Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Es Pisang Merah Putih yang Menggugah Selera

Dipos pada June 5, 2018

Es Pisang Merah Putih

Hari ini saya akan berbagi resep Es Pisang Merah Putih yang praktis Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Es Pisang Merah Putih yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Es Pisang Merah Putih, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Es Pisang Merah Putih di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Es Pisang Merah Putih biasanya untuk 27 potong. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, waktu yang diperlukan dalam memasak Es Pisang Merah Putih diperkirakan sekitar 60 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Es Pisang Merah Putih sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Es Pisang Merah Putih memakai 18 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sebenarnya mau buat es pisang ijo ternyata salah beli pewarna makanan yg kebeli cocopandan jadilah es pisang merah putih😅 Rasa tetap enak dan nagih. warnanya aja yang gak hijau😆

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Es Pisang Merah Putih:

  1. Bahan kulit (merah) :
  2. 400 gram, tepung terigu (saya pakai tepung kompas serbaguna)
  3. 100 gram, gula pasir
  4. 30 gram, minyak masak (saya pakai minyak bimoli)
  5. 8 gram, pewarna makanan (saya pakai cocopandan)
  6. 800 ml, air santan kelapa
  7. Bahan kuah(putih) :
  8. 250 gram, gula pasir
  9. 120 gram, tepung terigu (saya pakai tepung kompas serbaguna)
  10. 3 gram, garam dapur halus
  11. 1500 ml, air santan kelapa
  12. Bahan tambahan :
  13. 20-27 buah pisang raja
  14. Sirup DHT atau sirup rasa Coco pandan
  15. Susu kental manis putih
  16. Teflon anti lengket uk. 18 cm / 24 cm (sesuaikan ukuran pisang)
  17. Minyak masak untuk mengoles teflon
  18. Kuas kue

Langkah-langkah untuk membuat Es Pisang Merah Putih

1
●Teflon 18 cm hasil kulit dadar 27-29 lembar ●Teflon 24 cm hasil kulit dadar 20-22 lembar
2
Parut 1 biji kelapa tua yang sudah di bersihkan kulitnya lalu peras dengan air bersih lalu saring dan tampung ke dalam wadah. Total air santan kelapa 1 resep adalah 2.300 ml. Jika ingin lebih gurih lagi gunakan 2 biji kelapa tua parut. Sisihkan
3
Siapkan panci kukus yang sudah di isi air di bagian bawahnya kemudian masukkan pisang raja(jangan di kupas, kukus dengan kulitnya)lalu kukus kurang lebih 10 menit dengan api sedang. Setelah itu biarkan dingin lalu kupas kulitnya dan simpan dalam wadah bersih. Sisihkan.
Es Pisang Merah Putih - Step 3
4
Siapkan baskom lalu masukkan bahan kulit(merah) aduk semua bahan hingga tepung tidak bergerindil dan gula pasir larut. Bisa gunakan whisk atau mixer(jika pakai mixer tidak perlu di saring lagi), lalu saring kedalam wadah lain agar hasilnya lebih halus.
Es Pisang Merah Putih - Step 4
5
Siapkan teflon yang akan digunakan lalu oles minyak tipis2 dan panaskan dengan api paling kecil. Angkat teflon lalu masukkan 1 1/2 sendok sayur adonan kulit putar hingga menutupi semua permukaan teflon lalu panaskan hingga matang. Setelah bagian atas terlihat padat dan matang balik teflon di atas piring agar permukaan yang kasar di atas dan yang halus di bawah. Ulangi lagi step ini hingga adonan kulit habis.
Es Pisang Merah Putih - Step 5
6
Setelah kulit jadi biarkan agak dingin lalu ambil 1 lembar kulit tambahkan pisang di bagian pinggir lalu gulung hingga ujung kulit tekan lembut lalu bagian ujung kiri kanan di cubit halus hingga menempel. (Bagian kulit yang kasar di dalam dan yang di luar bagian yang halus).lakukan step ini sampai semua kulit dan pisang habis.
Es Pisang Merah Putih - Step 6
7
Step selanjutnya adonan kuah. Siapkan panci lalu masukkan gula pasir, garam dapur halus dan tepung terigu. Kemudian, tambahkan air santan kelapa sedikit demi sedikit sambil di aduk atau gunakan whisk hingga tepung tidak bergerindil dan semua bahan tercampur merata. Kemudian masak dengan api sedang sambil terus di aduk perlahan hingga mengental dan meletup-letup. Matikan kompor dan tunggu hingga dingin.
Es Pisang Merah Putih - Step 7
8
Sajikan dalam piring beberapa potong pisang yang sudah di bungkus kulit tadi tambahkan kuah putih sesuai selera. Jika suka beri susu kental manis putih di atasnya. Tambahkan sirup DHT dan es batu. Selesai.
Es Pisang Merah Putih - Step 8
Es Pisang Merah Putih - Step 8
9
Jika mau di simpan. Simpan dalam kulkas bagian bawah(jangan di freezer) dalam wadah tertutup. kuah dan pisang simpan dalam wadah tersendiri. jadi sewaktu2 mau makan bisa ambil sesuka hati dan meracik sesuai keinginan. Selamat mencoba.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Manisan Kolang Kaling (resep mama saya❤️)

