Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Es Pisang Ijo yang Menggugah Selera

Dipos pada July 2, 2018

Es Pisang Ijo

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Es Pisang Ijo yang unik? Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Es Pisang Ijo yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Es Pisang Ijo, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Es Pisang Ijo ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kira-kira porsi penyajian Es Pisang Ijo adalah 8 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Sebagai perhatian, waktu yang diperlukan dalam memasak Es Pisang Ijo diperkirakan sekitar 45-60 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Es Pisang Ijo sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Es Pisang Ijo memakai 17 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Karna suami punya darah keturunan makassar yg besar di kalimantan, katanya seneng bgt sama pisang ijo. Berhubung psbb, menghindari bgt namanya jajan di luar jadilah coba-coba untuk masak sendiri. Dan wala enak ternyata!!!

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Es Pisang Ijo:

  1. Pisang Ijo
  2. 8 buah pisang raja matang
  3. 200 gram tepung beras
  4. 50 gram tepung tapioka
  5. 150 gram gula pasir
  6. 1 sdt garam
  7. 300 ml santan cair
  8. 3 tetes pewarna makanan hijau
  9. Bubur sumsum
  10. 150 gram tepung beras
  11. 50 gram gula pasir
  12. Sejumput garam
  13. 250 ml santan cair
  14. Tambahan
  15. Secukupnya es batu
  16. Secukupnya kental manis putih
  17. Secukupnya sirup pisang ambon

Langkah-langkah untuk membuat Es Pisang Ijo

1
Kukus pisang raja 5-10 menit, tiriskan. Kemudian kupas, sisihkan.
2
Buat kulit pisang ijo, masukkan semua bahan menjadi satu aduk tanpa api sampai larut semua. Kemudian nyalakan api sedang sampai mengental, lalu kecilkan api sampai jadi adonan kalis. Matikan api aduk terus sampai lembut dan terasa ringan.
3
Bungkus pisang dengan adonan kulit ketika sudah dingin menggubakan plastik wrap. Kemudian kukus pisang ijo 15-20 menit, sisihkan.
4
Campurkan semua bahan bubur sum sum, aduk tanpa api sampai semua larut, kemudian masak sampai mengental. Sesuaikan selera untuk kekentalannya (bila kurang cair tambahkan santan cair). Sisihkan.
5
Susun di mangkuk, pisang ijo yang sudah di potong, bubur sum sum, tambahkan es batu, kental manis, dan sirup pisang ambon sesuai selera. Kemudian siap dihidangkan!🙂

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es JPST - Jeruk Purut Selasih Telang

Es JPST - Jeruk Purut Selasih Telang

Yang punya pohon jeruk purut tentunya tahu saat buahnya berlimpah. Bunga telang selain cantik warnanya juga kaya antioxidants dan 1001 khasiat herbal yg terkandung di dalamnya. Selasih gak tahu juga gimana tapi konon bikin adem perut. Cocok lah untuk bukaan puasa begini. #Jogjakarta #jogjaistimewa #herbal #tisane #edibleflower #bungatelang

Pisang Ijo

Pisang Ijo

Kudapan khas Kota Daeng, Makassar. Nemu resep mb' @Dilla cumiel, bahan2x lengkap di dapur, langsung recook deh. Makasih resepnya ya mb' :-):-) #TiketMasukGoldenApron3

6 porsi
45 menit
Nata de Framboze

Nata de Framboze

Minuman simple dan murah untuk melepas dahaga sehabis puasa.

1 porsi
Es Semangka Susu

Es Semangka Susu

Es semangka susu yang seger dan simple buat berbuka puasa

Es buah

Es buah

6 porsi
20 mnt
Roll cake chocolate

Roll cake chocolate

Ini kali ketiga saya bikin roll cake. Yang pertama nyaris gak bulet pas ngegulung alias blom bisa. Yang kedua resepnya saya modif sesuai bahan yg ada dan ukuran loyang, yang berujung kuenya bantet sebantetnya🤣🤣. Nah yg ketiga ini blom sempurna juga, krn saya pakai whipped cream dari freezer yg ternyata mencair bgt pas di suhu ruang. Kebayang donk pas ngegulung si filling keluar bebas ke kiri dan ke kanan🤭😅 but overall ni resep mudah, gak perlu pisahan putih telur dan kuning telur. Dan rasanya enak, pas gak kemanisan serta lembut. Ini bbrp slice kue yg bisa saya selamatkan krn taro di chiller dulu semaleman, jd si filling agak membeku. Alhamdulillaah

Es Timun Selasih

Es Timun Selasih

Salah satu minuman wajib di bulan ramadhan. Yup, es timun selasih. Selain seger, timun dan selasih juga kaya manfaat loh ya. #cookpadcommunity_tangerang #FestivalRamadanCookpad #Zahara

Pudding Sutra

Pudding Sutra

Berawal dari postingan teman sejawat, trus tertarik mencoba dan ternyata enak 😋 bahkan ortu sering minta dibuatkan. Resep ini bisa dimodif buat sirup rasanya. Dulu pernah coba pake minuman bubuk dan baik2 aja asal jangan terlalu kental atau encer. Buat pecinta rasa kopi bisa pakai kopi bubuk instan sebagai pengganti sirupnya. 😉

Ekor Ayam Bumbu Gocujang

Ekor Ayam Bumbu Gocujang

Ekor Ayam "Brutu" Mungkin Jadi Bagian Ayam yg Sering dSepelekan dBuang... Banyak yg Gak Mau Makan...Anak Buangan 🤣 Coba Bikin Si Upik Abu Ni Jadi Princess... Naik Level... Naik Kelas... Jadi Cantik... Jadi Menarik... Jadi Enduuuul... Harga Jual Naik...😍🤩 #ayaminlopwityu #CABEKU #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_Borneo #AksiDutaRecook #DutaRecookPontianak #PejuangGoldenApron3

Sup Buah Segar

Sup Buah Segar

Setiap pulang tarawih, pengennya minum atau makan yang seger².

Pudding Sutra

Pudding Sutra

Niat banget beli sirup orange tuk bikin pudding ini, akhirnya setelah Lebaran kesampain juga. Dimakan saat cuaca panas hmmm syegerr #PejuangGoldenApron2 #minggu35 #cookingwithlove

Es Semangka Cocoberryyy🍓

Es Semangka Cocoberryyy🍓

super segerr!! mantep bngt buat buka puasa buibuu atau pas lg santaaii 😍😍 source : DhilaSina #PejuangGoldenApron2

Sweet Pink Ice

Sweet Pink Ice

1 porsi
10menit
Boba brown sugar /bubble/tapioca pearl

Boba brown sugar /bubble/tapioca pearl

Toping paling enak untuk minuman kekinian

Es Timun Lemon Selasih

Es Timun Lemon Selasih

Tadinya cuma coba2 bikin ternyata enak segar

10-20 porsi