Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Kastengels yang Anti Gagal

Dipos pada March 15, 2019

Kastengels

Bagaimana membuat Kastengels yang simple Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Pada umumnya Kastengels yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Kastengels, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Kastengels di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kastengels sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kastengels memakai 11 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kue kering yang wajib ada dirumah dan harus dibuat sendiri. Ini aturan yang dibuat anak-anak dan Tantenya. Mereka semua pecinta keju dan pertama kali saya buat kastengel beberapa tahun kebelakang, mereka langsung memutuskan kalo tiap lebaran harus wajib dibuatkan kue ini. Dan tiap buat kue ini, saya selalu pakai resep yang beda-beda. Anehnya, mereka tetap suka. Katanya kastengel bikinan bunda selalu enak. Kali ini tulis resepnya disini, buat acuan nanti klo bikin lagi. Hasil modif beberapa resep dari YouTube dan comot sana sini. Ini kuenya ngeju, kress banget.. #PejuangGoldenApron3 #KampoengRamadan #FotoKece #CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kastengels:

  1. 150 gr margarin (blue band)
  2. 50 gr butter (anchor)
  3. 2 kuning telur
  4. 200 gram tepung terigu protein rendah (saya pakai kunci biru)
  5. 30 gr maizena
  6. 20 gr Susu bubuk
  7. 125 gr keju parut (prochiz gold)
  8. Olesan :
  9. Kuning telur
  10. Taburan :
  11. 50 gr keju parut

Langkah-langkah untuk membuat Kastengels

1
Kocok margarin dan butter hingga pucat dan mengembang.
Kastengels - Step 1
2
Masukkan kuning telur satu persatu. Aduk sebentar
Kastengels - Step 2
3
Campurkan terigu, maizena dan susu bubuk, aduk rata. Kemudian saring kedalam adonan mentega tadi. Aduk dengan spatula hanya sampai tercampur rata.
Kastengels - Step 3
Kastengels - Step 3
Kastengels - Step 3
4
Masukkan keju parut, aduk sebentar dengan tangan hingga tercampur rata dan adonan bisa dibentuk.
Kastengels - Step 4
Kastengels - Step 4
5
Ambil adonan, lalu pipihkan dengan ketebalan sekitar 0,5 cm. Oleskan kuning telur dan taburi dengan keju parut.
Kastengels - Step 5
Kastengels - Step 5
Kastengels - Step 5
6
Potong-potong adonan sesuai selera. Susun dalam loyang yang telah diolesi margarin. Beri jarak agar tidak saling menempel setelah matang. Panggang dalam oven yang telah dipanaskan sebelumnya selama 30 menit Gunakan api sedang cenderung kecil, jika menggunakan otang seperti saya. Pada menit ke-15, putar loyang agar hasil panggangnya merata.
Kastengels - Step 6
7
Setelah dingin, susun dalam toples dan tutup rapat.
Kastengels - Step 7
Kastengels - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nastar klasik

Nastar klasik

Lebaran lalu kue ini yg paling cepat habis. Ngeprull lembut nastarnya. Jadi kulakan juga. Btw, Sdh lama nulis resep di ig&fb. Ternyata disini belum #PejuangGoldenApron3

Nastar lembut

Nastar lembut

Persiapan menjelang lebaran,aku sudah mulai mempromosikan nastar yg bakal buat di jual nanti.alhamdulillah langsung banyak yg minat.

Nastar klasik (glowing)

Nastar klasik (glowing)

Sudah habis lebaran baru post resep ini, karna sebelum lebaran sibuk ujian. Jadilah bebikin tp dah kelar lebarannya. Gapapa ya moms bisa jadi referensi kalo mau bikin cemilan buat mengisi hari" #dirumahaja Inspirasi resep by dapoer tara by lilis

3 toples 250gr
Nastar classic vs modern

Nastar classic vs modern

Kue khas lebaran yg super duper & wajib buat ya mak...🥰🤩

1 toples 1200ml
1, 5 jam
Butter Cookies

Butter Cookies

Lebaran sebentar lagi 🥁🥁 cookies yang udah familiar banget😋😋 #buttercookies #kuker #kuekering #kuelebaran #cookieslebaran source recipe by dapur sicongok

Putri Salju

Putri Salju

Karena lagi pengen putri salju, daripada beli mahal cuman dapet sedikit kan. Mending bikin sendiri😂 Nanti buat lagi ketika lebaran🤭

2 toples besar
Brownies cookies

Brownies cookies

Walopun lagi puasa Ramadhan, tp harus tetep semangad bebikinan cookies buat lebaran.. ☺️ Alhamdulillah resep ini cucok bgt buat bakulan, super gampang dan irit bahan

Kue Putri Salju

Kue Putri Salju

Kue yg sering bgt kita temui di hari lebaran bund 😊. Semoga bisa menginspirasi ya bund resepnya 😉. Semngat terus 💪

4 toples lebih
Chocolate chips cookies

Chocolate chips cookies

cookies tergampang😂 tanpa bentuk" yg ngerepotin . dah 3x bikin, emang enak😂 bikin kue ga harus lebaran dong #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

banyak
20 menit
Kastengel ekonomis

Kastengel ekonomis

Kangen suasana lebaran, ngebuat cemilan khas lebaran adja.... cuuss gaesss

Nastar Simple

Nastar Simple

Ini resep yg sy pakai setiap lebaran.. menurut sy sdh pas Dan enak.. Dan cocok rasa nya utk keluaga sy😁. Ini untuk 1 resep sy buat sekalian 3 kali resep jd hampir 1 kg kurang. Masih kurang cantik polesnya Dan warna nya tp rasanya enak😂 #Cookpadcomunity_Jakarta #Cemilansimple #Belajarmasak #Berbagiituindah

