Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Cilok bumbu kacang yang Sempurna

Dipos pada August 9, 2019

Cilok bumbu kacang

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Cilok bumbu kacang yang gampang Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Cilok bumbu kacang yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Cilok bumbu kacang, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Cilok bumbu kacang ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Cilok bumbu kacang sekitar 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, perkiraan waktu untuk memasak Cilok bumbu kacang diperkirakan sekitar 40 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Cilok bumbu kacang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Cilok bumbu kacang memakai 14 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamualaikum.... Kali ini saya akan berbagi resep olahan dari tepung pastinya😁yang di padukan dengan bumbu kacang yang endulita. Oke,langsung saja simak resepnya ya Resep:by,me #dapurfiko

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Cilok bumbu kacang:

  1. 200 gram tepung terigu
  2. 50 gram tepung kanji
  3. air secukupnya untuk merebus
  4. Bumbu halus:
  5. 3 siung bawang putih
  6. secukupnya garam
  7. 1 shashet masako ayam
  8. secukupnya air panas
  9. Bumbu kacang:
  10. 100 gram kacang tanah (yang sudah di goreng)
  11. 2 shashet kecap manis (me,sedap)
  12. 30 buah cabai rawit merah (optional sesuai selera)
  13. 1 buah tomat UK sedang
  14. secukupnya garam dan gula

Langkah-langkah untuk membuat Cilok bumbu kacang

1
Siapkan air di wajan tunggu sampai mendidih kemudian siapkan wadah, masukan semua tepung aduk jadi 1 lalu masukan juga bumbu halusnya dan beri air panas aduk rata beri garam dan masako perbaiki rasa jika dirasa sudah pas dan adonannya sudah Kalis tidak kelembekan tunggu sebentar hingga agak hangat lalu cetak di air yang sudah mendidih jika adonan sudah ngambang atau ada di atas tandanya sudah matang dan angkat sisihkan.
2
Kemudian siapkan wajan beri 2sdm minyak,goreng cabe dan tomatnya sampai layu setelah layu taruh di cobek ulek sampai halus jangan lupa garam gula dan penyedap nya(penyedap jika diperlukan) setelah halus masukan kacangnya ulek lagi sampai halus agak kasar lalu beri air sisa rebusan pentolnya tadi dan kecapnya.
3
Setelah di rasa pas (pedas manis gurihnya) ambil bumbunya masukan ke wadah ciloknya aduk rata dan siap di sajikan selagi hangat
4
Selamat mencoba 😘

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Cilok siram bumbu kacang

Cilok siram bumbu kacang

Siapa yang gak lupa dengan jajanan SD ini ? Sampe skrng sdh nikah dan punya anak makanan ini masih jd favourite kok dan anak-anak di rumah pun suka 😍. Cilok empuk dengan siraman bumbu kacang yang gurih dan pedas manis 😋 #PekanPosbar #Cemilanenak #CocomtangPost #Cilok #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Jakarta

Cilok bumbu kacang simpel

Cilok bumbu kacang simpel

karna musim hujan, paling enak bkin cemilan anget"..

Sate ayam bumbu kacang

Sate ayam bumbu kacang

#BandungSilihAsaan_KanggoMurangkalih #CookpadCommunity_Bandung

Ketan kelapa bumbu kacang

Ketan kelapa bumbu kacang

Kangen cemilan pagi klo di indo, akhirnya nyoba, dan rasanya rruuaar biasyahh 🤩

40 pc
45 menit
Lemper mie bumbu kacang

Lemper mie bumbu kacang

bosen menu sarapan dikulkas ada sayuran telur dan memanfaatkan mie murmer😊😊

3 porsi
20 menit
Sambal Goreng Teri Kacang Tanah Bumbu Iris

Sambal Goreng Teri Kacang Tanah Bumbu Iris

Bismillah..... Punya sisa kacang goreng di meja kelebihan bikin bumbu sate,g ada yang lirik,ingat masih ada teri kecil di dapur,jadi pengen di masak sambal,tapi malas ngotori blender, akhirnya bumbunya di iris aja, simpel dan praktis

