Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Bubur Kacang Hijau Isi Durian yang Anti Gagal

Dipos pada November 7, 2018

Bubur Kacang Hijau Isi Durian

Bagaimana membuat Bubur Kacang Hijau Isi Durian yang pasti lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Bubur Kacang Hijau Isi Durian yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Bubur Kacang Hijau Isi Durian, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Bubur Kacang Hijau Isi Durian ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Bubur Kacang Hijau Isi Durian adalah 1 panci uk. sedang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sebagai perhatian, perkiraan waktu untuk memasak Bubur Kacang Hijau Isi Durian diperkirakan sekitar +/- 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Kacang Hijau Isi Durian sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Kacang Hijau Isi Durian memakai 9 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dikasi durian 1 buah pas banget mau bikin bubur kacang hijau di musim hujan ini.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Kacang Hijau Isi Durian:

  1. 100 gr kacang hijau
  2. 1 bungkus Santan instan @65ml
  3. Secukupnya air bersih
  4. 1 helai daun pandan, ikat
  5. 2 ruas jari jahe bakar, geprek
  6. 1/2 blok gula merah uk. sedang, serut
  7. Secukupnya gula pasir
  8. 1 sdt garam
  9. Secukupnya daging buah durian

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Kacang Hijau Isi Durian

1
Rendam kacang hijau di air bersih terlebih dahulu selama minimal 2 atau 3 jam. Buang kotoran2 yang mengapung, tapi kacang hijaunya jangan.
2
Setelah lewat 2 atau 3 jam, ganti air sambil dikucek-kucek kacang hijaunya. Kemudian rebus air setinggi 3/4 panci. Kira-kira setengah jalan menuju mendidih, masukkan kacang hijau. Biarkan sampai mendidih sempurna dan kacang hijau menjadi empuk. Api kecil saja. Proses ini lumayan lama. Jadi sambil sesekali dicek.
3
Sementara itu cairkan gula merah dengan ditambah air bersih sedikit. Setelah cair, saring. Sisihkan air saringannya.
4
Setelah kacang hijau empuk, baru masukkan jahe bakar geprek, daun pandan, dan Santan. Aduk rata.
5
Tambahkan larutan air gula merah yang sudah disaring, garam, dan gula pasir. Aduk rata sambil tes rasa.
6
Kalau sudah dirasa pas dan air sedikit menyusut, masukkan daging buah durian. Aduk rata.
7
Matikan kompor. Bubur kacang hijau isi durian sudah dapat dinikmati, bisa ditambahkan roti tawar dan ditemani segelas air putih.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur kacang ijo Istimewa

Bubur kacang ijo Istimewa

Semua pada suka kalau dibikin bubur kacang ijo.....resep ala mama memang sederhana...tp rasa Istimewa...selalu dirindukan anak cucunya#tantanganakhirtahun#

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Kali ini buat bubur kacang hijaunya sengaja ditambahin telor agar makin lengkap gizinya dan tentunya lebih kenyang 😊 oh yaa, masak kacang hijaunya pakai metode 5-30-7 πŸ€—. Praktis dan hemat gas !

Bubur Kacang Hijau Kental

Bubur Kacang Hijau Kental

#PejuangGoldenApron3 #Minggu_ke_18

Bubur Kacang Hijau (Super Enak, Lembut dan Wangi)

Bubur Kacang Hijau (Super Enak, Lembut dan Wangi)

Akhir-akhir ini cuaca dingin sekali sampai mager mau ke kantor. Bikin sarapan yang nikmat dan cepat, supaya pikiran tetap semangat! Bubur Kacang Hijau ini rasanya lembut, manisnya pas, dan bikin hangat di badan karena saya tambahkan cengkeh dan jahe. Satu resep langsung ludes untuk bertiga. Terima kasih resepnya, Mama! #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Bali #CookingWithDarmi #MasakSebentar

3 orang
Bubur kacang ijo

Bubur kacang ijo

Kesukaan warga rumah eike ini buibukk ❀❀❀

Bubur kacang ijo

Bubur kacang ijo

#terimakasihguru #gurukuidolaku Resep ini ku persembahkan untuk ibu Andang (guru TK). Teringat kala itu, saat saya masih TK. Tiap jumat beliau selalu membuat kan sayur sop atau bubur kacang ijo untuk semua murid nya. Dengan memberikan makanan yg bergizi kepada kami, kami sampai sekarang tumbuh dengan sehat. Untuk mengenang itu, maka saya buat bubur kacang ijo ini. Walaupun rasanya gak sama seperti beliau, tapi rasanya lumayan enak. Terimakasih bu, jasa mu selalu ku kenang. Terimakasih bu.

Bubur kacang merah

Bubur kacang merah

Source : Niung Niung Bikin anget2 yok...dgn cuaca yg ahir2 ini hujan,dingin,membuat perut butuh banyak asupan makananπŸ˜‚πŸ˜‚, bikin camilan sehat lagi mengenyangkan saja 🀀😍 #GenkPejuangDapur #ResepWongKito #WongKito_CooksnapNiungNiung #CookpadCommunity_Palembang #Sumandan_KacangKacangan #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanKacangSpesial

5-6 porsi
60 menit
Bubur kacang hijau

Bubur kacang hijau

Recook punya mba Sesilia, cocok utk cuaca yg lg sering hujan dipalangkaraya bikin hangat badan 😊 dan juga disini sy pakai metode 5-30-7 utk merebus kacang nya.

