Saya berusaha bikin semirip resep Uni Ayu @Ayu_MamaAura, tapi mesti menyesuaikan pula dengan bahan yang ada. Tanpa pete, dengan isi sayuran yang beda, tapi bumbu sama. Tauconya pakai tauco merah yang terjangkau saja di supermarket, karena di sini susah dapat tauco homemade yang sama dengan yang dipakai Uni Ayu. Padahal pengen banget. Rasanya sedeppp... Baru kali ini bikin masakan sayur bersantan dengan tambahan tauco. Kata bunda, masakannya mirip-miriplah dengan masakan di Jawa. Tapi beda nih, ada tauconya. Masakan ditambah tauco emang jadi tambah enak yaaa.. πŸ˜‹ Terima kasih Uni @Ayu_MamaAura ,sehat bahagia sekeluarga. Resep asli bisa diklik di sini: https://cookpad.com/id/resep/15759658?invite_token=49GBjE #CookpadCommunity_Surabaya #Cookpadcommunity_sidoarjo #GenkPejuangDapur #CookmemberGenkPeda_AyuMamaAura

Gulai kacang merah

Gulai kacang merah

Paksu doyan kacang merah..apalagi kalau di bikin sayur asem...sedangkan saya kurang suka kecuali di masak dengan bumbu yang meriah...sesekalj bikin yg merah meriah bumbu..πŸ˜€ #KualiEmak #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Bandung #resep111 #masakannyaine #goodfoodgoodmood

Gulai Ayam bumbu dasar kuning

Gulai Ayam bumbu dasar kuning

Assalamualaikum Cookpaders.. Selamat hari Raya idul fitri Taqabbalallahu minna wa minkum πŸ™ Saatnya #semarakclover dengan tema menu Lebaran dari mba yeni mulyani, smoga mba yeni dan kel selalu di beri kesehatan . Menu lebaran yang ini selalu ada di rumah mama, sebenarnya kemaren sudah masak menu untuk kel ibu mer, berhubung kangen sama masakan nya mama, jadi saya masak lagi hari ini, saya selalu makan ketupat dengan gulai ayam ini karena kuahnya tidak terlalu kental jadi pas buat makan sama ketupat, beserta lauk yang lain. #GADimulaiDariNol #Semarak_GADiMulaiDariNol #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity_Sumbar #menulebaran

5 porsi
40 menit
Gulai Daun Singkong

Gulai Daun Singkong

4-5 orang
1 jam
Gulai Daging Cincang Bumbu Instan

Gulai Daging Cincang Bumbu Instan

51/52 Salah satu menu pilihan kalo makan di warung Padang.. Tapi yaa gitu dehh kadang gak puas karena dagingnya sedikit, hehehe.. Nyoba bikin sendiri dehh.. Bumbu gulai instan indofood ini cocok banget, selain bumbu rendang nya.. Alhamdulillah suami suka.. Dan yang terpenting bisa nambah sepuasnya 😁 Yang masih punya stok daging lebaran yuk cuss bikin πŸ˜† #PejuangGoldenApron3 #week51

545. Gulai Patin Tahu Kacang Panjang

545. Gulai Patin Tahu Kacang Panjang

Inspirasi #LaukTanggalTua (lagi) niy, tetep bisa makan enak dan kaya gizi koq dengan budget Rp15.000. Ada ProHe (Ikan Patin Rp8.500), ProNa (Tahu Rp2.500), serta Kacang Panjang (Rp2.500), lengkap khan? Berasa makan di restoran padang pula,hehehe. Hasil recook resep gulai ikan patinnya mbak Tika @Rahayu Sartika Br. Sembiring dengan penyesuaian bahan sesuai selera keluarga di rumah. Karena ikan patinnya cuma 350 gram (sekitar 5 potong), maka saya tambah tahu 10 kotak. Resep asli pakai terong, tapi saya ganti kacang panjang. Jadinya banyak, bisa buat sehari, hemat khan? Yummy gurih syedaap niy #SelaluIstimewa πŸ‘πŸ˜‹ Duo Kayana juga suka gulai patin ini, makannya pada lahap 😍😍😍 Source: Rahayu Sartika Br. Sembiring #PejuangGoldenApron3 #Week43 #CookpadCommunity_Yogyakarta #KulinerNusantaraKayana

112. Gulai telur

112. Gulai telur

Lama nggak update cookpad hehhe. Kali ini masak gulai telur rasanya enak sekali bund. #Kedapuraja #Cookpadindonesia #Cookpadjogja #Pejuangcelemekemas #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #gulaitelur