Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Membuat Puding Cantik Lapis Pandan yang Bikin Ngiler

Dipos pada December 27, 2017

Puding Cantik Lapis Pandan

Anda sedang mencari inspirasi resep Puding Cantik Lapis Pandan yang lezat Cara membuatnya sedikit repot. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Umumnya Puding Cantik Lapis Pandan yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Puding Cantik Lapis Pandan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Puding Cantik Lapis Pandan sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Puding Cantik Lapis Pandan sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Puding Cantik Lapis Pandan memakai 28 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamualaikum Cookpaders Aku mau reshare resepnya si cantik @mamailly yang kebetulan menang minggu ini arisan GenkPeda. Resep yang aku pilih puding, kalau menurut aku proses pembuatannya butuh kesabaran banget dari step lapis puding mungkin kalau yang sudah sering bikin lapis enak tapi karena aku baru coba yang banyak lapis agak rempong🤣🤣. Baik dari warna hijau yang merupakan warna alami dari daun pandan yang diblender. Wanginya luar biasa🤣🤣 kalau tidak suka bisa diganti pasta pandan. Yuck achh kita intip resepnya biar q kasih detail step by stepnya biar g pusing🤣🤣🤣 Source: @mamailly https://cookpad.com/id/r/15249620 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeDa2_Briily #Cookpad_Padang #PudingLapis #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Puding Cantik Lapis Pandan:

  1. Bahan Jus Pandan
  2. 7 lbr daun pandang
  3. 700 ml air
  4. Puding Hijau Tua (Lapisan 1)
  5. 1/2 bks agar bubuk
  6. 1 sdt jelly bubuk (nutrijel tanpa rasa)
  7. 500 ml jus pandan
  8. 1-2 tetes pandan
  9. 6 sdm gula pasir (tes kemanisan)
  10. Vanilli secukupnya (opsional saya)
  11. Puding Hijau Muda (Lapisan 2,4,6)
  12. 1/2 bks agar bubuk
  13. 1 sdt jelly bubuk (nutrijel tanpa rasa)
  14. 200 ml jus pandan
  15. 200 ml air
  16. 200 ml santan (me kara 100ml+air)
  17. 8 sdm gula pasir (tes kemanisan)
  18. 1/4 sdt garam
  19. Vanili secukupnya (opsional saya)
  20. Puding Putih
  21. 1/2 bks agar bubuk
  22. 1 sdt jelly bubuk
  23. 8 sdm gula pasir (tes kemanisan)
  24. 1/4 sdt garam
  25. 200 ml santan (kara 65ml + air)
  26. 15 gr susu bubuk
  27. 400 ml air
  28. Bubuk pewarna putih (opsional saya)

Langkah-langkah untuk membuat Puding Cantik Lapis Pandan

1
Blender pandan yang telah dicuci bersih terlebih dahulu kemudian gunting/potong biar mudah hancur.
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 1
2
Kemudian masak semua bahan puding hijau tua sampai mendidih. Ambil 300 ml untuk dituangkan kecetakan (saya saring dulu biar tidak bergerindil). Sisanya dicetakan lain untuk diparut ketika sudah beku. NOTED: Untuk puding lapisan hijau lupa foto
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 2
3
Setelah beku, parut puding dengan parutan keju. Sisihkan.
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 3
4
Masak bahan lapisan puding hijau muda. Aduk hingga rata sampai mendidih. Setelah mendidih adonan puding saya saring terlebih dahulu biar tidak bergerindil. Biar kan uap panas hilang sebentar. Kemudian tes lapisan hijau jika sudah set, timpa dengan lapisan puding hijau muda sedikit demi sedikit. NOTED : Bagi 2 adonan
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 4
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 4
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 4
5
Kemudian masak lagi untuk lapisan puding putih. Contoh bubuk pemutih yang saya gunakan. Masak adonan puding hingga mendidih jangan lupa disaring dulu. Biarkan uap panas agak berkurang. Ambil 200 ml untuk lapisan pertama biar puding tidak keras letakan dalam wadah yang diisi air panas. Setelah lapisan putih ngeset. Ambil ½ parutan puding kemudian letakan dan ratakan diatas lapisan puding.
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 5
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 5
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 5
6
Kemudian timpa 150 ml adonan putih. Biarkan set terlebih dahulu.
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 6
7
Kemudian timpa lagi dengan ½ puding hijau muda dan biarkan set dahulu.
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 7
8
Kemudian timpa lagi adonan putih 150 ml biar kan set. Lanjut sisa ½ parutan tabur rata kemudian timpa sisa adonan putih. Biarkan set dan masuk kulkas biar enak.
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 8
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 8
Puding Cantik Lapis Pandan - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Grass Jelly Choco Milk

