Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Bubur Oat Telur yang Anti Gagal

Dipos pada December 30, 2018

Bubur Oat Telur

Anda sedang mencari inspirasi resep Bubur Oat Telur yang lezat Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Bubur Oat Telur yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Bubur Oat Telur, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bubur Oat Telur di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Bubur Oat Telur kira-kira 1 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Oat Telur sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Oat Telur memakai 6 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sarapan super simple, Tapi abis terus sama si kecil. Ganti cover pake foto masak yg kesekian kali. 🤭 #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Oat Telur:

  1. 1 butir telur ayam
  2. 2 sdm oat
  3. Sejumput garam
  4. Sejumput kaldu jamur
  5. Secukupnya lada
  6. Secukupnya air

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Oat Telur

1
Masak air sampai mendidih.
Bubur Oat Telur - Step 1
2
Masukkan telur.
Bubur Oat Telur - Step 2
3
Masukkan oat.
Bubur Oat Telur - Step 3
4
Aduk aduk sampai tercampur rata.
Bubur Oat Telur - Step 4
5
Setelah air mulai habis, tambahkan garam, kaldu jamur, dan lada.
Bubur Oat Telur - Step 5
6
Setelah air habis, siap dihidangkan. Selamat mencoba. Jangan lupa berdoa sebelum masak dan makan. :)
Bubur Oat Telur - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

MPASI 6+ Bubur dengan lauk Ikan kembung dan sawi

MPASI 6+ Bubur dengan lauk Ikan kembung dan sawi

PROYEK 2 KELAS MPASI LANJUTAN BATCH 8 Alhamdulillah, Jadi disini, aku praktik tentang pengolahan MPASI 4 kuadran yang sebelumnya sudah dihitung manual sesuai kalori yang dibutuhkan baby pada usianya. Tadinya hanya bisa perkiraan. Sekarang sudah dengan takaran yang pas sesuai WHO. Bunda-bunda hebat, bisa kok join kelasnya untuk si buah hati ter💕 Jazakillah khairan bu dokter Nopi Ummu Zaid Semoga saya dan bunda-bunda yang lainnya bisa menyelesaikan kelas ini dan dapat dengan mudah menerapkan untuk baby ter💕 #kelasmpasilanjutanonline #kelasMPASIlanjutanonline #komunitasibucegahstunting #mpasiguidelinewho #MPASIGUIDELINEWHO

3 porsi
20 menit
Bubur Ayam Homemade

Bubur Ayam Homemade

Kita sekeluarga suka banget bubur ayam. Berhubung disini ga ada bubur ayam yg cocok di lidah kita, akhirnya bikin sendiri deh. Yaaaa walaupun agak lama bikinnya dan buburnya harus sering diaduk2 tapi kalau udah pengen gimana yak 😅 #PejuangGoldenApron3

Day. 106 Bubur Ayam Kecap (9 month+)

Day. 106 Bubur Ayam Kecap (9 month+)

Anaknya ga doyan. Padahal enak ini. Ada jahenya sedikit. Karena anaknya lagi ga enak badan. Eh, malah ga doyan. 😅 Tetep ya masaknya pake blender. Lagi pengen masak yg simpel aja.

Bubur Kacang Ijo Tetap Creamy Tanpa Santan (5.30.7)

Bubur Kacang Ijo Tetap Creamy Tanpa Santan (5.30.7)

Menu sehat saya kali ini adalah Bubur Kacang Ijo Tanpa Santan, namun hasilnya tetap creamy dan gurih. Masih setia menggunakan metode 5.30.7 karena praktis & hemat gas. Sebagai pengganti santan saya gunakan krimer bubuk (boleh merk apa saja ya). Berhubung saya kurang suka jahe, maka sebagai pengganti saya gunakan rempah lain di sini. #PejuangGoldenApron3

4 porsi
40 menit
Bubur ayam kuah kuning

Bubur ayam kuah kuning

menu wajib mingguan enak, gurih ,semenjak tau resep ini gak perna lagi beli bubur ayam 😁🙏

Bubur Daging Sayur Praktis

Bubur Daging Sayur Praktis

Bubur ini sama kaya resep bubur ayam sayur sebelumnya, yaitu sama2 praktis karena tinggal diblender untuk mempercepat waktu.. Hehehe Tapi kali ini pakai daging sapi. 😁😁 Kalau mau pakai daging giling juga bisa... #PejuangGoldenApron2 #Dirumahaja #CookpadCommunity_Bogor

Bubur Daging Giling (MPASI 6BULAN)

Bubur Daging Giling (MPASI 6BULAN)

