Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Homemade Granola yang Enak Banget

Dipos pada February 12, 2021

Homemade Granola

Hari ini saya akan berbagi resep Homemade Granola yang mudah Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Biasanya Homemade Granola yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Homemade Granola, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Homemade Granola enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Homemade Granola adalah 400 gram. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, perkiraan waktu untuk memasak Homemade Granola diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Homemade Granola sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Homemade Granola memakai 15 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masalah saya kalau beli granola jadi: 1. packaging waste. 2. kalau mau beli yang organik mahal, dan kacangnya sedikit banget, banyakan oats-nya. 3. Kebanyakan pemanis buatan dan hal-hal yang nggak perlu. Baiklah, akhirnya saya buat sendiri aja. Mudah banget ini! Granola bisa buat sarapan dengan susu / yogurt, atau jadi cemilan gitu aja. Bahan-bahan yang saya pakai di sini bisa dimodifikasi sesuai dengan selera dan persediaan di pantry masing-masing ya. Yang paling penting harus ada oatnya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Homemade Granola:

  1. Bahan Sebelum dipanggang
  2. 200 g oats
  3. 20 g coconut flakes (optional, ganti kelapa parut kering bisa)
  4. 80 g kacang-kacangan (saya pakai macadamia, hazelnut, mete, almond, walnut, dan pecan, takarannya terserah juga)
  5. 1 sdm bubuk cacao (optional, kalau mau diganti bubuk curry atau kopi juga bisa)
  6. 1 sdt bubuk kayu manis (optional, bisa diganti vanilla juga, ini manfaatnya untuk aroma dan pemanis)
  7. 1 sdm selai kacang (optional, kalau ada selai coklat juga boleh)
  8. 8 sdm madu (ini takarannya sesuai selera, kalau mau lebih manis lagi bisa lebih, bisa diganti agave atau maple syrup juga)
  9. 30 gr minyak kelapa yang sudah dilelehkan (manfaatnya: granola akan lebih garing dan kriuk), bisa pakai mentega atau margarin, atau minyak jenis lainnya
  10. 1 kurma (optional, kebetulan saya punya, kalau tidak ada madu atau pemanis lain, kurma bisa dijadikan solusi)
  11. secukupnya garam
  12. Topping untuk sesudah dipanggang
  13. 60 g kismis (optional)
  14. segenggam chocolate chips (taburi setelah dingin, kalau masih hangat bisa meleleh)
  15. biji-bijian (flaxseeds dan chia seeds, ini optional)

Langkah-langkah untuk membuat Homemade Granola

1
Tuang bahan-bahan dalam satu mangkok besar. Potong kacang-kacangan sesuai selera.
Homemade Granola - Step 1
2
Tambahkan kurma jika suka, potong kecil-kecil
Homemade Granola - Step 2
3
Tambahkan bubuk-bubukan, seperti garam, bubuk kakao, dan kayu manis, lalu diaduk rata.
Homemade Granola - Step 3
4
Masukkan bahan-bahan yang agak lengket / liquid: selai kacang, minyak kelapa, madu, aduk rata. Intinya jangan terlalu basah karena akan lama kering, yang penting semuanya tercampur rata.
Homemade Granola - Step 4
Homemade Granola - Step 4
5
Jika sudah tercampur rata, pindahkan ke loyang yang sudah dialasi dengan kertas / silicon mat. Panggang dengan api 170 C selama 30-40 menit, setiap 15 menit keluarkan dari oven untuk dibolak-balik, agar keringnya merata.
Homemade Granola - Step 5
6
Keluarkan dari oven jika sudah berwarna kecoklatan, jangan sampai terlalu gosong. Ketika baru keluar dari oven, granola akan terlihat masih agak lunak / belum garing. Setelah didinginkan sekitar 30 menit, granola akan kering. Jika sudah dingin bisa ditambahkan dengan topping sesuai selera.
Homemade Granola - Step 6
Homemade Granola - Step 6
7
Granola siap disantap :) Selamat mencoba!
Homemade Granola - Step 7
Homemade Granola - Step 7
8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Kopyor JSR

Es Kopyor JSR

Masih dengan resepnya ibu saya yang mengandalkan kata-kata "sehat". Es kopyor sehat ini gak pake gula sebagai pemanisnya tapi pake kurma. Rasanya segar, gabungan kelapa muda dan sirsak. Cocok banget sebagai menu pendamping di #BancakanOnlineBarengCookpad yang sedang berlangsung minggu ini. Untuk bonusnya saya kepingin #VideoMasak biar bisa nambah resep dan ilmu masak memasak. Semoga terkabul... Amin...

