Cara Gampang Membuat Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer yang Enak Banget

Dipos pada January 8, 2021

Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Umumnya Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer biasanya untuk 3 mangkuk. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan sampai lupa ya, perkiraan waktu untuk memasak Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer diperkirakan sekitar Β± 50menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Dengan bahan-bahan yang simpel, masakan ini mungkin akan menambah kehangatan dan kenikmatan dirumah. Anda mungkin bisa mengidangkan Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer memakai 12 jenis bahan dan 13 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.

Lagi banyak kiriman, salah satu jenisnya itu buah pisang tanduk, buanyaak banget. Sebagian pisangnya sudah di goreng, dibuat sanggara' pipi' (dalam bahasa bugis) / pisang pipih gula merah, dibuat stik pisang coklat keju, stik pisang sambal ekstra pedas. Nah, sekarang super sibuk, banyak aktivitas di luar jadi jarang di kost. Ehhh tau-tau nya ke inget sama pisang yang kemarin dikirimkan, masih ada ternyata pisangnya, karena banyak kegiatan jadi lupa pisangnya. Pas diliat ehh kulitnya sudah bahitam (dialeg Kota Palu pakai "ba") untungnya pisang tanduk tahan lama biar kulitnya sudah bahitam tapi isinya masih segar. Jadi kepikiran deh buat Bolu Pisang Coklat. Ini percobaan pertama yah, resepnya agak nyontek di internet tapi banyak di modif resepnya, hampir semuanya malah jadi beda deh hasilnya. Tapi pas dicoba, teman-teman" pada suka padahal dibuat dengan alat seadanya. Selamat mencoba bagi yang mau recook. Terima kasih

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer:

  1. # Bahan 1 (kering):
  2. 1/2 sdm Baking Powder
  3. 1/4 (ujung) sdm Baking Soda
  4. 1/4 (ujung) sdm Garam
  5. 6 sdm nonik
  6. # Bahan 2 (basah):
  7. 2 / 3 btr telur
  8. 8 sdm gula pasir
  9. 2 buah pisang tanduk sedang
  10. 13 sdm minyak goreng
  11. # Bahan 3 (pelengkap/topping):
  12. sesuai selera Messes/cokelat/keju

Langkah-langkah untuk membuat Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer

1
Persiapkan semua alat dan bahannya terlebih dahulu.
Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer - Step 1
2
Olesi mentega pada loyang yang akan digunakan sebagai wadah adonan dan taburi tepung hingga merata.
3
Haluskan pisang dengan menumbuknya menggunakan bagian bawah gelas, sisihkan.
4
Panaskan dandang/alat kukus dan bungkus tutup dandang menggunakan kain/sejenisnya agar air kukusan tidak menetes ke bolu.
5
Campur semua bahan kering, sisihkan.
6
Kocok telur dan gula dengan pengaduk kue (diaduk hanya sampai gula larut).
7
Tambahkan pisang yang sebelumnya telah dihaluskan dan aduk rata.
8
Tambahkan minyak goreng kemudian aduk rata.
9
Lalu tambahkan bahan kering ke dalam adonan kemudian aduk rata sebentar saja (jangan sampai overmix).
10
Tuang adonan dalam loyang yang telah diberi margarin dan tepung.
Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer - Step 10
11
Kukus dengan api sedang selama Β± 50menit.
12
Sebelum dihidangkan tambahkan topping sesuai selera selagi bolu masih panas.
Bolu Pisang Cokelat Tanpa Mixer - Step 12
13
# Catatan: saya menggunakan alat seadanya, dandang kecil. Jadi saya memakai mangkuk sebagai wadah karena loyang terlalu besar untuk dandang yang saya pakai. Jadinya 3 porsi (3 mangkuk). Apabila warnanya tidak sesuai selera, silahkan tambah coklat bubuk namun terigunya di kurangi, jika terigu tidak dikurangi maka minyaknya yang ditambah. Untuk topping saya pakai messes dan coklat batang "Alfha", saya memasukkan toppingnya saat adonan dimasukkan ke wadah sebelum di kukus, coklat batangnya meleleh.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bolu Kukus Coklat

Bolu Kukus Coklat

#dirumahaja bosen kan ya.. ngemil aja yuk. Perdana bikin bolu tanpa mixer langsung jadi yeaayy. Aku pake resepnya bunda Yurie Damayanti #weekendchallenge

Chocolate Ogura Cake

Chocolate Ogura Cake

Percobaan pertama gagal air merembes ke adonan, sebaiknya loyangnya jangan yang loyang bongkar pasang yah😁

Loyang diameter 20 porsi
Bolu Kukus Coklat

Bolu Kukus Coklat

Ceritanya pengin nyobain bikin bolu kukus,liatΒ² di YouTube sepertinya gak terlalu sulit. Akhirnya memberanikan diri membuat...hehehe. Alhamdulillah jadi.

