Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Bubur Kacang Hijau yang Bikin Ngiler

Dipos pada November 9, 2018

Bubur Kacang Hijau

Bagaimana membuat Bubur Kacang Hijau yang lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Bubur Kacang Hijau yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Bubur Kacang Hijau, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Bubur Kacang Hijau di dapur dan menggunakan peralatan yang baik untuk penyajian.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Kacang Hijau sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Kacang Hijau memakai 14 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pengen makan burjo tapi kok males bikinnya lama. Dan setelah search resep di CP ternyata buanyak banget yang pakai metode 5.30.7, yaitu cara masak bubur kacang hijau yang tidak membutuhkan waktu lama alias super cepat. Dan walaupun menggunakan waktu yang terbilang cepat tapi hasil kacang hijaunya lunak banget. Dan untuk pelengkap lainnya bisa disesuaikan selera. Sumber: Mbk Yanda Starilia Minggu ke 17 #pekaninspirasi #PejuangGoldenApron2 (23-01-2020) #cookpaders #cookpadlovers #cookpadcommunity_lamongan #cookpadcommunity_id #sukamasak #foodie #masakitusaya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Kacang Hijau:

  1. Bahan Bubur Kacang Hijau:
  2. 250 gram kacang hijau
  3. 2 lembar daun pandan
  4. 2 liter air, atau secukupnya
  5. 50 gram gula merah
  6. 100 gram gula pasir
  7. sedikit garam
  8. 2 ruas jahe, memarkan
  9. 4 sdm tepung tapioka, larutkan dg 100ml air
  10. Bahan Kuah Santan:
  11. 1 bungkus Santan Kara
  12. 500 ml air
  13. sedikit garam
  14. 1 lembar daun pandan

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Kacang Hijau

1
Rebus air hingga mendidih. Setelah air mendidih masukkan kacang hijau yang sudah dicuci, masak selama 5 menit. Setelah itu matikan api dan tutup selama 30menit.
Bubur Kacang Hijau - Step 1
Bubur Kacang Hijau - Step 1
Bubur Kacang Hijau - Step 1
2
Jika sudah 30 menit, tiriskan kacang hijaunya. Kemudian didihkan air dan masukkan kacang hijau yang sudah lunak tadi. Tambahkan jahe, daun pandan, gula merah, gula pasir, garam, dan larutan tepung tapioka masak selama 7 menit.
Bubur Kacang Hijau - Step 2
Bubur Kacang Hijau - Step 2
Bubur Kacang Hijau - Step 2
3
Aduk rata dan jangan lupa tes rasa. Jika semua sudah pas lalu matikan api.
Bubur Kacang Hijau - Step 3
Bubur Kacang Hijau - Step 3
4
Selanjutnya membuat kuah santannya. Rebus air, santan, garam, dan daun pandan hingga mendidih sambil terus diaduk. Rebus dengan api kecil, jika sudah matang matikan api.
Bubur Kacang Hijau - Step 4
Bubur Kacang Hijau - Step 4
5
Cara penyajian: siapkan mangkuk, tuang secukupnya bubur kacang hijau lalu siram dengan kuah santan.
Bubur Kacang Hijau - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Kacang Merah

Bubur Kacang Merah

8 - 10 Orang
1 Jam 20 Menit
Bubur kacang ijo #5resepterbaruku

Bubur kacang ijo #5resepterbaruku

Assalamualaikum,,, menu bekal suami hari ini,bubur kacang ijo.. 😘, semoga suka ya..🤗 ini resep dari suami,, si kecil juga doyan banget...

Bubur Pelangi campur (mutiara, kacang ijo, ketan hitam)

Bubur Pelangi campur (mutiara, kacang ijo, ketan hitam)

Referensi menu takjil selain bikin kolak di rumah. Pas kalo lagi ada buka bersama dengan keluarga besar 😊 #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #SiapRamadan #JemputRejeki

15 porsi
Bubur Mutiara Kacang Hijau #70

Bubur Mutiara Kacang Hijau #70

Lagi pengen buat ini aja... #cookpadcommunity_lamongan #cookpad_id

Bubur Kacang Ijo Kuah Santan

Bubur Kacang Ijo Kuah Santan

#CABEKU & #KelapaSeribuManfaat . Pengen ikutan, tapi saat ini sedang disuruh #DirumahAja dan bahan yg ada di kosan terbatas, nemu lah santan dan kacang hijau. Heehee pengen seru2an ajah..