Manisan Kolang Kaling (resep mama saya❤️)

kl lebaran Emmi (mama) aku pasti bikin manisan kolang kaling, sesekali dirumah pun sekarang kl lagi kangen, suka buat ini dengan cara yang suka dibuat sama emmi, memang agak makan waktu, karena ada stepnya, tapi tetep aku ikutin biar terasa makan manisan kolang Kaling buatan Emmi ❤️ Untuk Syrup rasanya boleh sesuaikan dengan selera ya, bahkan bisa diganti fanta #CookpadCommunity_Depok #CookoadCommunity #Cookpad_id

Es Campur

Es Campur

Minggu ini #coboy #NgacoAnglewithPresella di sini saya mendapatkan ilmu lagi tentang dunia Food Photography.semenjak join komunitas Cookpad Surabaya (Coboy),bukan hanya menambah teman tapi banyak ilmu yang saya dapatkan.kali ini saya membuat es campur,resep milik mbak presella. Terima kasih coboy,terima kasih Cookpad, terima kasih mbak Presella 🙏🙏 #NGACOAnglewithPresella #cookpadcommunity_Surabaya #Ngaco #Bakulanmedsoscookpad

Pisang Ijo

Pisang Ijo

Masih edisi Pisang tanaman sndri.. Sangking bingungx mau d apakan ini pisang dan yg pasti bs d bagiin ke tetangga akhirx q bikinin ajaa pisang ijo khas makassar..

PUDDING SUTERA MANGGA gampang takarannya & caranya

PUDDING SUTERA MANGGA gampang takarannya & caranya

Kalau lagi musim mangga, dimana2 jual mangga. Ceritanya ini dapat resep pudding sutra dari teman. Gampang & anti gagal. Bisa juga buat menu dessert di acara keluarga. Catat di sini ya... Maaf blm difoto puddingnya sudah habis duluan 😁 diwakili sama foto mangga gedong gincu dari depan rumah dulu ya..

Moon Cake

Moon Cake

Moon cake atau kue bulan ini biasanya banyak dibuat sesuai tradisi etnis Tionghoa saat pertengahan musim gugur, atau bertepatan dengan festival moon cake. Tapi berhubung lagi pengen buat, ga usah mikirin musim ya bikinnya 😂 kalo di Depok sekarang lagi musim ujan, jadi pas buat cemilan cuaca dingin dan buka puasa 🤭 saya recook resep dari mba Tania Helena dengan sedikit modif bahan,, enak rasanya, manisnya ga berlebihan 😃 Sumber: Tania Helena #CookpadCommunity_Depok

Black forest cake super lekker

Black forest cake super lekker

Cake ini di reduce jadi 2 telur, loyang bongpas, diameter 16 cm. Saya gunakan bourbon vanilla extract instead of rum(habis),juga gunakan glühwein (spice mulled wine) tipical winter wine untuk (soak frozen berries) yang biasa di serve warm atau hot. Pasta moca gak punya diganti kopi espresso. Btw eikehhhh nyesel bikin loyang small seenak ini hihihi...habisnya sekejap bikinnya cukup lama! Dat was heerlijk duh...nagih..melt in your mouth light and airy.... modified sesuai selera yah. Source: Rhymerwid kitchen

