Langkah Mudah untuk Membuat Burger Intel (Indomie Telur) yang Menggugah Selera

Dipos pada December 21, 2018

Burger Intel (Indomie Telur)

Anda sedang mencari inspirasi resep Burger Intel (Indomie Telur) yang pasti lezat Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Biasanya Burger Intel (Indomie Telur) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Burger Intel (Indomie Telur), antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Burger Intel (Indomie Telur) ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Burger Intel (Indomie Telur) sendiri di rumah. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Kalau kamu mau, masakan Burger Intel (Indomie Telur) memakai 6 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.

Masih olahan telur, hari ini aku setor resep Burger Intel (Indomie Telur) nahh biasanya burger pakai roti, kali ini aku modif, rotinya aku ganti menjadi Mie dan telur. Didalam nya aku isi pakai: Timun, tomat, telur, selada, dan toping saus. Rasanyaaa, juara guys 😁👍 #ResepTelurkuMendunia #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Burger Intel (Indomie Telur):

  1. 3 butir telur ayam
  2. 1 bks Mie
  3. 1 buah tomat
  4. 1 buah timun
  5. 3 sdm Saus Sambal (sesuai selera)
  6. 1/2 sdt garam

Langkah-langkah untuk membuat Burger Intel (Indomie Telur)

1
Siapkan bahan-bahan nya.
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 1
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 1
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 1
2
Cuci telur hingga bersih, kemudian pecah kan 2 butir telur, tuang kedalam wadah, kocok hingga merata. Setelah itu, tuang 1 bks mie kedalam telur.
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 2
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 2
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 2
3
Tuang bumbu mie, aduk hingga merata. Oleskan minyak goreng ke teflon, tuang indomie, masak kurang lebih 5 menit. Setelah itu balik agar matangnya merata.
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 3
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 3
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 3
4
Pecahkan 1 butir telur, tuang kedalam wadah, tambahkan garam, kocok hingga merata. Beri sedikit minyak goreng di teflon, setelah itu masak hingga matang.
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 4
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 4
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 4
5
Tata di piring, tambahkan telur, dan beri sambal, tambahkan timun, tomat, dan selada, tutup dengan indomie telur, dan beri toping saus, ataupun mayones (sesuai selera) Yummy, burger intel siap di hidangkan. Ini enak bangettt ❤
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 5
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 5
Burger Intel (Indomie Telur) - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Basreng kripik

Basreng kripik

Pengen basreng, nyari yang cepat lagi kondisi kaya gini diusahain supaya ga keluar rumah, akhirnya browsing resep di cookpad dan nemu resep ini, kucobain lumayan hasilnya, cuma aku kurang tipis ngirisnya, kalo tipis banget baru kerasa kres2 nya endulita, gampang juga bahannya ini, yuk coba buat !

1 toples
Indomie Kangkung Balacan

Indomie Kangkung Balacan

Ini nyontek resep Omay @farida.nurhan terus disesuaikan bahan yang ada di rumah. Mienya pakai indomie ya.😁

Indomie anti galau&anti hoax

Indomie anti galau&anti hoax

Pusing juga baca tentang corona terus,belum lagi kalau beritanya ternyata hoax😢 Indomie_in aja yuuk Bun🥰🤩 Positif thinking menanggapi semua berita, tetap waspada,selalu jaga kesehatan dan kebersihan diri dan stay at home. Semoga wabah ini segera berlalu, Aamiin #21

Mie goreng ala q

Mie goreng ala q

Kebiasaan makan mie ,bikin make cari akal supaya enak dan gk bosen,

1 -2 org
Martabak Misoju (mie, sosis, keju)

Martabak Misoju (mie, sosis, keju)

Libur diperpanjang mamak pun harus banyak2 stok ide makanan biar anak2 betah #dirumahaja 😂 pagi ini bikin niatnya bikin martabak tahu, cuma takut pasukan bosen 😂 dannn jadilah mamak bikin ini buat nemenin krucil2 yang lagi home learning😁

Donat Indomie

Donat Indomie

Ceritanya dulu waktu donat ini viral belum sempat buat 🤣

[Week 16] Omelet Mie

[Week 16] Omelet Mie

Ini salah satu menu andalan jaman masih jadi anak kosan. Selain diolah sebagaimana biasanya. Sukabikin omelet mie dari mie instan 😁. #PejuangGoldenApron3 #GoldenApron_minggu16 #MasakAsyik #LoveMie #olahanmie #godateflon_minggu16 #omeletmie #pizzamie

Magelangan Udang Pedas rumahan

Magelangan Udang Pedas rumahan

Dulu waktu kuliah di Yogyakarta,magelangan ini adalah salah satu makanan favorit,karna selain harganya ekonomis porsinya juga banyak,jadi paslah dikantong mahasiswa,sekarang saya bikin magelangan rumahan dengan resep yang seadanya,tapi rasa dijamin endul tak gendul dah

3-4 orang
-
7. Omelet Indomie ala Bunda Nam

7. Omelet Indomie ala Bunda Nam

Yg ada di kulkas aja yg diolah😄👍🏻

Risol indomie

Risol indomie

Terinspirasi dengan Teman.

2 orang
30 menit
Indomie suka suka😍

Indomie suka suka😍

Mau bikin mie tapi bosen yang itu itu terus. Pengen yang hot...hot.. Dan lagi lagi lagi gak ada kerjaan jadi rajin bebikinan #PejuangGoldenApron3

1 porsi
30 menit
Mie goreng ayam

Mie goreng ayam

Menu makan yg berasa di tanah air. Cusss eksekusi

Mie Nyemek Nagihin

Mie Nyemek Nagihin

Pagi-pagi pengen makan mie goreng tapi yang berkuah pasti enak nih.Jarang banged pengen makan Indomie. Akhirnya#JelajahResepTeman. Mamah Aura pengen nyobain MieGomek resepnya bunda @Rahayu Sartika Br. Sembiring. Ini mamah Aura kasih nama "Mie Nyemek Nagihin" 😀 Karena rasanya emang bener nagihin banged. Cuss ke dapur yuk . Source : Rahayu Sartika br. Sembiring #JelajahResepTeman #JelajahResepSahabat #AksiDutaRecook #DutaRecookPontianak #CookpadCommunity_Pontianak #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo

3 orang
Acar timun,wortel dan nanas

Acar timun,wortel dan nanas

Untuk resep kali ini lebih sederhana banget. Tapi tetap delicious..

-
30 menit
Mie Omlet

Mie Omlet

Lapar adanya cuma mie yuk bikin yg beda....memanfaatkan yg ada di kulkas aja...😁😁

Mie Setan : Versi Indomie

Mie Setan : Versi Indomie

Source : Fidela Sadewo https://cookpad.com/id/resep/13522962-mie-setan-kw-versi-pakai-indomie?via=profile Beberapa waktu lalu, sesi sharing dari Mbak Fidela, team regional Cookpad Community Malang, tentang salah satu menu dari kedai mie yang sangat laris di Malang. Rasanya mirip dengan yang ada di kedai tersebut. Ternyata bikinnya gampang, simple, ga ruwet-ruwet hehe... Yuk cobain.... #Recook_Fidela #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenApron3 #GodaTeflon_Minggu16 #LoveMie #MasakAsyik #CookpadCommunity_Surabaya

1 porsi
15 menit