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Buka puasa pake kolak terus, hari ini biar variatif bikin bubur kacang ijo. Biar cepet empuk & hemat gas, jangan lupa pake metode 5-30-7! ^^ Apa sih metode 5-30-7? - 5 menit rebus - 30 menit diamkan - 7 menit masak kembali #FestivalRamadanCookpad #RamadanPenuhIdeMasakan

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Waktunya di terbitkan hasil masakannya 😊. Sekarang ini lagi musim hujan, lagi kepingin makan yang hangat-hangat. Di lemari dapur ada stock kacang hijau. Jadi sangat cocok untuk menghangatkan tubuh. #BasiccookingπŸ‘©πŸ»β€πŸ³πŸ³ .

4 Orang
20 Menit
Bubur kacang ijo Ubi

Bubur kacang ijo Ubi

Kacang hijauΒ dikenal sebagai makanan kaya nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh. Kandungan vitamin dan mineralnya begitu banyak. Kacang dari keluarga polong ini juga merupakan salah satu sumber protein nabati terbaik. Meramaikan program mamah cookpad #PekanPosbarProtein dan program #CookpadCommunity_Kalsel #UngkepanRasaHati #KampoengRamadan ,aku bikin takjil buat berbuka,bubur kacang ijo dicampur dengan ubi,pas kebetulan ada ubi,ternyata enak,seperti bubur kacang rasa kolakπŸ˜†πŸ˜† Source: Susi Agung #CookpadIndonesia #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #RecookOfTheWeek

Bubur kacang ijo durian 🀀

Bubur kacang ijo durian 🀀

Ini asli enak banget , berasa banget durian nyaaa 🀀

3orang
1jam
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Minggu 42 ( 20 Maret 2021) Dulu males banget kalau masak bubur ini, kacang hijaunya lama empuk. Tapi sekarang udah tau caranya jadi sering bikin, apalagi anak-anak pada suka 😍 #PejuangGoldenApron3

Bubur kacang hijau

Bubur kacang hijau

Haiii... Udh pd siap2 menyambut thn baru ya..πŸŽ‰ Hari minggu siang bikin bubur kacang hijau, mungkin bubur kacang hijau ini sdh tau smua resep nya. Sy sengaja aja posting untuk mengisi cemilan harian. Kita bersyukur sdh hampir di penghujung tahun 2018 bisa melewati hari demi hari. Cemilan ga perlu mahal, terus terang sy ga pintar bikin kue (mau kue kering, bolu)bnyk gagalnya. Bubur Kacang hijau inilah yg simple dan sehat mengandung vitamin. Biasa sy bikin ga pke santan, krn ada request mau pke santan ya oke..lah. #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

takjil buka puasa kemarin ... #festivalramadancookpad #dirumahaja #kedapuraja #takjilbukapuasa #buburkacanghijau

195. Bubur Kacang Merah

195. Bubur Kacang Merah

Minggu 5 September 2021 Bismillah.... Saya bikin Bubur Kacang Merah ini untuk ikut meramaikan tantangan Cilmin Cookpad #IcipResepCilmin . Dan memenuhi ajakan Mamah Cookpad untuk ikutan #Posbar #OlahanKacangSpesial. Bubur Kacang Merah ini memang spesial bagi saya 😍 Karena ini untuk pertama kali saya membuatnya. Dan rasanya yang enak bikin mau nambah lagi πŸ˜‹. Ternyata kacang merah ini bisa dijadikan bahan dasar berbagai macam masakan Biasanya kacang merah saya jadikan campuran sayur sup atau santan. Resep yang saya tulis ini dibuat 2 x resep aslinya dengan sedikit modif, disesuaikan selera keluarga saya. Mohon maaf ya Cilmin πŸ™ Terima kasih Cilmin untuk resep dan inspirasinya πŸ™ . Sumber resep : @nengpuput https://cookpad.com/id/resep/15455456-bubur-kacang-merah?invite_token=7tQ1ygirahUx23qKUBkie6GK&shared_at=1630855459 #Posbar #IcipResepCilmin #OlahanKacangSpesial #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng #CookpafCommunity_PalangkaRaya #YulitaRiambarwatiResep

2 orang
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Bikin bubur lagiiii..kalau kemarin sudah bubur ketan item, sekarang gantian bubur kacang hijau. Masaknya tetep pakai metode irit gas 5-30-7 yaa. Empuk, hasilnya creamy, manis dan gurihnya juga passs πŸ˜‹. Masuk ke minggu kedua di #KampoengRamadan kali ini saya bikin Burjo atau Bubur Kacang Hijau yang nikmat disajikan hangat maupun dingin ke #PosbarGembira sebagai apresiasi berakhirnya serangkaian program RAKIT kemarin. Bener-bener gembira deh bisa ikutan program RAKIT kemarin karena banyak pengalaman baru yang bikin makin semangat πŸ’•. Source: OpiBun #PejuangGoldenApron3 #Minggu47 #ResepMinuman #KopiJos #LihaiRecook11_Yogyakarta #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Sari dan Bubur Kacang Hijau

Sari dan Bubur Kacang Hijau

Saya suka sekali sama sari dan bubur kacang hijau karena sangat banyak sekali manfaatnya dan rasanya nikmat apalagi dinikmati di situasi yang sering hujan ini

4-5 Porsi
1jam
Bubur Kacang Hijau Gula Putih

Bubur Kacang Hijau Gula Putih

Karena burjo makanan enak nan sehat untuk keluarga πŸ’•