Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Gado-Gado Siram Surabaya yang Enak Banget

Dipos pada May 4, 2019

Gado-Gado Siram Surabaya

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Gado-Gado Siram Surabaya yang praktis Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Gado-Gado Siram Surabaya yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Gado-Gado Siram Surabaya, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Gado-Gado Siram Surabaya sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Kira-kira porsi penyajian Gado-Gado Siram Surabaya yaitu 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, perkiraan waktu untuk memasak Gado-Gado Siram Surabaya diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado-Gado Siram Surabaya sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado-Gado Siram Surabaya memakai 18 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Tema Program Busway (Budgetnya Sesuai) JCCO minggu ini yaitu Gado-gado, cocok sekali dengan program diet yang sedang kujalani bersana anak sulungku yaitu low carbo. Kali ini juga sambil bernostalgia dengan Kota dimana aku dibesarkan yaitu Surabaya. Gado-gado siram ini sangat khas dan beda dengan gado-gado yang kutemui di Jakarta maupun di Yogya (lotek) yang langsung dibuat sebelum dimakan. Kalau Gado-gado Surabaya bumbunya dimasak dan cara menyajikannya disiram. Mengingat bumbu gado-gado sudah pakai kacang, maka dalam memilih sayuran, aku gak pakai kacang panjang tapi bayam dan selada. Agar lebih seimbang antara sayuran hijau dan sayuran yang mengandung lemak. Aku buat untuk 2 orang karena sesuai budgetnya (walaupun di foto-foto nya aku membuatnya 2 resep). Ini ya.. Total biayanya adalah Rp. 21,500, dengan rincian sbb: -Kacang tanah: Rp. 4,000 (aku beli ketengan di tukang sayur) -Santan instan: Rp. 3,500 -Cabe merah besar dan bawang putih: Rp. 1,500 -Tahu: Rp. 2,000 -Telur: Rp. 1,500 -Kentang: Rp. 2,000 -Selada: Rp, 1,000 -Bayam: Rp. 1,500 -Kerupuk: Rp. 1,000 (aku beli ketengan di tukang bubur) -Emping: Rp. 1,000 (aku juga beli ketengan di tukang bubur) -Bumbu penyedap: Rp.1,000 -Cabe rawit merah untuk sambal: Rp. 1,000 -Minyak goreng: aku pakai sisa yang ada di dapurku #Busway_GadoGado #CookpadCommunity_Jakarta #TetepKenyangTanpaNasi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado-Gado Siram Surabaya:

  1. Bahan Saus Kacang:
  2. 2 genggam kacang tanah
  3. 1 sachet santan instan
  4. 4 siung bawang putih
  5. 2 buah cabe merah besar
  6. 2 sdt garam
  7. 1 sdt penyedap jamur
  8. 2 sdt gula pasir
  9. 1 sdm gula merah
  10. Bahan Rebusan
  11. 1 ikat bayam
  12. 1/2 ikat selada
  13. 1 buah tahu putih, digoreng
  14. 1 butir telur rebus
  15. 1 buah kentang rebus
  16. Bahan Sambal:
  17. 10 buah cabe rawit merah
  18. 1/4 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Gado-Gado Siram Surabaya

1
Buat saus kacangnya terlebih dahulu dengan cara sangrai kacang tanah lalu buang kulitnya. Setelah kacang dingin lalu blender kacang tanah sampai halus. Jangan dipindah ke panci terlebih dahulu. Tumis bawang putih dan cabe merah besar. Setelah dingin lalu masukkan ke dalam blender yang ada kacangnya, blender sekali lagi bersama-sama dengan kacang. Setelah itu pindahkan ke panci. Tambahkan santan instan dan semua bumbu penyedap (garam, gula, penyedap jamur). Masak dengan api kecil sampai matang.
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 1
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 1
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 1
2
Sambil menunggu kacang sangrai dingin, rebus bahan rebusan secara bergantian. Sampai semua bahan sudah direbus. Goreng tahu.
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 2
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 2
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 2
3
Buat sambal dengan cara merebus caberawit merah, setelah matang haluskan dengan ditambah garam.
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 3
4
Siapkan semua bahan-bahan. Lalu untuk menyajikan, iris tahu dan kentang. Telur rebus dibagi 2. Tata di piring, sayuran, tahu, kentang dan telur rebus. Siram dengan saus kacang dan lengkapi dengan ketupuk udang, emping dan sambal. Siap disajikan.
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 4
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 4
Gado-Gado Siram Surabaya - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gado - Gado Simple

Gado - Gado Simple

Sore2 enaknya kayanya makan gado2,,nah kali beli jauh ya syudah bikin aja

Gado-gado

Gado-gado

Semua memanfaatkan bahan yg ada dikulkas 😊

2 porsi
Bumbu Gado gado uleg

Bumbu Gado gado uleg

Kali ini bumbunya di uleg aja. Dan lebih familiar.. Tetep resep nenek.

