Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Bubur Oatmeal Keju yang Bikin Ngiler

Dipos pada December 5, 2018

Bubur Oatmeal Keju

Sore-sore begini enaknya membuat Bubur Oatmeal Keju yang praktis Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bubur Oatmeal Keju yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Bubur Oatmeal Keju, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bubur Oatmeal Keju ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Oatmeal Keju sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Oatmeal Keju memakai 11 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kalau hari Minggu itu kadang malas ke pasar karena biasa pasar penuh, apalagi kondisi masih belum aman ya walau sudah full vaksin dan ikutin protokol kesehatan, di rumah masih ada oatmeal, keju, susu, wortel dan sosis, seledri tinggal petik di teras, jadi gak perlu belanja ke pasar, bikin sarapan dengan bahan2 yang ada di rumah saja #pekanposbar #serbaserbiolahanoat #bamasakbaimbai #jantungulunjantungpian #cookpadcommunity_kalsel

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Oatmeal Keju:

  1. 4 sdm oatmeal
  2. 3 buah sosis, potong sesuai selera
  3. 1 batang wortel, potong sesuai selera
  4. 400 ml susu
  5. 75-100 gr keju
  6. 1 tangkai seledri
  7. 1/2 bawang bombay, cincang
  8. 1 siung bawang putih, cincang
  9. Seujung sdt pala bubuk
  10. Secukupnya garam, gula pasir dan merica bubuk
  11. 100 ml air

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Oatmeal Keju

1
Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga layu
Bubur Oatmeal Keju - Step 1
2
Masukan sosis wortel, tambahkan air untuk mematangkan wortel
Bubur Oatmeal Keju - Step 2
Bubur Oatmeal Keju - Step 2
3
Setelah wortel matang tuang susu cair, tambahkan garam, gula pasir, merica dan pala bubuk, masukan keju parut (sisakan sedikit keju parut untuk topping)
Bubur Oatmeal Keju - Step 3
Bubur Oatmeal Keju - Step 3
4
Kemudian masukan oatmeal, aduk rata koreksi rasa, masukan seledri
Bubur Oatmeal Keju - Step 4
Bubur Oatmeal Keju - Step 4
5
Matikan api, taruh di tempat saji, taburi keju parut sajikan segera
Bubur Oatmeal Keju - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Oatmeal Buah Naga

Bubur Oatmeal Buah Naga

Sarapan praktis dan enak 😋 #CookpadCommunity_Palembang

Burjo Fantasi (luk chup bubur kacang ijo)

Burjo Fantasi (luk chup bubur kacang ijo)

Maksud hati bikin bentuk kacang hijau, apalah daya ngga mirip sama sekali🤭 Makanan manis ini pertama kali sy bikin pas masih pake seragam putih biru, diajarin di sekolah. Tapi namanya jaman dulu, nulis resepnya di buku, taulah apa yg terjadi selanjutnya😁 Buah fantasi asal Thailand atau luk chup biasanya berbentuk buah-buahan. Berhubung sy membuatnya bentuk kacang hijau dan menyertakan kulit kacangnya, lalu membumbui kacangnya dengan sedikit jahe dan gula merah, jadi terpaksa namanya bukan buah fantasi lagi😁 Burjo fantasi sy dibuat berbasic resep milik bu ketu combo @badoci1888 ,"kue ku/kue ku fantasi (Thailand) dengan modifikasi sedikit pada rasa dan tampilan. Moga ngga apa-apa ya...🙏🏻 Rasanya seperti burjo pada umumnya, hanya sedikit lebih manis. Kalau suka burjo, pasti suka yang ini juga😊 #cookpadcommunity_bogor #combongabibita_canghejo #olahankacangspesial #pekanposbar

Bubur ikan bayam *MPASI 6-8 bulan/Menu utama/peningkat BB*

Bubur ikan bayam *MPASI 6-8 bulan/Menu utama/peningkat BB*

Resep diambil dari buku 'MPASI 911' yaa Bahan yg aku ganti: Nila diganti tenggiri 2 telur puyuh diganti 1 telur ayam kampung ukuran kecil 3 SDM beras diganti 1 centong nasi yg baru matang biar cepat

3 porsi
40 menit
Bubur Tumpang Kuning

Bubur Tumpang Kuning

Bubur tumpang ialah bubur nasi gurih (bubur lemu) yang disiram sayur/sambal tempe semangit yang dihaluskan bersama bumbu. Menu ini biasa dijumpai di setiap warung nasi yang buka pagi-pagi sekali di Kota Solo. Dilengkapi dengan sayuran seperti layaknya pecel tapi disiram dengan sayur/sambal tumpang. Jika biasanya sayur tumpang berwarna putih, kali ini saya sajikan dengan bumbu kuning. #CookpadCommunity_Kalteng