20 cup
Banana roll cake filling chocolate & cheese

Banana roll cake filling chocolate & cheese

Untuk tahap yg lebih detail ,bisa kunjungi https://youtu.be/IS9KVrvmKBk

Chiffon Cokelat

Chiffon Cokelat

adopsi resep ci tintin rayner jaminan mutu lah yaa 😚 cipon ini jadi teman nonton upacara pembukaan asian games..cuccook bgt πŸ˜‰ selamat bertanding atlet2 indonesia!! catatkan sejarah indonesia juara umum πŸ˜™πŸ˜™ aamiin

Bolu Mekar Cokelat

Bolu Mekar Cokelat

Beberapa kali gagal bikin bolu mekar, alhamdulillah nemu resepnya mbak Muyassaroh dan coba eh berhasil. Awal coba, susunya saya ganti sprite dan hasilnya agak kasar tapi tetap empuk kok. Ketika saya coba pakai susu tekstur lebih padat tapi empuk. Oiya, SPnya harus baru ya. Pernah pakai yang udah terbuka lebih dari seminggu hasilnya gak bisa mekar. Kalau bisa SP yang masih kuning, kalau udah putih juga saya gak berhasil tuh

Bolu Panggang Santan Coklat

Bolu Panggang Santan Coklat

Bolu simpel, rasa unbelievableπŸ˜‹

Ogura Coklat

Ogura Coklat

Foto seadanya ya, sebelum diangkut sama yang punya...πŸ˜‚. Yg ini sebenarnya masih agak kurang bagus hasilnya, karena kocokan putih telurnya agak kelewatan dikit jadi pada saat mencampur bahan putih ke bahan coklat, hasilnya agak cair & banyak gelembung2 kecil pecah. Kalau seperti itu sebaiknya jangan dibiarkan lama-lama, harus langsung masuk oven sebelum semakin cair lagi karena gelembung udara yang pecah. Hasilnya akan tetap ngembang & lembut tapi tidak sebagus ogura pandan kemarin. Untuk melihat tekstur kocokan putih telur & hasil akhir adonan yg baik, bisa liat resep saya yang ogura pandan ya...😊

Bolu keju coklat panggang tanpa oven

Bolu keju coklat panggang tanpa oven

Menggunakan panci harus bisa mengukur kira-kira seberapa besar api nya, terlalu besar gosong, terlalu kecil kurang matang atasnya. πŸ˜‚πŸ˜¬

Bolu Coklat Mini

Bolu Coklat Mini

Saya jual 1000 an .... Semoga bermanfaat buat bunda2 yg jg pejuang receh sprt sya...

27 bji
Bolu coklat panggang

Bolu coklat panggang

Pengen brownis tapi gak punya dcc jadilah bikin bolu panggang aja, jangan ditanya,rasanya uenak kayak pakai Dcc nyoklat banget #PejuangGoldenApron2#saturesepsatupohon

Bolu Cokelat

Bolu Cokelat

bikin bolu Cokelat ini look nya mirip brownies. tp ini bolu menurut aku 😁😁. selamat mencoba 😊

44. Bolu Coklat Putih Telur

44. Bolu Coklat Putih Telur

Masih ada sisa putih telur dikulkas. Kemarin kubuat versi kukus, sekarang coba versi panggang. Resep aslinya Mbak Ollien menggunakan pasta pandan dan 50 gr maizena. Karena maizena lagi kosong & anak-anak lebih suka bolu berwarna coklat, jadi ku tambahkan coklat bubuk 2 sdm full juga pasta pandan di skip. Beneran enak, gak bau amis,maaf ya mbak resepnya aku otak-atik..thanks mbak ollien resepnyaπŸ™

Hurricane chocolate swissrol cake

Hurricane chocolate swissrol cake

Lihat cake yang satu ini di youtube banyak sekali kebetulan recook yang dapat arisan namun disesuaikan bahan sisa bikin kue kering yang ada . Cake ini sangat lembut dan leker dengan filing ganach dari mba Yeanni terima kasih #bikinramadanberkesan . Resep : 29 ( 11 juni 2018 ) mengejar celemek spesial

8 potong
60 menit
Chiffon Chocolate

Chiffon Chocolate

Sudah sangat sering bikin chiffon, mulai dari rasa taro, greentea, pandan, strawberry, mocca, cheese, dan yg baru aja bikin chiffon coklat ini. Tapi males bgt mau nyatet di cookpad huhu. Source tentu saja ci Tintin Rayner ❀

Bolu Coklat Kukus

Bolu Coklat Kukus

Bikin bolu yang super simple dengan menggunakan takaran sendok πŸ˜„πŸ˜„

Chiffon raisin and chocolate chips

Chiffon raisin and chocolate chips

Punya stock kismis nih. Kebayang pingin makan chiffon sama minum kopiβ˜• πŸ˜ƒπŸ˜€πŸ˜„ Ini yang saya suka healthy cake No bp, sp atau bahan Chemicals hhe #berburucelemekemas #pejuanggoldenapron2 #cookpadindonesia #cookpadcommunity_bandung #reseploumitha Source ci Tintin rayner