Es bubur kacang hijau

Es bubur kacang hijau

Bikin burjo kebanyakan dan gak habis jadi dibikin es aja biar gak kebuang 😉

23 pcs
Bubur Kacang Merah

Bubur Kacang Merah

Bubur kacang merah simple, cocok untuk campuran es campur 🍧

Bubur Kacang Ijo Irit gas (metode 5:30:7)

Bubur Kacang Ijo Irit gas (metode 5:30:7)

Assalamualaikum.. selamat pagi Setoran #CABEKU minggu ini bersama komunitas dari Jakarta dengan tema Olahan Serba Kacang, saya membuat bubur kacang Ijo. Dan cara membuatnya benar2 hemat gas, yaitu dengan metode 5:30:7 : • 5 : masak air hingga mendidih, lalu rebus kacang hijau selama 5 menit dengan api besar • 30 : matikan kompor, tutup panci selama 30 menit ( jangan buka tutup panci ) • 7 : setelah didiamkan selama 30 menit, rebus kembali selama 7 menit. Jadi total memasak hanya 12 menit, dan kacang hijau dijamin empuk merekah 😄 Resep ini saya dapat dari mamih tiwi / Pratiwi Pramuharsih yang bersumber dari mommy Nila Setiawan. Terima kasih ya bunda-bunda untuk ilmunya 🤗🙏. *Note : Untuk resep dibawah sudah saya modifikasi ya, saya membuat aga kental dan kuah santan dipisah. Untuk resep asli bisa lihat di https://cookpad.com/id/resep/8773322-bubur-kacang-hijau-metode-5307-irit-gas?invite_token=KQL2Xv1zPrJFNTzxCgmiy1dZ&shared_at=1593137591 Source : Pratiwi Pramuharsih & mommy Nila Setiawan #CABEKU #diKACANGinaja #CookpadCommunity_Tangerang #Cocomtang #PejuangGoldenApron3

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Beberapa kali buat resep #BakoelandariRoemah bahan bahannya selalu pakai yang ada dirumah. Kalau buat nyari untung bakulan ya, mesti untung soalnya beberapa bahan gak harus beli. Kali ini kacang hijaunya hasil panen sendiri, ada beberapa stok botol kacang hijau tahun lalu. Biasanya orang rumah kalo nyimpan kacang hijau dimasukan dibotol (botolkacabekassirup/botolplastikairmineral1,5) yang bersih dan kering, diisinya sampai penuh ndak ada ruang kosong jadi kacang hijau bisa awet walau sudah satu tahun. Sebenernya bubur kacang hijau ini pakai metode 5307 tapi ndak berhasil. Pas udah 7 menit terakhir kacang baru mulai pecah jadi kututup lagi sampai menit ke 10 jadi metodenya ganti jadi 53010 ya..😄. Kalau di hitung waktu masaknya cukup lama 45an menit tapi 30 menitnya sendiri adalah proses mendiamkan kacang hijau jadi walaupun waktunya lama, gas elpiji yang dikeluarkan jauh lebih hemat. Oh iya kacang hijau direndam semalaman dulu, soalnya percobaan saya yang pertama gak pakai direndam dg metode 5307 jadi 53025 😄 resep ini hasil nyontek resep bunda melvy sofia. #JemputRejeki #BakoelandariRoemah #AnekaBuburManis #SiapRamadan #berburucelemekemas #resolusi2019 #minggu19 #cookpadindonesia #cookpadid #cookpadcommunity #Cookpadcommunity_Yogyakarta #masakitusaya #yogyakarta

3-5 porsi
45 menit
Bubur kacang kental

Bubur kacang kental

Berhubung baru pindah ke pekanbaru, segala hal serba gak tau. Mau makan ini belinya dimana gatau. Alhamdulillah rumah deket pasar. Jadi kalau pengen makan apa, tinggal masaaak 😬

10 porsi
30 menit
Bubur kacang merah

Bubur kacang merah

#KapsulAjaib Salam sehat buat anak anak ku semua para pejuang kanker, tetap semangat untuk sehat...Jangan lupa utk makan yg banyak Yaa tentunya makanan yg sehat,mau jajan atau ngemil jg boleh kok,selagi itu jajanan dan cemilan yg sehat pasti boleh .Kali ini bunda mau buatin jajanan / cemilan yg sehat karena makanan ini kaya akan serat,tinggi protein dan juga kaya akan mineral,dan itu semua sangat dibutuhkan tubuh kita ,apalagi utk kalian para pejuang kanker yg tetap semangat utk sehat.....yuuk kita buat

Bubur Kacang Hijau Irit Gas

Bubur Kacang Hijau Irit Gas

#5resepterbaruku

Bubur kacang hijau metode rebus 5.30.7 menit

Bubur kacang hijau metode rebus 5.30.7 menit

Semenjak presto rusak jd ga pnh lg bikin bubur kacang hijau.. Waktu dikasitau sepupu ada metode rebus kacang hijau spt presto, langsung coba.. Alhamdulillah hasilnya memuaskan.. Dan yang paling penting hemat gas loh bu ibu.. Mau tau gimana caranya lets cekidot 😁 #PejuangGoldenApron2

5 porsi
45 menit
Bubur Kacang Ijo sederhana

Bubur Kacang Ijo sederhana

Siang Siang males makan nasi, pengen makan yang manis manis, dan kenyang... jd bikin bubur ajaaa deh 😂✌

5 porsi
2jam