CIWANG BUMBU KACANG 🌰

CIWANG BUMBU KACANG 🌰

Assalamu'alaikum ✨ Krn banyak bgt yg minta buruan up resep ciwang nya, ngoheyyy~~ 👌 Sebelum nya mewakili jawaban teman² yg tanya 🤔💭 "emang apa beda nya tepung aren dan tepung tapioka mba put? " Bedaa dong dri nama nya aja udah bedaa to 😁 hehe candaa perbedaan nya itu klo Tepung aren terbuat dari pohon aren , sementara tepung tapioka terbuat dari singkong. Tepung aren itu terbentuk dri hasil proses pengeringan dari endapan bagian tengah pohon aren yang sebelumnya telah dihaluskan dan dicampur air. Sedangkan tepung tapioka atau tepung kanji adalah hasil pengeringan dari pati singkong. Jdi kedua nya ini beda ya 😁 klo bikin ciwang pke kanji aku ndak saranin krn nanti klo gagal aku kena omel 🥺 Ngokeyy langsung aja kita ke resep yaa

Bumbu Pecel Kacang

Bumbu Pecel Kacang

Kesukaan my hubby kalau udah bumbu pake kacang tanah gini..😊😁 #PejuangGoldenBatikApron

Chicken Steak Satay (Bumbu Kacang Praktis👍)

Chicken Steak Satay (Bumbu Kacang Praktis👍)

Halo Sobat Cookpad 😘 Mau buat sate dan bumbu kacang namun tidak punya bahan lengkap serta mau cepat saji? Cuuzzz coba resep ini. Bahan-bahannya gampang banget dan anti ribet namun hasilnya pun tetap enak. Memang tidak akan berasa seperti bumbu kacang yang original, namun tetap nikmat dimakan😋👌. Tinggal di luar Indonesia itu tantangannya adalah disaat kita kangen masakan khas Indonesia haha. Dengan bahan apa adanya, akhirnya jadilah seperti ini. Aku membuat daging ayamnya menjadi "steak" karena memang aku tidak ada stok tusuk sate. Jadi sobat silahkan membuat dagingnya menjadi "sate". Sebagai ganti acar, aku membuat salad dengan memakai italian dressing karena rasanya yang asam segar. Cucok banget. Keluarga disini sangat suka sekali dengan bumbu kacangnya. Diluar dugaan si Oma sampai bolak balik tambah nasi sambil diberi saus kacang keatasnya😆. Yuk dicoba Chicken Steak Sataynya ya. Selamat mencoba dan happy cooking! 😘 Source: Devina Hermawan (sedikit modif) #cookpadcommunity_palembang #cookpadcommunity #cookpad_id #ResepWongKito #CookpadCommunity_Sumbar

4-6 porsi
Cimbel bumbu kacang

Cimbel bumbu kacang

Banyak macam jajanan khas tradisional, sebagai penambah menu kuliner, salah satunya Aci sambel yang enak...Bisa disantap saat pagi atau sore hari.

4 orang
i
Lontong Bumbu Kacang

Lontong Bumbu Kacang

Ceritanya ada sisa lontong habis yasinan perempuan jum'at kemaren dirumah..jd hari ni eksekusi lg buat bumbu kacang nya..😊 #PejuangGoldenApron3

Kojek bumbu kacang

Kojek bumbu kacang

Resep ini dpt dri kk ipar sy, krna di tempat sy kojek gk ada yg srek di lidah kurang mantull. Nahh klo ini enak mantullll,,, selamat mencoba🥰 Bisa untuk jualan juga lohh,, untung nya lumayan☺

10 porsi
1jam
Sate Tempe Rangkayo Hitam khas Jambi

Sate Tempe Rangkayo Hitam khas Jambi

Bosan dengan tempe yang dimasak gitu-gitu aja, coba deh buat sate tempe 😉 Resep ini saya recook dari mba Nidarudi, Makasih resepnya mba 🤗 Resep saya ini menggunakan jeruk nipis, klo resep aslinya menggunakan jeruk limau, karena saya tidak punya, jadi pake yang ada aja 😄 #WanilahMeolahBeasa #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #GoldenApronChallenge #CookpadCommunity_Palangkaraya #CookpadCommunity_Borneo #Pekan_34 #Minggu_ke5

Oseng kacang panjang bumbu kuning

Oseng kacang panjang bumbu kuning

https://cookpad.com/id/resep/15824224?invite_token=5J8Atg Link bumbu kuning