Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Es Pisang yang Bikin Ngiler

Dipos pada June 20, 2018

Es Pisang

Hi Mommy, yuk praktek untuk buat Es Pisang yang mudah Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Umumnya Es Pisang yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Es Pisang, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Es Pisang sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Es Pisang biasanya untuk 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, waktu yang diperlukan dalam memasak Es Pisang diperkirakan sekitar 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Es Pisang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Es Pisang memakai 16 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah, Untuk meramaikan Posbar bersama dengan teman-teman grup alumni kelas online Cookpad, dalam rangka menyambut hari kemerdekaan RI yang ke-75. Saya pilih es pisang ini yang terinspirasi dari es pisang ijo,pakai pisang seadanya yaitu pisang tanduk, harusnya pisang raja / pisang kepok. Sayangnya warnanya pink gitu bukan merah, sepertinya saya kurang banyak memberi pewarna merahnya, padahal saya sudah pakai warna merah tua cap kupu-kupu, maklum saya jarang bergaul dengan pewarna selain pasta pandan😅 #CookpadCommunity_Depok #GA_TheNextLevel #AlumniKelasCookpad_NuansaKemerdekaan

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Es Pisang:

  1. 3-4 buah pisang
  2. 60 gr tepung beras
  3. 60 gr tepung terigu
  4. 30 gr gula pasir
  5. 200 ml santan, kekentalan sedang
  6. 100 ml air matang biasa
  7. Bahan bubur sumsum :
  8. 50 gr tepung beras
  9. 500 ml santan kekentalan sedang
  10. 1/4 sdt garam
  11. 1 lembar daun pandan
  12. Bahan Tambahan :
  13. Secukupnya pewarna merah tua (saya pakai merk kupu-kupu)
  14. Secukupnya sirup cocopandan
  15. Secukupnya krimer kental manis / skm
  16. Secukupnya es batu

Langkah-langkah untuk membuat Es Pisang

1
Kukus pisang kira-kira 10 menit, angkat lalu diamkan hingga suhu panasnya hilang, lalu kupas, karena salah satu pisang ukurannya besar, jadi saya belah 2, jadi total pisang saya ada 4.
Es Pisang - Step 1
Es Pisang - Step 1
Es Pisang - Step 1
2
Siapkan wadah, masukkan tepung terigu, tepung sagu, gula pasir, air dan santan, aduk rata higga gula larut, lalu tambahkan pewarna merah secukupnya, aduk rata lalu tuang adonan kepanci sambil disaring.
Es Pisang - Step 2
Es Pisang - Step 2
Es Pisang - Step 2
3
Lalu masak dengan api kecil sambal diaduk terus,masak adonan hingga adonan kalis, angkat, lalu diamkan hingga uap panasnya hilang.
Es Pisang - Step 3
Es Pisang - Step 3
Es Pisang - Step 3
4
Siapkan plastik ambil kira-kira 2 sdm adonan, tutup dengan plastik lagi, lalu gilas dengan rolling pin, lalu setelah adonan tipis, buka plastik bagian atasnya, letakkan pisang diatas adonan lalu gulung adonan, dengan dilapisi plastik supaya tidak lengket, lapisi hingga pisang tertutup adonan, ambil 1 lembar daun pisang / plastik, olesi plastik dengan sedikit minyak goreng, lalu bungkus pisang dengan plastik tersebut.
Es Pisang - Step 4
Es Pisang - Step 4
Es Pisang - Step 4
5
Lakukan hingga semua pisang dilapisi adonan merah, kemudian kukus selama 15 menit, matikan api, tunggu hingga uap panasnya hilang, angkat lalu lepas plastiknya. Bubur sumsum : masak 400 ml santan, garam dan daun pandan hingga mendidih.
Es Pisang - Step 5
Es Pisang - Step 5
Es Pisang - Step 5
6
Siapkan mangkuk, taruh tepung beras dan 100 ml santan, aduk rata, setelah santan mendidih, masukkan tepung beras tadi yang sudah dilarutkan dengan santan, masak sambil diaduk terus hingga bubur mengental dan meletup-letup, matikan api, biarkan dingin. Penyajian : siapkan wadah saji, potong pisang merahnya, taruh bubur sumsumnya dan es batu, lalu tuang SKM dan sirup cocopandan.
Es Pisang - Step 6
Es Pisang - Step 6
Es Pisang - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es kelapa muda nutrijell

Es kelapa muda nutrijell

#BancakanOnlineBarengCookpad #onlineclass #PejuangGoldenApron3 buat minuman seger pas waktu bancakan