2-3 pax
-+ 80-90menit
Kopi Gula Aren

Kopi Gula Aren

Kopi susu ini sangat enak sekali, perpaduan antara kopi Nescafe yang pahit dengan susu yang gurih dan gula aren yang manis .. pokok nya enak sekali saya suka dan suami pun juga suka .. bakalan jadi resep andalan nih hihi .. cocok buat pecinta kopi seperti saya .. Source : Endang Pratiwi #CookpadCommunity_Depok #RecookDepok_Endang #PejuangGoldenApron3 #KenalanLewat_recook

Bubur Sumsum Pakcoy

Bubur Sumsum Pakcoy

Biasa saya buat bubur sumsum berwarna hijau menggunakan daun suji dan pandan, namun kali ini mencoba pakai pakcoy. Walaupun berbeda bahannya namun rasanya tetap sama enaknya. Terima kasih *bunda cassalover* atas resepnya.

4 orang
20 menit
427. Wedang Semlo khas Kraton Yogyakarta

427. Wedang Semlo khas Kraton Yogyakarta

Menu khas Kraton Yogyakarta yang konon katanya favorit Sultan Hamengkubuwono IX. Nampaknya mirip kolak, tapi ini beda dari kolak. Meski bertahun-tahun tinggal di Jogja, saya malah baru tau ada menu wedang semlo ini. Taunya malah dari orang Depok yang pernah singgah di Jogja,hihihi. Yuph, wedang semlo ini saya recook #LihaiRecook2_Yogyakarta dari resepnya mbak @Cicilia Yustina Salamony. Beruntungnya ada #JogjaYangSlaluDirindukan tantangan posbar serba-serbi makanan #KhasJogjaIstimewa jadi bisa kenal dengan menu yang endulitah ini. Yaiyalah, favoritnya Sultan koq yaa? Pasti enak donk 👍😋 Segar, menghangatkan, serta beraroma rempah karena memang mengandung kayumanis dan jahe. Wedang ini memakai isian pisang, boleh jenis pisang apa ajah yang penting rasanya manis. Wedang semlo cocok diminum hangat maupun dingin, sesuai selera ajah. Kalau kami menikmati wedang semlo ini hangat, karena cuaca di Jogja sedang cukup dingin pasca diguyur hujan hampir sehari-semalam. Yuks cobain recook minuman favorit Sultan ini 👌😉 Oiya, berhubung saya tidak menemukan kayu secang, jadi untuk warna merahnya saya pakai sirup cocopandan. Source: Cicilia Yustina Salamony #PejuangGoldenApron3 #Week31 #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #OlahanMinumanKayana #KulinerNusantaraKayana

2 porsi
30 menit
300. Es Sarang Burung kw (Nutrijel)

300. Es Sarang Burung kw (Nutrijel)

بسم الله الرحمن الرحيم Skrg sedang hujan, es ini sy bikin saat cuaca panas. Baru di share 😁🤭. Es ini lebih enak jika menggunakan sarang burung walet ditambah kelapa muda asli beserta airnya. Dan utk daging kelapa muda kw sebaiknya menggunakan nutrijel rasa kelapa muda. Saya pakai seadanya hehehe #cookpadcommunity_kalsel #cookpadcommunity_kotabaru

5-7 gelas
Es Sirsak Gula Aren

Es Sirsak Gula Aren

Selasa, 13 Maret 2021/#367 Keluarga kami terutama paksu menyukai sirsak dicampur gula merah atau gula aren, sering kami sebut rujak gula beureum, meski namanya rujak tapi gak pedas. Setelah dibuang bijinya, dicampur begitu saja dan agak dibejek2. Jd tanpa proses blender, masih ada serat buah yg bisa dikunyah. Nah, krn sdh membuat sirup gula aren, proses bikin es sirsak mirip saja dg rujak yg dimaksud. Penampilan sedikit beda. Cocok sbg dessert. Segerr dan manisnya pas kata penghuni rumahku. #Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadComunityIndonesia #Cookpad_id #Basidoncek

