Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Risol Frozen yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada September 25, 2020

Risol Frozen

Hari ini saya akan berbagi resep Risol Frozen yang pasti lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Risol Frozen yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Risol Frozen, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Risol Frozen di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Kira-kira porsi penyajian Risol Frozen biasanya untuk 50 bh. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Risol Frozen diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Risol Frozen sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Risol Frozen memakai 24 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah Pekan ini tantangannya bikin makanan frozen, jatuhnya saya ke risol.. Walaupun sering bikin tapi belum ada resep yg frozen.... #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut #Ramadancamp_misi4

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Risol Frozen:

  1. 1/2 kg tepung terigu
  2. 2 sdm tepung topioka
  3. 1 butir telur
  4. 1/2 sdt garam
  5. 1000 ml air
  6. 2 sdm minyak sayur
  7. Untuk isian
  8. 1/2 kg wortel potong dadu
  9. 1/2 kg kentang potong dadu
  10. 1 tangkai daun bawang iris
  11. 1 bh telur
  12. 1 sdt garam
  13. 1/2 sdt kaldu bubuk
  14. 1 sdm saos tiram
  15. Bumbu halus
  16. 5 siung bawang merah
  17. 2 siung bawang putih
  18. 3 butir kemiri
  19. Lada bubuk
  20. bahan baluran
  21. 1 sendok sayur tepung terigu
  22. 200 ml air
  23. Garam
  24. 1/4 kg tepung panir

Langkah-langkah untuk membuat Risol Frozen

1
Blender bumbu halus, kemudian tumis dengan sedikit minyak, tumis hingga harum, masukkan wortel kentang yang sudah dicuci, beri garam, kaldu bubuk, geser ke samping bumbunya, ceplok telur dan di rak arik, masak hingga matang...aduk rata jangan lupa tes rasa.... Beri daun bawang aduk rata.
Risol Frozen - Step 1
Risol Frozen - Step 1
Risol Frozen - Step 1
2
Untuk adonan kulit risol, masukkan tepung dalam baskom, telur, garam, tuangkan air sedikit demi sedikit, sampai tingkat kekentalan yang diinginkan... Panaskan teflon panaskan minyak sayur, Lalu tuangkan minyak panas ke dalam adonan aduk rata. Ambil satu sendok sayur adonan tuangkan ke dalam teflon yang sudah panas, ratakan sambil diputar teflonnya... Masak hingga kulitnya matang, angkat
Risol Frozen - Step 2
Risol Frozen - Step 2
3
Beri isianya 1 sdm, lalu lipat seperti amplop dan gulung.. Lakukan sampai adonan habis. Saya balutnya panas2 jadi kulitnya nempel.
Risol Frozen - Step 3
Risol Frozen - Step 3
4
Untuk baluran tuangkan air secukupnya sesuai kekentalan yg diinginkan, Ambil satu risolnya, celup dalam tepung cair dan guling dalam tepung panir... Siap dijadikan fozen food. Stok untuk buka puasa nanti... Selamat mencoba...
Risol Frozen - Step 4
Risol Frozen - Step 4
Risol Frozen - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Ayam gulung kulit lumpia (rollade ayam/ egg roll)

Ayam gulung kulit lumpia (rollade ayam/ egg roll)

#PejuangGoldenBatikApron # mingguke6. Variasi menu aja buat krucil. Biasanya bikin nugget, kali ini pingin ala2 egg roll nya hokben, cuman gulungnya gak pakai dadar telur, kebetulan ada kulit lumpia sudah lama di kulkas. Jadi memanfaatkan yang ada ya bun..