4 porsi
35 menit
Es Kelapa KW

Es Kelapa KW

Bikin es kelapa KW tapi segernya asli

2 orang
1 jam
30. Setup Roti 2 Rasa

30. Setup Roti 2 Rasa

Beli roti tawar tp blm dimakan sm anak2... Khawatir rotinya keburu rusak dn masa kadaluwarsa hbs... Jadilah setup roti 😇 #perdanabikinsetuproti #cookpadindonesia #kedapuraja #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

3 porsi
Cincau sehat dan ekonomis

Cincau sehat dan ekonomis

Penasaran mau bikin cincau hasil kebun sendiri akhirnya terlaksana juga. Kali ini saya pake teknik yg ga ribet khusus buat emak emak dengan label MGPR ,masak ga pake ribet.... Yuk qt praktekin sekarang😋

8porsi
Tiramisu Low Budget

Tiramisu Low Budget

Berhubung pgn banget makan tiramisu tapi keterbatasan biaya, jadilah bikin versi low budgetnya kebeneran nemu resepnya di twitter. Walaupun low budget tapi tetep enak😋

2 porsi
Es Timun Serut

Es Timun Serut

Source: Silva Malexhi

6 - 8 porsi
15 menit
Es Kacang Merah

Es Kacang Merah

26 Juni 2020 Minggu ke 4 #Cabeku #diKACANGinaja Keinget ada stok kacang merah yg udh lama gak diolah.. untungnya disimpen dikulkas, jd gak rusak.. Sblm ramadhan kemarin nitip minta beliin kacang tanah sama anak bujang.. eh pas pulang dia malah nenteng kacang merah 🤦‍♀️🙈.. OMG.. apa yg dipikirkannya.. jd gak jd deh buat bumbu kacang utk stok, skrg baru lah eksekusi si kacang esnya, setelah sekian lama 🤣.. itupun krn ada tantangan cp.. Kl mmg suka pakai santan ya.. sy menghindarinya.. cukuplah SKM saja 😍 Kl di Manado Kacang Merah dikenal dgn Brenabon, kl olahan Esnya diberi tambahan Alpukat, nangka atau yg lainnya #GA_ThenextLevel #GoldenApronChallange #Resepwongkito #Cookpadcommunity_palembang #Cookpadcommunity #berbagiinspirasi #masakitusaya #cookpadindonesia #Temansetiapmomen #stayathome #dirumahaja #kedapuraja

Rainbow Boba Squash

Rainbow Boba Squash

#SeptemberCeria #WeekendChallenge #TiketMasukGoldenApron3

20 menit
Pallu Butung

Pallu Butung

12 September 2020 Sudah sabtu lagi waktunya semarak clover,minggu ini ide dari mba Tati solina aneka makanan dari sulawesi edisi kangen sama aneka makanan dr sana karena dl pernah tinggal di sana. Source : Dapoer Ciptasari #SarinduSolowesi #Semarak_SarinduSolowesi #Tidaksekedarmemasak #Cookingwithhearteatingwithlove #Clovercookinglover #cookpadcommunity_surabaya #PejuangGoldenApron2

3 - 4 porsi
30 menit
Es Degan Cocopandan

Es Degan Cocopandan

Jujur Minuman ini saya buat karena menghabiskan stok kelapa muda ke yg saya buat kemaren. Dimana saya taruh di cup simpan di frezeer. Sudah saya serut. Jadi tekstur menyerupai kelapa muda. Simple aja. Hanya menambahkan sirup rasa cocopandan air dan es batu sudah menghasilkan minuman yang segar #Cookpadcommunity_semarang

Puding Coco Pandan Merah Putih

Puding Coco Pandan Merah Putih

Bismillah,❤️ 16-08-2020 Menyambut 17 agustusan HUT RI yg ke 75 sekaligus ngikut semarak clover utk Minggu nie, yg kebetulan juga merayakan ultah yg ke 2 Clover yg mengambil tema Merah Putih. Selamat Anniversary yg ke 2 buat Clover semoga kedepan wagnya Clover makin semangat cookingnya n khususnya Clover makin jaya dan makin Eksis terus. Kali ni saya ambil makanan ringan yg segar dilidah yaitu puding Coco pandan merah putih, apalagi utk keadaan panas selama ni pasti cocok utk mendinginkan tenggorokan tentunya.😍☺️ . Karena tema semaraknya merah putih. jadi, pudingnya saya tampilkan bendera merah putihnya didalam puding, sehingga menampakkan aksennya seolah-olah merah putih lagi berkibar didalam puding.☺️😘 . Semoga semangat merah putih kita tidak akan pernah pudar dan luntur. Semangat 45 terus maju walaupun kita unjuk kekuatan dengan tangan mungil n lentik untuk masak buat keluarga tercintah..❤️❤️😘😍 #GebyarGA_1Nusa1Bangsa #Annivers2U_Clover #CookpadCommunity_Aceh #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #GA3 #week11 #BelanjaIdeDipasarCookpad #SarungTanganCookpad #resepdapuryusrasfa