4 porsi
Es Cincau Sule

Es Cincau Sule

Bismillah Mumpung ada sari kedelai Kita bikin minuman banyaak banyaaaak Hihi pd ketagihan,alamat nyetok cincau dikulkas nih #PekanRayaSariKacang #MeolahCaruan_SariKacang #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan

Banana sticky caramel

Banana sticky caramel

Sekilas ingat masakan dari Sulawesi yaitu Palu Butung.. di sini aku ingin bikin yang agak beda dengan saus karamel susu .. semoga pada syuka 😉

8 porsi
30 menit
Kopi Susu Gula Aren Seliter

Kopi Susu Gula Aren Seliter

Yang segar-segar untuk pemenang cookies minggu ini #Cookies_CorriePermadi #Cocomtang #CookpadCommunity_Tangerang

Es Timun Suri Cocopandan

Es Timun Suri Cocopandan

Ahad, 11 April 2021/#391 Menjelang Ramadhan sudah mulai banyak lagi timun suri di pasaran. Sangat cocok dijadikan minuman penghilang dahaga, pengadem perut. Bedanya dg timun biasa, timun suri ada rasa sedikit asem.. Ketika sudah dijadikan minuman, seratnya jd lentur. #Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadComunityIndonesia #Cookpad_id #Basidoncek #KampoengRamadan

5 porsi
Pink lava ice

Pink lava ice

Satu lagi yang seger mau lewat, resep asli pakai fiber cream, karena gak ada, aku ganti pakai susu bubuk full cream. Memanfaatkan susu bansos, hehehe. Sumber : Dapur Ala Mama Jasmine @puteri_jasmine91 dengan modifikasi #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeDa_DapurAlaMamaJasmine #GenkPeDa_DapurAlaMamaJasmine #ArisanRecook_DapurAlaMamaJasmine #GenkPeDa_Eksis #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia #GA_TheNextLevel #GAweek31

1 gelas
Creme de papaya (yummy, cuma 3 bahan)

Creme de papaya (yummy, cuma 3 bahan)

Assalamualaikum...selamat malam... Lagi santai menunggu Mas Al dan mb Andin (korban sinetron, pdhl g prnh2nya suka sinetron, skrg khilaf😂😂) mending upload resep😂😂😂 Creme de papaya dapat dengan mudah ditemui sebagai hidangan penutup di negara Brazil, tapi karena mustahil bagi saya ke negara Brazil ada baiknya saya bikin sendiri aja kan hehe... Sejatinya creme de papaya ini disiram licor de cassis yaitu sejenis minuman keras beraroma blackcurrant, tapi karena kita g mungkin menggunakannya maka kita bisa menggantinya dgn sirup blackcurrant non alcohol. Disini krn sy g bs menemukan sirup tsb, saya panaskan permen rasa blackcurrant dgn sdkit air xixi.. Ternyata rasa creme de papaya ini enak banget... Anak2 aja rebutan ma bapaknya😂 #PekanRayaPepaya #Basidoncek #Babako_Kalikih #CookpadCommunity_Sumbar

Dingsu (puding sutra) goyang siram buah by dhilasina

Dingsu (puding sutra) goyang siram buah by dhilasina

Biasanya kalau mama mertua dtg selalu banyak bawain buah2an...Alhamdulillah...keingat postingannya dhilasina ada dingsu (puding susu)...ini 1 resep jadi 25 cup salad...dan bahan2 yg di siapkan bisa 2x bikin...puas Alhamdulillah jadi banyak...bisa kirim2 ke rmh mama sm adik...lgs mereka testimoni via wa...enak katanya dan minta resepnya🤭

25 cup
1 menit
Gurita masak merah

Gurita masak merah

Ini resep ngarang saya untuk manfaatin bahan yang ada dirumah aja, tapi Alhamdulillah suami suka

Es Gula

Es Gula

Es gula dg tambahan nata de coco enak segar utk minuman sore bersama keluarga. Source : Mba @Presella Recook : Mba An @Anie Saryono #GenkPejuangDapur #RememberGenkPeda_AnieSaryono #CookpadCommunity_Sumbar

1 gelas
10 menit