Bismillah... Kemarin masakin bubur tapi cuman beda dilauknya, hehe ganti daging supaya bayi ga bosen. Diawal masih penyesuaian soalnya. Nyesuaian jadwal makan bayi, selera bayi. Kita ibunya masih belajar. Hehe Semangat selalu yaa buibu yang anaknya lagi Mpasi. Aku belum nambahin garam²an dan kaldu bubuk. Soalnya masih awal. Nnt kalau sudak stak cobain dikit² kasih garam. Hehe Respon anak pas makan kemarin selera, tapi ga habis. Soalnya anaknya ngantuk. 😁 #mpasihomemade #mpasi6bulan

Bubur kacang ijo

Bubur kacang ijo

Aku sama suami hobi banget ya namanya ngemil burjo , daripada beli mendingan bikin kan ya bun? Bisa dapet banyak hhee

4-5 porsi
30-60 menit
Bubur Biji Salak / Jenang Candil

Bubur Biji Salak / Jenang Candil

Bubur favorit keluarga..banyak yang bilang bubur biji salak. Kalau dijawa namanya jenang candil. Semenjak hidup di kalimantan nyebutnya intalu karuang😁 Cuaca gerimis2..bebikinan bubur begitu matang langsung diserbu anak dan suami😍 Langsung ke resep yah moms👇

Bubur Dari Nasi Kemarin

Bubur Dari Nasi Kemarin

Minggu, 15 November 2020....Biasanya nasi kemarin seringnya dibuat nasi goreng, karena nasinya tinggal sepiring sedangkan anak anak ada 3 orang, maka hari ini nasinya sengaja di buat bubur karena anak anak juga suka dan biar cukup buat bertiga😁....membuat bubur dari nasi, lebih cepat jadinya dari pada membuat bubur dari beras. Dengan penambahan daun bawang serta daun salam maka bubur jadi wangi..... Ini adalah salah satu resep rumahan yang sering kami buat, menjadikan nasi kemarin tetap terasa enak untuk dinikmati😊 #GA_TheNextLevel #JelajahResepRumahan #CookpadCommunity_Surabaya #resepserunipuspaindah

3 porsi
Bubur Kacang Ijo (Metode 5.30.7)

Bubur Kacang Ijo (Metode 5.30.7)

Saya suka bosen dikasih bubur ayam/ nasi maunya yang agak manis kalau lagi ngedrop. Alhamdulillah langsung ngebooster banget. Kebetulan kali ini serba dadakan buatnya, jadi pake metode super praktis (5.30.7) gak usah ribet lagi rendam semalaman. Bahannya pakai fibercreme pengganti santan juga pakai gula Diabetasol. Stay healthy, stay happy, be positive thinking ❤️

Bubur Kentang Lele (MPASI 6m)

Bubur Kentang Lele (MPASI 6m)

Menu harian Mateo

2 porsi
1jam
Bubur Ati Ayam Santan (MPASI 6BULAN)

Bubur Ati Ayam Santan (MPASI 6BULAN)

Bismillah.. Menu kemarin yang diposting, bayi lahap banget. Dan menu ini adek juga lahap. Wangi dari santannya bikin selera kali yaa. Hehe Ga tiap saat posting menu MPASI ya bun. Soalnya biasa berulang menunya tiap hari. Pada saat menu baru aku post lagi. Semoga bermanfaat yaa. Hehe Terinspirasi dari dokter meta ya, tapi modifikasi. Hehehe #mpasihomemade #mpasi6bulan #cookpadcommunity_makassar

Bubur Bassang

Bubur Bassang

#PejuangGoldenApron3 #Week20

Bubur Ayam Sehat

Bubur Ayam Sehat

Suatu malam WA an dgn tante aku..dia blg, krn pandemi spt ini, jgn beli makanan jadi,,krn takut tidak higienis..makanya dia ksh resep bubur ayam simpel..aku cobain paginya utk anak² sarapan..alhamdulillah pd sukaaa...😍😍

8 org
1 jam
Bubur Tinutuan

Bubur Tinutuan

Bubur tinutuan atau dikenal dengan bubur manado. Komposisinya beras dicampur dengan labu kuning dan berbagai macam sayuran. Ada satu sayuran yang memberi nyawa bubur tinutuan ini, yaitu daun gedi. Bagi orang asli Sulawesi Utara makan bubur tinutuan tidak lengkap jika tidak ditambahkan daun gedi ini sebagai campuran. Daun gedi mempunyai fungsi sebagai penambah rasa gurih serta mengentalkan. Selain lezat, daun gedi juga kaya akan vitamin A, zat besi, dan serat yang baik untuk pencernaan. [ https://id.m.wikipedia.org/wiki/Abelmoschus_manihot ] Menikmati bubur tinutuan lazimnya ditambahkan dengan sambal roa, keduanya merupakan satu paket yang saling melengkapi. Resep sambal roa: https://cookpad.com/id/resep/13895985-sambal-roa #GA_TheNextLevel #JelajahResep #JelajahResepNusantara #JelajahResepSulawesiUtara Sumber: Dapur Giok [ https://cookpad.com/id/resep/3556509-bubur-manado-rasa-otentik-tinutuan ]