Gado Gado Betawi

Gado Gado Betawi

#PejuangGoldenApron2

Gado-Gado Praktis ala Rethz

Gado-Gado Praktis ala Rethz

Menu ini saya buat jika sedang sibuk dan banyak tugas.😊. Jenis sayurnya bebas yang ada di kulkas saja atau sesuai selera. Buatnya praktis banget, tinggal direbus/kukus saja sayurannya,Diberi bumbu kacang yang gurih dan pedas, jadi deh buat menu makan saya dan suami. Yuk cobain jugaπŸ˜‰ #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019

Gado Gado Siram

Gado Gado Siram

Ngidam masakan rumah. Buat yg gampil gampil aja yuk

Sambal gado gado

Sambal gado gado

#dirumahaja, lebih enak pakai kacang goreng. Sayangnya lagi males ke pasar, pakai bumbu seadanya.

GM Diet Day 3 (Gado-gado ala anak kos)

GM Diet Day 3 (Gado-gado ala anak kos)

Ceritanya lagi nyoba GM Diet, alhamdulillah sekarang udah hari ke-3 dan cuma boleh makan buah dan sayur, biar gak bosen sayurnya di bikin gado-gado/lotek sederhana deh, Semangat DIET :) nb : jenis sayurannya bisa di ganti sesuai selera ya, yang penting sayur, untuk buah juga bisa di ganti sesuai selera yaa...

1 porsi
Gado-gado super simpel ala anibrilian

Gado-gado super simpel ala anibrilian

#JelajahSayuranHijau #CookpadCommunity_Tangerang Hayyy2 momiiesss🀩🀩🀩😍😍maree makan mlm yuk??? Sinih aku bisikin menu simpel😁😁😁Mau bikin apa2 gak mesti dibuat repot πŸ˜† ntar yg ada keburu mager.dg menggunakan bahan yg ada.jadi juga dan nikmatπŸ€—πŸ€—πŸ€€ Paduan sesuatu yg simpel itu asyik klo hasilnya juarakkk🀩🀩🀩😘😘😁😁 Seperti hal nya sipat manusia jika simpel otomatis yg ada orang2 di sekeliling kitah insyaAllah pada demeen lah yaa Napaa2 jd bHs2 sipattt yahh?? Rapopolah sesuka2 sayah hahahaha Semoga setiap tulisan jk baik bisa diambil manfaatnya jk buruk kan diambil hikmahnyaa πŸ˜πŸ˜πŸ™

Gado-gado pake kentang #pr_masakankentang

Gado-gado pake kentang #pr_masakankentang

Judul nya di kasi tulisan kentang biar kliatan sesuai tema..padahal maksa..πŸ˜‚πŸ˜‚..karna saya merasa aneh kalo kentang di buat sayur/lauk jd ya di buat main course aja..

Gado Gado Resep Turunan (From Mami) πŸ˜‹πŸ˜

Gado Gado Resep Turunan (From Mami) πŸ˜‹πŸ˜

Agendanya pengen banget gado2 pas banget ada sisa sayur salad

3-4 porsi
Gado Gado Spesial Rumahan Part 1😁

Gado Gado Spesial Rumahan Part 1😁

Byk macam jenis gado2 yg ada di setiap daerah,tpi kali nie saya akan membuat gado2 ala saya sendri..😊 #makananindonesia #asliindonesia

Gado gado

Gado gado

Karena sudah terlalu gemuk maka , mengurangi nasi adalah pilihan utama , jdnya saya buat lah gado2 ala aku.. tp saya lupa tidak memfoto yang diracik dipotong hanya saat proses memasaknya saja

4 porsi
Gado2 simple ala-ku

Gado2 simple ala-ku

Lagi bosan makan nasi jadi cari ide buat apa yang simple, kenyang, diet, dan sehat.. kebetulan suami ambil bumbu gado2 waktu belanja di supermarket jadi sekalian ajaπŸ₯° #5resepterbaruku #happywife

4porsi
Gado Gado Selada (gado gado siram ala Surabaya)

Gado Gado Selada (gado gado siram ala Surabaya)

dari kemarin nyari nyari lagi resep gado gado ku ( mama sih yang kasih tahu bumbunya apa saja.. karna mamake udah gak ada,, aku susah banget ngerecall bumbunya..) Bulann lalu makan di Java Kitchen mesan gado gado siram,, itu vegan selama si telur bulat gak aku makan.. eh tapi mereka pakai terasi gak yah di bumbunya..??

2 serving
Gado-gado Sederhana

Gado-gado Sederhana

Jadi ceritanya bumil lagi kepengen makan gado-gado buat sarapan tapi mencari gado2 susah kalau pagi2 begini. Lihat persediaan sayur cuma ada timun. Ya sudah bikin lah gado-gado ala kadarnya ini.

Gado-gado simple

Gado-gado simple

Ada bumbu pecel dapet kiriman dari tetangga, bikin gado gado ah..biar bisa maem sayur nih krucils ku biarpun cuman tauge aja yg mereka mau..lumayanlah..☺ #mingguke20 #10peb20 #PejuangGoldenApron2

Gado Gado

Gado Gado

Minggu_18 #PejuangGoldenApron2 Source : bunda Evi Roed Sebenarnya kemarin saya yg bikin gado2 tapi baru hari ini bisa share resepnya. Baru kali ini bikin gado2, karena penasaran pingin bikin sendiri akhirnya mencoba cari2 resep yg cocok dilidah saya dan keluarga. Dan Alhamdulillah dapat nyontek resepnya bunda Evi dan ada sedikit takaran gula yg saya tambah dan rasanya ManTul πŸ˜ŠπŸ‘