Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Asem-Asem Daging Sapi yang Enak

Dipos pada August 2, 2016

Asem-Asem Daging Sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Asem-Asem Daging Sapi yang mudah Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Asem-Asem Daging Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Asem-Asem Daging Sapi, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Asem-Asem Daging Sapi ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kira-kira porsi penyajian Asem-Asem Daging Sapi adalah 7-10 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Asem-Asem Daging Sapi diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Asem-Asem Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Asem-Asem Daging Sapi memakai 10 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Asem-asem daging ini bisa bikin nafsu makan naik ya bund, enak bgt apalagi kalo pake tetelan plus gajih, makin sedep rasanya. Jangan lupa banyakin tomat dan cabe rawitnya biar ceplus" endul. Gampang bgt buatnya simple #yukmasakbareng 😍

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Asem-Asem Daging Sapi:

  1. 1/2 kg daging sapi (mix tetelan gajih)
  2. 1 sdm asam jawa + air 1 gelas
  3. Secukupnya bawang merah goreng
  4. 8 bawang merah
  5. 5 bawang putih
  6. 2 tomat ukuran sedang
  7. 20 cabe rawit merah
  8. 2 duan salam
  9. 5 ruas lengkuas geprek
  10. Secukupnya garam, gula pasir, masako ayam

Langkah-langkah untuk membuat Asem-Asem Daging Sapi

1
Cuci bersih daging dan tetelan, rebus 45 menit dgn api sedang dan panci tertutup kemudian diamkan 30-45 menit dgn panci masih tertutup. Potong" daging, sisihkan
2
Cuci bersih bahan", iris tipis bawang merah dan bawang putih, iris kasar cabe dan tomat, sisihkan
Asem-Asem Daging Sapi - Step 2
3
Di panci lain panaskan air rebusan daging, tambahkan air secukupnya dan masukan daging yg sudah dipotong, sisihkan
Asem-Asem Daging Sapi - Step 3
4
Tumis bawang merah, bawang putih, daun salam dan lengkuas sampai harum dan layu. Tambahkan garam dan potongan cabe, aduk" sampai layu. Kemudian masukan bumbu tumis ke panci rebusan daging. Tambahkan air asam jawa, gula pasir dan masako ayam, koreksi rasa dan diamkan sampai 20-25 menit dgn api sedang dan panci tertutup
Asem-Asem Daging Sapi - Step 4
Asem-Asem Daging Sapi - Step 4
5
Setelah itu masukan tomat dan bawang merah goreng, tutup lagi 5-10 menit. Asem" daging sapi siap dinikmati 😍 bisa juga ditambahkan daun kedondong muda
Asem-Asem Daging Sapi - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Indomie Kuah Daging Sapi Pedas

Indomie Kuah Daging Sapi Pedas

Indomie indomie selerakuuuuu... Nah ini tepat dengan saya yg memang sejatinya pecinta Indomie, khususnya ya rasa kari ayam... Tak bisa lepas memang, padahal udah brenti coba dan itu hanya bertahan 2 tahun... Selebihnya jebol... Hahah indomie memang yahuuudd dihati saya. Seperti yg sudah saya katakan sebelumnya, tak masalah untuk mengkonsumsi mie instan namun harus memperhatikan keseimbangan gizinya, harus ada protein dan vitaminnya... Yuklah intip indomie sederhana ala saya yg suka pedeess.. #GA_TheNextLevel #PekanPosbarMie #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanMieMamiFay

Semur Daging Betawi

Semur Daging Betawi

Special weekend dish πŸ˜‹ Lagi keinget biasa nya klo di jakarta,mau makan semur daging ini gampang tinggal dateng ke RM langganan di sekitaran daerah Hek (sebelum Cililitan, Jakarta Timur) Pandemic gini udah setahun lebih gak mudik, nyari2 resep di cookpad dpt resep nya mba Harijah Harun. Langsung praktekin, enak banget Lumayan mengobati kangen tanah air 😘😘

4-5 orang
1-1.5 jam
Bistik daging sapi (simpel)

Bistik daging sapi (simpel)

Pada saat bingung mau masak apa, pastinya yg di ingat2 adalah.. apa saja bahan yang ada di kulkas kan?😁.. Nah kalau bumbu bawang2an mestinya sedia kan moms.. Saat hanya ada daging yang sudah frozen, rasanya bersyukur sekali.. ayuk dibikin semur saja..πŸ₯° Andalan dehπŸ˜‚ #PejuangGoldenApron3 21122002

Gadon Daging

Gadon Daging

3 orang
30 menit
Tumis Daging Lobak

Tumis Daging Lobak

Lobak, keluarga dari kubis-kubisan yang diantaranya ada sawi dan pakcoy. Bentuknya putih memanjang seperti wortel. Lobak kaya akan manfaat dan baik untuk kesehatan. Bisa dimasak dalam campuran sop ataupun ditumis #cookpadcommunity_jakarta #ga_thenextlevel #pekanposbarsawi Source : wokoflife

Sup daging giling dengan jagung (mpasi 23 bulan)

Sup daging giling dengan jagung (mpasi 23 bulan)

Makanan booster buat kejar berat badan anak, bisa bilang di buat dengan simpel resep.... ini untuk sekali makan yaa... #mpasi23bulan #boosterBBanak #ftian_kitchen #cookpad #recook

1 porsi
30 menit
Mpasi 9+ Bubur tim daging tomat ma2 kitchen

Mpasi 9+ Bubur tim daging tomat ma2 kitchen

Alhamdulillah si dede lahap kalau dibikinin ini..

