Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) yang Menggugah Selera

Dipos pada July 1, 2018

Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut)

Hari ini saya akan berbagi resep Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) yang praktis Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Biasanya Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut), antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) memakai 21 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep anti gagal (InsyaAllah), mudah, akurat dan lezat. ๐Ÿ‘Œ๐Ÿป

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut):

  1. 6 s/d 8 Buah Pisang Raja atau Kepok
  2. Sirup Cocopandan
  3. Secukupnya Susu Kental Manis
  4. Secukupnya Es Batu
  5. Secukupnya Minyak
  6. Plastik/daun pisang
  7. Bahan Kulit
  8. 400 ml Air
  9. 4 sdm Gula Pasir
  10. 1 bungkus Santan Kara kecil (segitiga)
  11. 8 sdm Tepung Terigu (sendok penuh/munjung)
  12. 8 sdm Tepung Beras (sendok penuh/munjung)
  13. Secukupnya Pasta Pandan
  14. Sejumput garam (ujung sendok teh)
  15. Bahan Bubur Sumsum / Fla
  16. 400 ml Air
  17. 1 bungkus Santan Kara kecil (segitiga)
  18. 4 sdm Gula Pasir (sendok biasa/ datar)
  19. 3 sdm Tepung Beras (penuh/munjung)
  20. Sejumput Garam (ujung sendok teh)
  21. Daun pandan (jika ada)

Langkah-langkah untuk membuat Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut)

1
Kukus pisang kurang lebih 8-15 menit. Jika sudah matang angkat dan tiriskan. [Tips: Kupas pisang ketika sudah dingin]
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 1
2
Cara membuat kulit: siapkan teflon/ wajan masukkan seluruh bahan kulit kedalam teflon, aduk hingga tercanpur rata dan pastikan tepung tidak ada yg menggumpal (ini posisi kompor belum dinyalakan).
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 2
3
Jika sudah tercampur, nyalakan kompor dengan api yang sangat kecil. Aduk hingga kalis dan tidak lengket.
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 3
4
Jika adonan sudah matang, matikan api lalu sisihkan adonan di wadah supaya dingin.
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 4
5
Cara membuat bubur sumsum/ fla: Masukan seluruh bahan fla ke dalam teflon/wajan dalam kondisi api mati. Aduk hingga tercampur rata / tidak ada tepung yang menggumpal. Nyalakan kompor dengan api paling kecil, aduk hingga adonan kental seperti bubur sumsum. Jika sudah kental matikan dan tempatkan dalam wadah.
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 5
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 5
6
Siapkan pisang yang sudsh dikukus dan dinginkan (dikupas) dan adonan kulit yang sudah di sisihkan tadi. Gunakan plastik lebar atau daun pisang untuk menggulungnya, jangan lupa baluri plastik/ daun pisang tersebut dengan sedikit minyak agar tidak lengket.
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 6
7
Pipihkan adonan diatas plastik, letakan pisang diatasnya lalu gulung hingga padat. Lakukan proses ini hingga semua adonan habis.
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 7
8
Jika sudah semua, kukus pisang yang sudah digulung dengan adona kulit tadi selama kurang lebih 15-20 menit. [Tips: beri alas plastik/ daun pada pengukus supaya tidak lengket]
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 8
9
Jika sudah matang lalu angkat dan tiriskan, tunggu hingga dingin atau tidak terlalu panas supaya tidak hancur saat di potong.
10
Pisang ijo khas Makassar jadi dan siap di sajikan dengan es batu dan sirup cocopandan sesuai selera bund. Selamat mencoba ๐Ÿ‘‹๐Ÿป
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 10
Es Pisang Ijo (Praktis & Lembut) - Step 10

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es kelapa buah

Es kelapa buah

Es Kelapa Buah ini selalu kami sajikan pada saat bulan Ramadhan selain menyegarkan aroma buah melon yang menggoda mengandung kalium yang bagus untuk jantung , juga buah Semangka yang mengandung sari air yang berlimpah memiliki kandungan karbohidrat, serat, folat, asam pantotenat, vitamin A, C, E, kalium, kalsium, tembaga, beta-karoten, lycophene dan berbagai kandungan lainnya. Belum lagi Kandungan nutrisi dalam kelapa muda, Sedangkan daging yang terkandung di dalamnya mengandung 77 kalori, 1,4 gram protein, 3.6 gram lemak, 10 gram gula, 257 gram kalium, dan 6 miligram vitamin C. Cocos nucifera ternyata juga mengandung kalium yang lebih tinggi ketimbang minuman olahraga. Jadi jangan ragu untuk menyajikan Es Kelapa Buah ini untuk keluarga Tercinta ๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜ selamat mencoba๐Ÿ™๐Ÿ™