Bubur Kacang Ijo Resep Uti

Bubur Kacang Ijo Resep Uti

Kalo kacang ijo biasanya ya di bubur aja, anak2 kurang suka dibuat masakan lainnya.Pernah buat kumbu tp yg makan emaknya😁 Ini burjonya resep dari Utinya anak2, kental karena ditambah sedikit tapioka. Jadi dari saya kecil sudah makan seperti ini, tapi dulu santannya dicampur pas masak. Kalo saya sekarang klo masak diusahakan santan jangan ikut dimasak biar nutrisi santan gak rusak,jadi buat cairan santan dengan air hangat saja. Alhamdulillah bisa rampung pr minggu pertama dari posbar kopijos sekalian dari mama cookpad😍 #OlahanKacangSpecial #Kopijos #Kopijos_KacangIjo #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

5 porsi besar
Bubur Tim Lengkap

Bubur Tim Lengkap

Foto hasilnya lupa diambil 😅 keburu habis dimakan. Jadi foto bahannya aja yang ada 😁

3 porsi
25 menit
Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Gampang pake pol bikinnya. Aku rasa semua pasti bisa bikin ini ya...! ☺️

20. Bubur Kacang Hijau simple enak

20. Bubur Kacang Hijau simple enak

Ini first time bikin dan not bad lah😁

Bubur oatmeal pink ala masha and the bear

Bubur oatmeal pink ala masha and the bear

Bubur pink masha ini aku pakai 2 bahan aja dengan 3 toping., Simpel tapi tetep enak., Bisa dinikmati selagi hangat atau dimasukin dulu dikulkas., Cepet buatnya bisa buat sarapan., #PekanPosbar #SerbaSerbiOlahanOat

10. Bubur Agar Nangka Mutiara - Takjil

10. Bubur Agar Nangka Mutiara - Takjil

Nemu nangka di gerai buah, aromanya harum banget, enak dimakan langsung, rasanya manis banget. Tapi kali ini sebagian mau diolah jadi bubur aja deh buat takjil. Bubur Agar Nangka Mutiara. #Takjil #Horas_MiGomakTakjilRamadan #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id

Bubur Telur Puyuh Brokoli MPASI 6 Bulan Day 18

Bubur Telur Puyuh Brokoli MPASI 6 Bulan Day 18

MPASI 6 Bulan Baby Nala Day 18 Menu hari ke 18 paduan dari telur puyuh dan Brokoli... Dan masih dengan Rasa yg Natural dari bahan yg alami... Ingat... Anak yg MPASI bukan Dewasa mini... Maksudnya Anak bukan seperti kita yg sudah mengenal banyak rasa... Di usia 6 - 9 bulan mereka hanya memerlukan rasa yg natural dari makanan nya... Mereka belum butuh Garam... Gula... Penyedap bahkan Keju... Kalau di tanya emang enak buburnya ?? Untuk mereka Rasa Natural dari Bahan makanan itu enak karna mereka belum butuh rasa .. tapi mereka butuh Nutrisi.. Jadii jgn berfikiran ahhh rasanya gimana klo gak di kasih garam atau penyedap... Tenaaaanggg lidah bayi tidak seperti lidah kita... Mereka menikmati dan lahap kok dengan rasa yg natural... #CookpadCommunity_Bandung #CookpadCommunity #Cookpad_id #PejuangGoldenBatikApron #BuburTelurPuyuhBrokoliMPASI #BuburMPASI #MPASI6Bulan #MPASITelurPuyuh #MPASIBrokoli #ResepMPASINala #Resepfey_pawonmungil

Bubur Ayam Nasi Sisa | Leftover Rice Chicken Porridge

Bubur Ayam Nasi Sisa | Leftover Rice Chicken Porridge

Idenya dari sisa nasi yang nanggung, mau dibuat nasi goreng terlalu sedikit dan ga semua kebagian.. Sangat sederhana dengan bumbu simple tp gurihnya luar biasa, kuncinya ada di minyak bawang ayam, perhatikan cara membuatnya di step2 resep Silakan mencoba ;) #GadoGadoIndonesia #MasakAsyik #MasakAsyikBareng #GadoGado_MenuSarapan #GenkPejuangDapur #CookpadCommunity_Jakarta

MPASI 6 BULAN 4 BINTANG "Bubur Daging Wortel"

MPASI 6 BULAN 4 BINTANG "Bubur Daging Wortel"

3 kali makan
2 jam 30 menit
Kolak bubur kacang hijau plus rempah jahe

Kolak bubur kacang hijau plus rempah jahe

Yang ini khusus resep jamaah ya kemarin kebetulan ada piket isi takjil d masjid

80 bungkus