Tahu Walik Aci

Tahu Walik Aci

Ujan-ujan enaknya ngemil, cuuss langsung bikin cemilan yg simple dijamin enak ๐Ÿ˜

2 Orang
Bakwan Jagung Renyah

Bakwan Jagung Renyah

Bismillah.. Hari ini bikin yg simpel aja moms, bakwan jagung kesukaan suamiku.. Disini aku tdk menggunakan air yaa, karena untuk jagungnya sendiri sudah mengeluarkan air. In Syaa Allah hasilnya lebih krispy๐Ÿ˜ Selamat mencoba๐Ÿฅฐ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta

Tahu Walik Isi Ikan-Wortel

Tahu Walik Isi Ikan-Wortel

Minggu ini diajakin buat frozen food ama cocomtang dan mamah. Coba deh bikin tahu walik saja, enak kan bisa buat stock bukaan nanti๐Ÿ˜. Gorengnya setengah matang saja, setelah suhu ruang bisa disimpan dalam wadah. Sebelumnya bagi menjadi beberapa porsi ya (misal untuk porsi 1x makan sekeluarga). Lanjut bekuin deh tahu walik di freezer. Kalau mau makan tinggal goreng sebentar saja๐Ÿ˜‹. Buat yang punya vakum, boleh divakum dan sealer terlebih dahulu ya sebelum masuk freezer๐Ÿค—. Resep aslinya mbak @cook_16150397 ๐Ÿ‘‰๐Ÿ‘‰๐Ÿ‘‰ https://cookpad.com/id/r/8367356 #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 #JaBoDeTaBekBikinYuk_FrozenFood

20 buah
1 jam 30 menit
RISOLES ISI ALA-ALA ๐Ÿคช

RISOLES ISI ALA-ALA ๐Ÿคช

Sejujurnya aku gasuka risoles, karena kemarin-kemarin gabut dan ada bahan-bahan risoles ala-ala akhirnya memutuskan coba buat risoles pertama kalinya. Kata keluargaku sih enak, ya! ๐Ÿคฃ

10 porsi
Tergantung ๐Ÿคญ
Bala-bala / Bakwan Sayur

Bala-bala / Bakwan Sayur

Gorengan kesukaan!! Renyah, garing, enyaaakk!!

๐ŸŒบ Cireng Nasi

๐ŸŒบ Cireng Nasi

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Cookpaders๐Ÿ˜Š. Lagi ga punya cemilan, dan ada sisa nasi...hayuk kita bikin Cireng Nasi dengan cocolan bumbu rujak๐Ÿ˜‰. #PejuangGoldenBatikApron #PGBA_minggu9 #TepungKobe #CirengNasiKobe #DapurKobeXClover #CloverRecookSeruKobe #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Malang ๐Ÿ’ž Malang, Rabu-30 Maret 2022 ๐Ÿ’ž

+/- 60 menit
Tempe goreng tepung

Tempe goreng tepung

Ah ini mah gampang, semua orang pasti bisa, suka pastinya..๐Ÿ˜

Tahu isi daging

Tahu isi daging

Bikin nya udah dari beberapa bulan yang lalu. Berusaha untuk nggak malas ngetiknya ๐Ÿ˜… Ini enakkk benget. Pas ada stok daging giling dikulkas. Enakk banget..di sajikan dikala hangat... Masya Allah

2 -3 orang
30 menit
Mendoan Simpel

Mendoan Simpel

Persiapan buat menu buka puasa, belajar bikin mendoan bundaยฒ cantik hahah..yang no ribet tentunya...๐Ÿ˜‚ #semangcook_nulisresep #semangcookhokyahokye #cookpadcommunity_semarang #PejuangGoldenBatikApron

20 pcs
30 menit
Kakiage ala Merugame Udon [Bakwan Sayur Jepang]

Kakiage ala Merugame Udon [Bakwan Sayur Jepang]

Bismillah.. Bikin Bakwan udah biasa kan?? Kali ini kita bikin dengan gaya yang sedikit beda yuuk, baik condiment maupun versi cutting nya ๐Ÿ˜ƒ๐Ÿ˜ƒ Persiapan cemilan sore, bikin Kakiage (Bakwan Sayur dari Jepang).. Nyontek resepnya mba @PutriChristian ๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜ Ini menyesuaikan dengan stok bahan di kulkas yaa.. ada Terong ungu, aku cemplungin juga ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ #CookpadComunity_Jakarta #IdeMasak