15 menit
Brownies Dadakan

Brownies Dadakan

Kalo kalian secara mendadak ingin buat brownies tapi merasa kebanyakan jika buat 1 resep, brownies ini untuk kalian! Pas buat 1-2 orang saja yg lagi males berbagi ๐Ÿ˜โœŒ๐Ÿผ

1-2 porsi
Es Jelly Ceria

Es Jelly Ceria

Sy buat wkt Ramadhan kmrn,cumn lp posting ๐Ÿ˜„ #PejuangGoldenApron3

Es nata de coco & biji selasih simple menu buka puasa

Es nata de coco & biji selasih simple menu buka puasa

Buka puasa hari ke 2 cari takjil gak ada yg jual duh kasian bgt sih aku kwkwkkwkwkw masuk indomaret cari yg bisa di buat secepat kilat ok beli lah nata de coco & biji selasih langsung cus gada 5 mnt jd takjil yg sueger pisan mudah dan murah #festifalmaradhan #cookpadcommunty_jakarta #takjil #menubukapuasa

Es campur

Es campur

Siang-siang enaknya yg seger-seger..

Es Pisang Ijo

Es Pisang Ijo

Buat takjil request suami #DiRumahAja maunya manis dingin tapi bukan seperti es yg cair gitu๐Ÿ˜ banyak kriterianya ya๐Ÿคฃ di sodorin beberapa menu, ehhh maunya yg ini๐Ÿ‘ cek bahan, pisang raja masih ada 3, cukup ah klu cuma dimakan sendiri๐Ÿ˜ฌ #FestivalRamadanCookpad #RamadanPenuhIdeMasakan Cari resep dan nemu punya mb @fitri sasmaya๐Ÿ™ Langsung praktek nih๐Ÿ˜‰

Pink Lava Nata De Coco

Pink Lava Nata De Coco

Pink lava ala Richeese dikombinasikan dengan Nata de Coco #pinklava #minuman #segar #natadecoco #es

2 gelas
Basbousa / Namoura / Semolina Cake

Basbousa / Namoura / Semolina Cake

ุจุณู… ุงู„ู„ู‡ ุงู„ุฑุญู…ู† ุงู„ุฑุญูŠู… Basbousa ini salah satu cemilan manis ( halawiyat ) yg banyak di jual di negara Arab salah satu nya Qatar ini, rasa nya enak, manis, dan ada sensasi kelapa nya.. Yuk cobain bikin..

Bubur Sumsum Tepung Ketan

Bubur Sumsum Tepung Ketan

Nyobain bikin bubur sumsum pakai tepung ketan, karena masih punya stok tepung ketan sisa bikin kue Ku beberapa waktu yang lalu ๐Ÿ˜Š. Kalau pakai tepung ketan teksturnya lebih kental dan lengket, sedangkan kalau pakai tepung beras teksturnya lebih padat. Tapi keduaยฒnya samaยฒ lembut dan enak ๐Ÿ˜. Resep ini saya Cooksnap dari resepnya Mba Rini Damayanti https://cookpad.com/id/r/15191459?i=8OKxVL Saya bikin 2x resep dan saya tambahkan daun pandan supaya lebih harum ๐Ÿ˜Š. Baiklah, selamat mencoba... #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bekasi

2 orang
30 menit
Es Pisang Ijo

Es Pisang Ijo

Bismillaah, Senin 11 Mei 2020. Es Pisang Ijo ini merupakan hidangan khas daerah Sulawesi Selatan khususnya kota Makassar. Sewaktu masih aktif ngantor, saya sering banget jajan es pisang ijo ini di daerah Tebet, duhh masih edisi kangen kulineran nih, ditambah hawa-hawa sedang puasa suka samar kahayang kalau kata orang Sunda mah ๐Ÿ˜. Biar ga penasaran, jadinya diniatin bikin sendiri deh. Alhamdulillah, happy buka puasanya. Keluarga pun termanjakan ๐Ÿ’œ. Hatur nuhun inspirasi resepnya mbak Fitri Sasmaya ๐Ÿค—. #TiketMasukGoldenApron3

Kopi susu sweet salt

Kopi susu sweet salt

Eksperimen minuman kopi dengan garam

1 porsi
10 menit
Puding Sutra Jeruk

Puding Sutra Jeruk

Cuaca ny terik sekali buka puasa nnti kita butuh yg segerโ€ ๐ŸŠ