Anda sedang mencari inspirasi resep Bolkus (bolu kukus) yang praktis Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Bolkus (bolu kukus) yang sempurna akan terlihat sedap dan terasa sangat enak dan sempurna rasanya.
Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Bolkus (bolu kukus), seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Bolkus (bolu kukus) ada baiknya dilakukan ditempat yang bersih dan higienis.
Kalau mau lebih enak boleh kok dikreasikan Bolkus (bolu kukus) dengan kreasi dan ide kreative kamu sendiri. Tetap dengan bahan yang sederhana, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Kalau kamu mau, masakan Bolkus (bolu kukus) memakai 12 jenis bahan dan 14 langkah pembuatan. Begini cara pembuatannya.
Coklatnya membuat lidah bergoyang:)
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bolkus (bolu kukus):
- 5 Sdm tepung terigu
- 2 sdm coklat bubuk (full)
- 100 grm Coklat DCC
- 120 grm mentega
- 150 grm gula pasir (13 sdm full)
- 4 bh telur utuh (suhu ruang)
- 6 sdm SKM coklat
- 1 sdt baking powder
- 1 bgkus vanili bubuk (1 sdt)
- 1 sdt SP
- Meses secukupnya (ngak pakai juga ngak papah)
- Topingnya sy pakai meses dan keju (sesuai selera yah)
Langkah-langkah untuk membuat Bolkus (bolu kukus)
1
Didihkan air d atas panji kemudian lelehkan coklat DCC bersamaan dgan mentega dgan cara d TIM yahh... Bukan d masak secara langsung dari api... Setelah di tim.. Lalu sisihkan
2
Kemudian diwadah yg terpisah... Ayak terigu, coklat bubuk, baking powder.. (ini namanya campuran terigu)
3
Diwadah yg lain lagi mixer telur utuh, SP, vanili selama 10 menit dengan kecepatan tinggi sampai mengembang dan memutih...
4
Kemudian stelah 10menit kecilkan mixer di kecepatan paling rendah, masuka campuran terigu tadi secara bertahap yah (sedikit demi sedikit).. Biar tdk belepotan... Lalu mixer selama 1menit
5
Lalu matikan mixer, tuang sedikit demi sedikit lelehan coklat dan mentega tdi.. Aduk pake spatula hingga merata...
6
Ambil kurang lebih 5 sdm adonan beri 6sdm SKM coklat lalu tambahkan meses (ini buat adonan tengahnya yah)
7
Kemudian sisa adonan bagi menjadi 2 bagian d mangkok yg besar (biar adonannya merata)
8
Olesi semua permukaan loyang degan mentega (sy pakai loyang uk. 20x11x7), setelah d oles lalu beri kertas roti di dasar loyang kemudian olesi lagi dengan mentega
9
Siapkan panci kukusan... (Sebelum d kukus didihkan terlebih dahulu kukusannya) jangan lupa tutup panci.nya d alasi serbet yah...
10
Tuang adonan pertama yg d mangkok besar tadi.. Lalu hentakkan.. Kukus selama 10menit. Bila perlu lihat jam yah..
11
Kemudian setelah 10 menit tuang lagi adonan tengah. Nya yg diberi SKM coklat dan misis tadi. Kukus lagi selama 10menit
12
Setelah itu tuang lagi adonan yg terakir d mangkok yg besar tadi.. Kukus selama kurang lebih 25.. (Jangan buka kukusan sebelum 25 menit... Takutnya kukusan malah ngak ngembang kalau dibuka terus...
13
Setelah 25menit angkat, lalu lepas dari loyang... Tunggu sampai benar benar dingin lalu berikan toping... (Sebelum diberi toping olesi dgan mentega yah biar topingx lengket)
14
Siap di santap bersama keluarga