Breakfast Tea Overnight Oat & Chia Seed

Breakfast Tea Overnight Oat & Chia Seed

Kali ini kubuat dengan tambahan seduhan teh Singapore Breakfast Tea nya Twinings. Moms bisa pakai lainnya seperti Earl Grey, atau teh lain yang disuka dan kira2 match dengan oat. Sarapan / makanan malam lezat sehat cukup mengenyangkan bagi yang #mauTurunBeratBadan , #berusahaHidupLebihSehat, #diabetes karena #noSugar added. Manis hanya dari kurma dan topping. Bila susu menggunakan #susuAlmondPanggangZabelsMom , menu ini bisa dikonsumsi #vegan dan #vegetarian juga. Bila menggunakan susu cair, rebus teh celup bersama susu, lalu dinginkan. Bila ingin pekat & aroma teh jelas, gunakan 2 sachet teh celup. #resolusi2019 #berburucelemekemas #pawonManisZabelsMom

2 porsi
Peach Gum Dessert

Peach Gum Dessert

Dessert yang satu ini banyak manfaatnya bagi tubuh dan kaya akan serat juga. Beberapa manfaatnya adalah: Meningkatkan kesehatan kulit. Membantu meredakan nyeri sendi. Meningkatkan massa otot. Meningkatkan kesehatan jantung. Mengendalikan gula darah. Rasanya manis2 hambar gitu. Yuk disimak cara buatnya 😊😉

1 panci
Kue Lumpur Kentang resep mama yang enak

Kue Lumpur Kentang resep mama yang enak

Memberdayakan kentang yang sudah lama disimpan dan sekalian sebagai obat kangen buatan mama, dari sekian banyaknya resep kue lumpur di internet yang udah pernah sy coba tetep sy lebih cocok resep dari mama, teksturnya lembut, lumer, gurih, dan pastinya enaaakkk.

Bluder Banana Raisin Cake

Bluder Banana Raisin Cake

Recook dari buku "Rahasia Kelezatan Kudapan di Oven" oleh SEDAP. Memenuhi penasaran dgn rasa cake yg dikembangkan dgn ragi. Cake beremah dan lembut.

16 potong
Tropical Green Juice

Tropical Green Juice

Cuaca yg panas bikin kita pengen nyeruput yg seger2 ya. Lgsg mengarang bebas komposisi jus nya🍹kebetulan masih ada stok panenan sawi pagoda, lalu ada nanas di kulkas. Terus pingin nambah buah lain, lgsg aja ke pekarangan ngeliatin pohon belimbing, ternyata ada bbrp buah yg sdh siap petik. Plus metik fresh mint jg utk menambah aroma.

Setup Roti Chungky Bar

Setup Roti Chungky Bar

Ini setup roti cemplang cemplung. #FestivalRamadanCookpad #takjil #Bukapuasa

1 box
5 menit
Bubur kacang hijau sehat

Bubur kacang hijau sehat

Ini adalah menu sehat yang cocok dijadikan menu sarapan atau cemilan buat kalian yg sedang menerapkan pola hidup sehat.