Kukis Sagu Wijen

Kukis Sagu Wijen

Ngabibita ComBo minggu ini olahan tapioka, ikutan lagi share resep setelah minggu kemaren mbolos, jadi inget punya resep kuker edisi lebaran yg disukai keluarga, sy share disini resepnya dari Majalah Sedap Pemula #ComboNgabibita_TepungTapioka #GA_TheNextLevel #Minggu19 #CookpadCommunity_Bogor #dapurtunik

Lidah Kucing (Tanpa Cetakan)

Lidah Kucing (Tanpa Cetakan)

Lebaran sudah menghitung hari nih, Moms sudah menyiapkan aneka camilan atau kue kering belum? Mau bikin kue lidah kucing tapi tidak punya cetakan? Jangan risau, resep ini bisa untuk bikin kue lidah kucing yang bagus dan mulus meskipun tanpa cetakan khusus. Nilai plusnya lagi adalah mudah sekali dikeluarkan dari cetakan tanpa harus khawatir kue nempel di loyang yang berakhir rusak/patah. Untuk membuat lidah kucing yang mulus, diperlukan teknik menyemprot adonan dengan tekanan yang stabil dan rapi. Hasil kuenya pun renyah dan enak banget. Mari silakan dicoba, bagi yang belum bikin kue kering. #GA_TheNextLevel Sumber: Francesca Kitchen https://youtu.be/Jr2elV6HlrU

Kastangel Lebaran

Kastangel Lebaran

Hasil recook resepnya Mb Iien Soegie. Seperti biasa hasilnya selalu memuaskan.

90 menit
Coconut cookies

Coconut cookies

Mari kita lanjutkan parade kue lebaran. Siapa tau bisa jadi ide untuk buibu yang pingin bebikinan kukis anti-mainstream. Saya tuh pinginnya tiap Lebaran bikin kukis yang beda dari tahun-tahun sebelumnya. Seneng aja eksperimen dengan resep lama, dengan bahan utama yang kurang lebih sama, tapi menghasilkan kukis baru dan unik. Maklum untuk konsumsi sendiri, ya. Jadi nggak selalu harus bikin yang klasik. Etapi buat jualan juga OK, lho. Bisa jadi alternatif untuk pelanggan 😉. Btw coconut cookies ini enak banget, lho. Renyah, dan aroma kelapa parutnya mengingatkan pada biskuit kelapa merek mondean plus bikinnya gampang banget. Coba, deh!

setoples sedang
15-20 menit
Kaastengel Seledri Eggless

Kaastengel Seledri Eggless

Ini adalah kaastengel versi ekonomis. Selain tanpa telur, adonannya pun hanya menggunakan keju full cheddar dan full margarin. Kalau di resep asli menggunakan keju edam+parmesan, dan butter. Karena belum ada oven, saya juga memanggangnya pakai happy call. Kudu sabaaar, manggang dari siang sampe magrib 😂. Tapi, itu semua terbayar dengan hasilnya. Renyah, gurih, ngeju, dan berasa kress kejunya. Adonannya juga gampang banget dicetak, ga pake drama nempel di cetakan. Saya modif juga dengan tambahan oregano+seledri. Saat dipanggang, aromanya harum bangeet. Siap-siap toples kosong sebentar lagi 😅. Setelah ikut kelas Kaastengel kemarin bersama teh Iyus, sekarang saatnya #RecookResepIyus_Yogyakarta . Kaastengel memang identik dengan lebaran. Ini bisa banget dijadikan sebagai bakulan ataupun hampers. Setelah ikutan kelas Jago Bakulan dan Hampers di program RAKIT kemarin, jadi banyak ide baru nih. Tambah ilmu juga tentang soft selling bisnis di media sosial. Seruuu banget, sempet agak mikir juga karena ga terbiasa. Surprisenya pas udah bikin tugas, langsung ada yang mau order, tapi kan hanya simulasi 😁. Semoga ke depan bisa benar-benar jago bakulan yaa, seperti kaastengel ini yang ekonomis tapi sangat layak jual apalagi untuk momen lebaran nanti 💕. Source: iyussugesti #PejuangGoldenApron3 #Minggu47 #KopiJos #LihaiRecook11_Yogyakarta #PosbarGembira #KampoengRamadan #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

Kuker Mawar

Kuker Mawar

Kue kering andalan ibu setiap lebaran.

2 toples besar
3 jam
Kue Kering Imlek | Fortune Cookies | Kue Kering Hias | Cookies Imlek | Kue Imlek | Kue Kering

Kue Kering Imlek | Fortune Cookies | Kue Kering Hias | Cookies Imlek | Kue Imlek | Kue Kering

Hallo teman2, hadir kembali kue cantik video kue kering imlek. kue imlek ini sebenarnya berasal dari jepang namanya fortune cookies atau kue keberuntungan. Kue keberuntungan/fortune cookies adalah sebuah kue yang tipis dan renyah didalamnya ada sepotong kertas dengan kata-kata yang menjadi doa atau harapan. cookies karakter cantik dan unik, tidak saja untuk hari raya Imlek tapi juga bisa untuk Valentine, Natal, Lebaran, Tahun Baru dengan tema yang bisa disesuaikan😉 . 💝👉Jika kurang jelas bisa lihat videonya : https://youtu.be/jIue3JZaSiQ #kuekering #fortunecookie #chinesenewyear #kue #imlek #cookies #kuekering #resep kue #resep #recepi #cookie #redvelvet #fortunecookies #resepkuekering

Kue Kacang

Kue Kacang

Baru smpet post yaa..ini kuker buat lebaran kemarin...enak,renyah,garing luget juga🤗

½porsi