Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Bubur Manado yang Lezat

Dipos pada January 8, 2019

Bubur Manado

Anda sedang mencari inspirasi resep Bubur Manado yang lezat Cara membuatnya tidak terlalu susah. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Bubur Manado yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Bubur Manado, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Bubur Manado bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Bubur Manado adalah 4 org. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sekedar tambahan, kira-kira waktu penyiapan Bubur Manado diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Manado sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Manado memakai 26 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep ini dari temen yg kalau masak makanan manado, enak bgt menurut saya dan resep ini di ajarkan sama beliau dan org rmh suka juga. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Manado:

  1. 1 cup Beras
  2. Ayam 1/2 ekor untuk kaldu ayam
  3. 1 bh Jagung
  4. 250 gr Labu parang
  5. 2000 ml Air
  6. Bahan2 Sayuran
  7. 1 lbr daun kunyit (saya skip)
  8. 1 ikat Kangkung
  9. 1 ikat Bayam
  10. 1 ikat Kemangi
  11. 1 btg Daun bawang
  12. Bumbu2
  13. 2 btg Serai
  14. 4 lbr Daun Jeruk
  15. 1 lbr Daun Pandan
  16. Daun kunyit (saya skip)
  17. 1 ruas jahe (saya skip)
  18. Bawang merah 4siung diiris2
  19. Bawang putih 1siung digeprek
  20. 1 sdt Garam
  21. 1 sdt Lada
  22. 1 sdt Bubuk kaldu
  23. Pelengkap
  24. Ikan asin Jambal (saya skip ndak punya)
  25. Ikan teri medan
  26. Sambal bawang

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Manado

1
Siapkan beras, cuci bersih, sisihkan. Labu cuci bersih kemudian potong2. Ayam cuci bersih kemudian di rebus dg air 2000ml sampai matang, angkat ayam. Kaldu ayam siap digunakan.
Bubur Manado - Step 1
Bubur Manado - Step 1
2
Air rebusan ayam, masukan labu parang sampai labu mulai layu, masukan beras, serai, daun jeruk daun pandan, bawang merah iris dan bawang putih geprek. aduk2 kemudian masukan garam, lada dan kaldu bubuk. Jangan lupa selalu di aduk yah.
Bubur Manado - Step 2
3
Jagung di pipil kemudian masukan ke dlm bubur. Aduk2 bubur nya.
Bubur Manado - Step 3
4
Setelah bubur nya sdh mulai matang, masukan sayuran, aduk2 rata sampai sayuran layu, kemudian masukan kemangi dan teri medan yg sdh di sangrai. Matikan kompor dan angkat.
Bubur Manado - Step 4
Bubur Manado - Step 4
5
Bubur sdh siap di santap, tambahkan sambal bawang, asli nya sih pakai sambal roa, berhubung ndak ada, pakai sambal bawang juga enak kok, selamat mencoba...
Bubur Manado - Step 5
Bubur Manado - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur chinese

Bubur chinese

6-8 porsi
Bubur Legend Khas Sampang Madura (CECEK)

Bubur Legend Khas Sampang Madura (CECEK)

Pelengkap: Lontong Serundeng kelapa halus manis Sambel

Bubur salmon

Bubur salmon

Hari ini mau ngenalin "ikan" sama sikecil, semoga lahap seperti menu2 yang sudah mommy tisha share ya 😊

3 kali makan
Bubur Ayam

Bubur Ayam

Bubur merupakan sarapan pagi yang cocok untuk tubuh, apalagi kalau buburnya buat sendiri bunda

1 porsi
1 Jam
Bubur Kacang Ijo mix Ketan Hitam

Bubur Kacang Ijo mix Ketan Hitam

Ngidam pengen makan bubur tapi yg buatan tangan sendiri😁

696. Bubur Ayam Kuah Kuning

696. Bubur Ayam Kuah Kuning

Assalamu'alaikum sahabat Boga ... sebelumnya saya ucapkan "Minal Aidzin wal Faizin, mohon maaf lahir dan batin", untuk semua teman yang sedang merayakan lebaran Idul fitri. Tadi pagi saya buat sarapan memanfaatkan sisa nasi kemarin sore, alhamdulillah, laris manis tanpa sisa. Momen pertama mensukseskan #mudikonline dengan menu kreatif dan #AremaKangenKampung, semoga sukses #TiketMasukGoldenApron3. Silakan dicoba juga ya, semoga disuka keluarga. Abaikan foto yang seadanya, selain hari masih pagi alias belum ada cahaya "simat", rombongan sudah gak sabar nunggu lagi👍💪😋🥰 (2020-26). . . #ResepdeBloom #MasakItuSaya #CookpadCommunity_Malang #CookpadCommunity_Blitar #AmanDiRumah #DiRumahAja