90 menit
20. Saus Gochujang Instan

20. Saus Gochujang Instan

Di resep aslinya, gochujang membutuhkan bahan yang banyak dan susah didapatkan di luar Korea. Resep aslinya pun harus didiamkan berbulan-bulan. Saya menggunakan resep gochujang praktis dari teh Ricke Indriani Ordinary Kitchen. Hanya perlu bahan yang mudah didapat dan tidak perlu didiamkan lama. Saya pakai gochugaru, cabe bubuk korea yang rasanya tidak sepedas cabe bubuk lokal. Saus ini bisa diolah lagi untuk membuat topokki, sup kimchi, saus bibimbap, dan lain sebagainya.

Puding Yogurt Strawberry

Puding Yogurt Strawberry

Daftar dulu buat ikutan Pilkada Cookpad,mudah mudahan banyak yang recook soalnya puding Yogurt strawbery ini selain gampang banget bikinya,tentunya enak banget ,seger nikmat gimana gitu...jadi buat men temen yg ikutan Pilkada Cookpad,jangan lupa cobaiin ya resep ini 🙏👍😁👌👏 Source : @reseppudingterbaru #Pilkadacookpad_(Regional) #PudingYogurtstrawbery #MasakAsyik #CookpadIndonesia

12. PUDING SUTRA MANGGA - PUDING 161

12. PUDING SUTRA MANGGA - PUDING 161

Nama PUDING SUTRA MANGGA yg sudah dikenal luas bisa jadi terinspirasi dari lembutnya puding tsb. Dikarenakan perbandingan jml air, susu dan agar2nya. Namun saya juga biasa menamakannya "Puding 161"-satu enam satu - TUNAMTU, hanya sbg pengingat untuk memudahkan siapa saja akan resep ini bahwa bahannya terdiri dari 1 kaleng susu kental manis 6 kaleng air dan 1 agar2. Meski terbuat dari bahan susu kental manis, puding ini segar saat disantap dingin. Bisa untuk jamuan saat arisan bahkan dalam satu acara resmipun, puding ini tetap pantas untuk dihidangkan. Krn saat disajikan dg cantiq...puding ini amat menggugah selera... #puding #pudingsusu #pudingsutra #pudingsutramangga

28 cup puding
15 menit
Foccacia Bread

Foccacia Bread

Bread favourite krn eggless, easy to make juga 🥰🥰, paling demen nih kl makannya pake olive oil ato balsamic vinegar

Es Jelly Simpel

Es Jelly Simpel

Arisan recook resep yg kedua dimenangkan oleh mba Mursita Afrianti Siysi. Alhamdulillah resepnya simpel² sesuai judulnya. Cus ah bikin karena Bubble Land mulai fanaass... Source: https://cookpad.com/id/resep/13261494-es-jelly-simpel?invite_token=d1Ghkew8GZgmEnYGF5orQkML&shared_at=1605075855 #RecookResepSisi #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_id

2 org
Pink Lava

Pink Lava

Biasanya kalo ke Rich*es anak2 selalu beli pink lava, rasanya segar, perpaduan syrup cocopandan dan santan jadi mantap pake banget kali ini bikin sendiri lebih hemat😀😘😍 Source : Rika Erviana #CobanTalun #CookpadCommunity_Malang #GA_TheNextLevel

1 gelas
15 mnt
Gelin Pastası/ Cake Menantu Perempuan (Makanan Turki)

Gelin Pastası/ Cake Menantu Perempuan (Makanan Turki)

Pasta dalam Bahasa Turki berarti Cake. Gelin artinya menantu perempuan. Kemarin suami minta dibuatin 'tatlı' (makanan manis). Tadinya mau buat cake pisang, tapi ternyata mau yang lebih manis. Akhirnya buat ini. Ini resepnya mudah. Bahannya Simple. Yuk dicoba! YT: Kami Di Turki

4 orang
1 jam
Es Kuwut premium

Es Kuwut premium

Kemaren cuaca disini panas banget, enaknya minum yang seger".. nah pas liat apa yang ada di dapur terbuatlah es Kuwut ini.