3 porsi
2 jam
Tumis pare daging sapi

Tumis pare daging sapi

Ini enak banget,enggak terlalu pait,bagi yg tidak begitu suka rasa pahit pare yang kuat dibawah saya tulis tips nya ..

5 orang
30 menit
Bumbu Bali Daging Telor

Bumbu Bali Daging Telor

Persiapan buat lauk nasi kuning, makanan kesukaan, ini Pak Mister suka banget ma bumbunya, makanya sengaja bikin bumbunya banyakan biar lebih endul😁🀭 #JelajahResep #BumbuBaliDagingTelor #LaukPelengkapNasiKuning #NasiBali

2orang
60 menit
Daging lada hitam saori

Daging lada hitam saori

Beli daging tapi bingung mau dimasak apa, akhirnya liat saori ada ide buat daging saos lada hitam saori , Alhamdulillah suami sukaaa πŸ₯°πŸ˜πŸ˜πŸ˜ Bikinnya juga simple gampang banget no ribet

Daging jamur masak kecap lada hitam

Daging jamur masak kecap lada hitam

Sekalian saja untuk menu keluarga kebetulan pas pulang dari pasar beli jamur masih segar , ada stok daging giling di freezer bisa untuk meramaikan GoDa Paders Recook . Rabu 17 Maret 2021 dengan Tema Recook " Lada Hitam " . Dengan menyesuaikan bahan yang ada sedikit modifikasi tapi untuk rasanya enak keluarga mengomentari seperti makan Bento 😍 . Source : Bulbul Kitchen #GoDaRecook_blakkupeppa #GoDa_Paders #komunitaspaders #Cookpadindonesia #Cookpadcommunity_Bandung #kemauandankemampuan

5 orang
60 menit
Menu diet 2 : Tumis daging kol +tahu kukus+jagung kukus

Menu diet 2 : Tumis daging kol +tahu kukus+jagung kukus

Masih menu diet y mom. Ini tumis tapi pake olive oil.. Jadi masih sehat ya.. Rasanya enak banget.. Gurih.. Cocok pas dengan tahu dan jagung #pejuanggoldenapron3

Bubur rempah topping daging suwir

Bubur rempah topping daging suwir

Sebenernya pengen makan bubur ayam, tapi karna udah siang dan udah keliling tapi pada abis buryamnya, alhasil bikin aja sendiri versi aku, nah kebetulan juga ada sisa daging suwir dari acara semalem akhirnya aku putusin buat bikin bubur rempah versi aku deh, yang recook semoga sukak ya❀️

Perkedel kentang mix daging gilingπŸ˜‹πŸ˜‹

Perkedel kentang mix daging gilingπŸ˜‹πŸ˜‹

Requestnya anak ganteng q menu sayur sop ikan perkedel kentang ehh kebetulan ada sisa daging giling.

3orang
45 menit
Sup Daging Sapi empuk tanpa presto enak tanpa penyedap

Sup Daging Sapi empuk tanpa presto enak tanpa penyedap

Di 2021 ingin masak sesuatu yg beda, tp berhubung Rumaisha (anak perempuanku 9,5 bulan) sedang kurang sehat, yaudah jadinya masak sup aja, sekalian buat Rumaisha juga. Di 2021 ini juga ingin memutuskan lebih aktif di cookpad dan melakukan hal2 positif lainnya. Semangat πŸ’ͺ😁

>5 porsi
2 jam
139. "Sambal Goreng Daging Sapi"

139. "Sambal Goreng Daging Sapi"

Assalamualaikum pengguna Cookpad semuanya semoga selalu sehat dan selalu dalam Lindungan Allah aamiin🀲🀲 Kali ini aku mau share resep masakan khas Banjarmasin kota kelahiran ku,menu ini diajarin sama ibu mertuaku yang baik suka ngajakin masak masak terus,akhirnya bisalah aku masak menu ini,makasih mama mertua semoga selalu dalam Lindungan Allah dan panjang umur aamiin yra🀲🀲😍 Baiklah kita mulai kebahan dan cara pembuatannya ya ,TerimakasihπŸ™πŸ» #PejuangGoldenApron3 #Minggu_42 #GoldenApronSeason3 #DutaRecookBorneo #DutaRecookBanjarmasin #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadIndonesia #MasakanBanjar #DewiHerlinaResep

3 orang
1 jam 30 menit
Sup Macaroni Daging

Sup Macaroni Daging

Masih dalam mode 4 bumbu.

7 porsi
40 menit