3 porsi
60 menit
20. Bubur kulit mlinjo

20. Bubur kulit mlinjo

Kangen masakan kampung ,di jawa brat beginian gk ada yg jual jd musti bikin sendiri 😬

Mpasi 6+ Day 1 : Bubur Bayam Hati sapi Tahu

Mpasi 6+ Day 1 : Bubur Bayam Hati sapi Tahu

Anak udah mulai mpasi setelah ngulik beberapa resep dan bikin menu untuk 30 hari lengkap dengan jumlah kalori per sajian. Menu ini sekitar 290 kkal. Berharap bisa share tiap hari, semoga bermanfaat 🥰 Untuk vidio masak bisa kunjungi IG : @yunchans_ #TiketMasukGoldenApron3

1 hari 3 kali makan
Bubur Kacang Ijo Durian

Bubur Kacang Ijo Durian

Lagi musim durian jadilah bikin makanan dengan kreasi ditambah durian..

Bubur kacang ijo+ketan putih(ala Madura)

Bubur kacang ijo+ketan putih(ala Madura)

Kangen sama bubur madura yang dijual di pinggir jalan itu,tapi karena harus #DiRumahAja,ya udah lah bikin sendiri kita,seger banget nih buat buka puasa.Resep asli pake ketan hitam,tapi karena saya punyanya ketan putih,jadilah pake itu aja.sama aja enaknya 😂Source:Farah Disil #PejuangGoldenApron2 #FestivalRamadanCookpad #SilaturahmiRecook

Bubur Nasi Sederhana

Bubur Nasi Sederhana

Ini bubur favorit di rumah saya, pengganti bubur ayam abang-abang. Walaupun bikinnya cuma kalau lagi ada yang request atau lagi ada yang kurang sehat, tapi kalau bikin bubur ini pasti habis. Lagi pula kata krucil lebih enak bubur buatan ibunya daripada bubur abang-abang 😁. Soalnya mereka ga suka banyak macem-macemnya, jadi polosan aja. Meski tidak pakai ayam buat kaldunya, tapi tetap terasa gurih, gurihnya dapet dari santan ya bukan penyedap. Ok, selamat mencoba... #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Bekasi

60 menit
Bubur KKM (Kacang Hijau, Ketan Hitam, Mutiara) metode 5.30.7🍧

Bubur KKM (Kacang Hijau, Ketan Hitam, Mutiara) metode 5.30.7🍧

Rencana mau bikin bubur mutiara aja, tapi pas belanja lapar mata sekalian aja kacang hijau sama ketan hitam nya juga😅 Tapi emang uda lama ngga makan bubur gini sih, asli endulita🤤 pakai metode 5.30.7 juga lumayan irit gas, cocok buat emak² rempong kek aku gini wkwk🤪 #PejuangGoldenApron3 #GodaTeflon_Minggu5 #AnekaBubur #MasakAsyik #CookpadCommunity_Surabaya

5-7 orang
Bubur Nasi (Rice Cooker)

Bubur Nasi (Rice Cooker)

Suami sakit, yang masuk cuma bubur. Karena udah mau lebaran gini susah cari tukang bubur dan lagi psbb juga. Alhasil bikin bubur sendiri.

2-3 porsi
Bubur Kacang Ijo Praktis

Bubur Kacang Ijo Praktis

•• Minggu 4 •• •• PGA 3 •• Alhamdulillah akhirnya bisa juga bikin burjo ... Hihihihi... semenjak nikah harus bisa semua nya serba sendiri... Apa lg udh ada anak... Mereka minta bikinin makanan yg belum pernah mereka makan.. akhirnya tanya resep di WAG CP #Cocomtang... Eh kepincut deh sama resep nya mami Tiwi... Kebetulan banget nih #cocomtangpost tema nya Olahan Kacang.... Source : Pratiwi Pramuharsih #CocomtangPost_OlahanKacang #Cocomtang #CocomtangPost #CookpadCommunity_Tangerang #cookpadcommunity_id #Pekan4 #PejuangGoldenApron3 #42 #DiRumahAja

5 orang
45 menit
Bubur ayam

Bubur ayam

Edisi anak sakit tidak mau makan & bikin bubur alhamdulillah habis d mkn ank sndri satu panci kecil #TiketMasukGoldenApron3 #cookpadIndonesia #MasakItuSay #GoldenApronChallenge #bagikaninspirasimu #tervaforitummi #ummiabialdza

Mpasi 7 bulan+ (Bubur wortel tahu lele)

Mpasi 7 bulan+ (Bubur wortel tahu lele)

Selalu semangat buatin athaya bubur... Karna doi selalu lahap kalo makan... Ga ada penolakan kayak kakaknya dlu...

Bubur kacang ijo

Bubur kacang ijo

ujan ujan pengen yang anget anget manis bikin deh burjo

3-4 porsi