Cireng Nasi Enak bumbu rujak

Cireng Nasi Enak bumbu rujak

Cerita nya lagi bingung mau manfaatin nasi sisa d rumah . Nasi di jemur mau d bikin rengginang malah pada jamuran gara2 gak ada Panas lagi musim hujan kan soalnya. Dibikin cemilan yg enak dan praktis akhirnya Nemu resep cireng nasi ini. Bismillah ini udah aku modif dikit pake resep ku ya Bun. Semoga bermanfaat ๐Ÿค—๐Ÿ’š

5 porsi
30menit
Bala Bala Tahu

Bala Bala Tahu

Repost Resep Cooksnap Arisan Teh @AmbarShaf "Bala Bala Tahu" Kali ini bikin 1/2 resep dari resep aslinya... Lagi lagi Krn personil di rumah hanya 2 org dewasa dan 1 Baby yg usianya sbntar lagi 8 bulan... Ada sedikit modifikasi di resep ini... Ebi sangrai Fey ganti menjadi Udang Rebon Sangrai.. sesuai ketersediaan bahan di rumah... #Cookpadacommunity_Bandung #CookpadCommunity #Cookpad_id #BandungArisanCooksnap5_Ambarshaf #BalaBalaTahu #Resepfey_pawonmungil #fey_pawonmungil #BandungCooksnap5_Ambarshaf

Cireng Nasi

Cireng Nasi

Bismillah... Masih seputar masak sat set ya ๐Ÿ˜„ Membuat cireng nasi untuk ifthar,,, yuk dicoba yuukkkk #tepungkobe #cirengnasikobe #pejuanggoldenbatikapron

Kulit Risoles/Sosis Solo Lentur

Kulit Risoles/Sosis Solo Lentur

Mau buat sosis solo kesukaan anak tengah. Biasanya beli karena kalo bikin kebayang repotnya harus bikin kulitnya dulu lanjut bikin isian, lanjut bungkus, dan goreng. Hehehe, banyak tahapnya kan ya... Tapi masa iya nggak cobain bikin sendiri, padahal resepnya bertebaran di Cookpad tersayang. Apalagi kalo anak sendiri bilang suka sama makanannya, makin tertantang deh bunda buat bikinnya. Yuk deh bikin kulitnya dulu. Hasil cooksnap resep teman CoDe Mba Rika Erviana @cook_9077665. Saya buat 1/2 dari resep aslinya. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok

Tempe Mendoan Awet Kriuk

Tempe Mendoan Awet Kriuk

Ini bebikinan hari kamis kemarin, baru sempat nulis sekarang, biar tidak terlupakan. Saya dokumentasikan disini. Karena ini salah satu favorit saya sejauh ini. โค๏ธโค๏ธ Habis panen kucai, langsung dibikin ini. Sedap sekali. Ihh,. Ihh,.. dalam seminggu, bisa dipastikan saya buat mendoan. Biar lebih variatif, saya bikin berbagai style. Sekarang saya bikin yang awet kriuk. Digoreng garing. โค๏ธโค๏ธโค๏ธ #MendoanIhda #CookpadCommunity_Yogyakarta #memasakdengancinta #masakituibadah

Lumpia Isi Kentang / Martabak Kentang

Lumpia Isi Kentang / Martabak Kentang

Assalamu'alaikum Niat mau bikin pergedel tapi kok mau yang kriuk juga ya ๐Ÿ˜… akhirnya dibungkus lah dengan kulit lumpia.. Isi menyesuaikan aja ya, karena masih dalam rangka menghabiskan isi kulkas. #CookpadCommunitySumbar #PejuangGoldenBatikApron

25 pcs
45 menit
Rougat Risoles Creame

Rougat Risoles Creame

Rougat risoles yang yummy dan gampang dibuatnya. Isiannya bisa disesuaikan bahan yang ada ya. #pejuanggoldenbatikapron #cookpadcommunity_yogyakarta #kopijos #selaluistimewa

Cireng Nasi Bumbu Rujak

Cireng Nasi Bumbu Rujak

Ada sisa nasi semalam mari kita olah jadi cemilan yg enak dan seger ๐Ÿคญ๐Ÿคญ๐Ÿคญ #TepungKobe #CirengNasiKobe #DapurKobeXClover #CloverRecookSeruKobe #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_solo #PejuangGoldenBatikApron #week_6

10 - 12 biji
20 menit