Sore-sore begini enaknya membuat Lemon Chiffon Cake yang pasti lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Lemon Chiffon Cake yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.
Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Lemon Chiffon Cake, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Lemon Chiffon Cake ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.
Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Lemon Chiffon Cake bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Mommy bisa menyajikan Lemon Chiffon Cake memakai 15 jenis bahan dan 21 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.
Hallo sobat cookpad, beberapa hari lalu saya membuat lemon chiffon cake. Teksturnya lembut, dan ada sensasi asem manisnya. Yummy ππ»cocok buat temen ngeteh. Tips membuat chiffon: *pakai loyang khusus chiffon , loyang nya berbeda dengan loyang bolu biasa , yaitu pakai loyang bongkar *jangan oles loyang chiffon, nanti adonan akan meluncur saat loyang di tengkurepin (salah satu perlakuan wajib setelah chiffon matang adalah, loyang di telungkupkan sampai cake dingin)>lihat d step by step ya *selalu pakai ukuran loyang yang sesuai, misalnya 3 telur ukuran loyang 18, 4 telur ukuran loyang 20cm , 6 telur ukuran loyang 22 cm dst. *pakai telur yang fresh, dan jangan sampai putih telur tercampur sama kuning telur, jika tercampur putih agak susah ngembang naiik. *wadah untuk mengocok putih telur harus bersih kering , jika tidak putih telur susah mengembang *kocok adonan sampai stiff peak *hentakkan loyang sebelum dimasukkan oven tujuan mengurangi kandungan udara di dalam loyang, sehingga pori2nya jadi halus
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lemon Chiffon Cake:
- 4 butir kuning telur
- 1 sdm gula pasir
- 60 ml Minyak sayur (4sdm)
- 20 ml perasan air lemon (1 1/4 sdm)
- 50 ml susu cair (bisa pakai santan)
- 100 gram tepung terigu serba guna (segitiga)
- 1/4 sdt garam
- 1/2 sdt baking powder
- 1/2 buah vanilla bean (bisa d ganti vanilli bubuk atau yang cair)
- 1/2 sdm lemon zest
- 4 butir putih telur
- 100 gram gula pasir butir halus
- lemon glaze:
- 1 cup icing sugar (110 gram)
- 1 buah lemon (ambil airnya sekitar 4-5 sdm, jika kurang cair bisa di tambah lagi, jika terlalu cair bs d kurangi)