2 orang
1 jam
Yakbap 약밥

Yakbap 약밥

Comment : Sweet and Savoury, Nutty yet Fruitty,.. Medicine delicacy,.. Yakbap atau Yaksik adalah snack yang biasa disajikan di acara” keluarga di Korea, selain pernah makan di undangan keluarga wartawan Korea di DC, sy pernah membelinya dalam box berisi 6. Kue ketan manis rasa rempah dengan pine nut dan kurma merah.. Yakbap adalah makanan Obat, dibuat pertama kali atas permintaan Raja Soji dari Shilla 488M sebagai tanda Syukur dan persembahan untuk Rakyatnya. Yakbab juga dikenal sebagai Kue kesukaan Raja Raja Guryeo hingga Joseon dan merupakan offering penting di banyak acara.. Kali ini saya buat dg tambahan Persimmon kering, almond, cashew dan pastinya Jujubes. #Journey_Me #DaysinKorea #SeptemberCeria

10 buah
60 menit
Susu Sehat Untuk Pembersih Pencernaan

Susu Sehat Untuk Pembersih Pencernaan

Sudah hampir dua bulan selama pindah makannya tidak teratur banget. Banyak makanan tdk sehat masuk kedalam perutku. Akhirnya mau mulai merutinkan kembali dengan minum susu sehat ini sebelum tidur Dicoba yuk karna gampang sekali buatnya. Oya ini terinspirasi dari resep resep ala dr. Zaidul akbar #pejuanghidupsehat

1 orang
15 menit
Snow bird nest dessert

Snow bird nest dessert

Minuman dessert kekinian yg berjuta manfaat nya

40menit
Smoothies Naga (diet friendly)

Smoothies Naga (diet friendly)

Segarrr buat buka puasa 😋 Asli buah (pure) tanpa tambahan gula ataupun susu Diet friendly pokoknyaaa 😁

3 gelas
10 menit
Homemade Oat Milk (Non-Dairy Milk)

Homemade Oat Milk (Non-Dairy Milk)

#5resepterbaruku Dalam rangka memenuhi bucket list 2018, yaitu hidup sehat, dengan bonus penurunan berat badan. Sejak 2017, sudah mantap menjauhi gula dan minuman/makanan cepat saji/kalengan yg contains high glucose. Di awal 2018, mulai menambah list hidup sehat, salah satunya yaitu mengurangi dairy products dan gluten. Perlahan tapi pasti, salah satu bucket list 2018, Checked! ✔️

+/- 800 ml.
Puding roti keju

Puding roti keju

Wajib d coba untuk penggemar keju lumer

10 cup
Ciapo Simple

Ciapo Simple

Saya sendiri agak kurang paham apakah ciapo harus dengan protein atau tidak. Hanya saja Ii yg tinggal di HK sering bawain red dates, kiechi dan dried longan, yang mana dia bilang rajin2 seduh 3 bahan itu untuk ciapo. Cukup sering saya buat. Red dates utk tambah darah, stamina, kiechi sumber vitamin A Dan C (kalau ga salah😅) #pejuanggoldenapron2

Jus Nabeez susu

Jus Nabeez susu

Kamu tau apa itu air Nabeez? Itu adalah air rendaman kurma yang sudah didiamkan selama 6-12 jam. Bahasa kerennya infused water kurma hhe. Yes, ini minuman sehat ala Rasulullah. Resep aslinya dari dr. Zaidul Akbar itu pakai susu kambing, tapi di rumah cuma ada susu beruang 😃. Yuk, mulai hidup sehat ala Rasulullah. It's sunnah😊

Fried Lovely Sweet Potatoes with Energen Sauce

Fried Lovely Sweet Potatoes with Energen Sauce

#Ramadhan2020 #day5 Pengennya malam rada2 romantis gitu lho mak.. 🤭 . Pacaran lagi gpp kan yah 🤵👰 hihihi. 😁😁

2 orang
Kue Mentega

Kue Mentega

Berawal dari anak minta buatin kue.. karena males keluar (pandemi covid) pake lah dengan bahan yang ada aja dirumah. No ribet2.. pasti jadi sih :D

1 jam 30 menit
Almond Milk Homemade

Almond Milk Homemade

Kebetulan dikasih mama kacang almond.. katanya bisa di buat susu.. karna saya tidak suka susu dalam benak saya seperti susu pada umumnya.. padahal hanya tampilannya saja yang sama daan hasilnya segerr banget.. rasanya hampir mirip dengan susu kedelai tapi ini lebih fresh dan tidak menonjol baunya.. selamat mencoba.. ^^