Grass Jelly Choco Milk

Arisan cookmember genkpeda minggu ini dimenangkan oleh mbaa @iishvara Hari ini cuacanya terik banget sampe malem, aku bikin yang seger² nih, grass jelly choco milk resepnya mba iis Source: @iishvara #CookmemberGenkPeda2_Iishvara #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #Week04

Puding Roti Tawar Kukus

Puding Roti Tawar Kukus

Punya roti tawar nganggur, jadi mikir² mau dibikin apa...kayaknya si bapak dan anak udah pada bosen makan roti bakar selai nih 🤭🤭 nah puding roti tawar ini gampang bgt bikinnya, tinggal campur² aja semua bahan jadi satu, aduk-aduk lalu kukus. . . hehee gampang bangeett kaann. . .rasanya juga enak, manis nya pass. . .bisa disajikan hangat ataupun dingin, cocok bgt buat nyemil nyemil cantiikk lah 😄😋 buat bekal sekolah anak juga bisa kok... Ayok dicobaa.. Source: @riska_aprias #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke8 #IdeMasak #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #KopiJos

Daging gepuk sambal merah mix jengkol

Daging gepuk sambal merah mix jengkol

Kemarin saya pulang ke rumah ibu,dah lama gak berkunjung. Nah pas mau pulang di bekali jengkol and daging sapi.Siip lanjut masak masak di rumah deh😁😁

ES Buah Seger

ES Buah Seger

Minuman satu ini selalu hadir ditengah tengah bulan ramadhan, setelah kita menahan dahaga rasanya segar sekalii

5-6 porsi
20 menit
Es Teh Lemon Bunga Telang

Es Teh Lemon Bunga Telang

Semarak Clover minggu ini cooksnap 3 resep dari mba Letta @Letta_letta . Salah satunya aku pilih Es Teh Lemon ini. Mumpung lagi ada bunga telang dirumah jadi aku tambahkan bunga telang. Selain segar,menyehatkan dan warna es nya jadi tambah cantik. Semoga berkenan ya Mba Letta sehat dan sukses selalu 🤗 #GA_CooksnapMarleta #Semarak_GACooksnapMarleta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Sumut #PejuangGoldenBatikApron

1 gelas
10 menit
Es Kelapa Muda Segar

Es Kelapa Muda Segar

Cuaca akhir² ini gag nentu.. kadang panas tiba² hujan.. kadang hujan deres tiba² panas cetar... Gag ada lagi istilah org Minang "Cewang Di Langik Tando Ka Paneh, Gabak Di Hulu Tando Ka Hujan" skr alam sulit untuk ditebak. Jika cuaca panas, panasnya begitu terik,, jadinya pengen minum, minum dan minum aja.. takut dehidrasi yuk mari kita ademkan dengan ion murni dari Kelapa Asli... Perpaduan air kelapa dan perasan jeruk lemon ini cocok banget buat ilangin dahaga di kala panas melanda,, minuman ini juga cocok dong buat menu berbuka puasa di Ramadhan nantinya... hmmm segerrr 🤤🤤 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanMinumanMamiFay

Es Teh Kampul a.k.a Iced Orange Tea

Es Teh Kampul a.k.a Iced Orange Tea

Haaii sabtu ini GA nya Clover aku pilih resep paling gampil dari mbak @Letta_letta yaitu es lemon tea. Tapi saya ga pake lemon, saya pakai jeruk wedang. Dan tehnya pun saya pake teh tubruk. Rasanya lebih nendang. Cuuss eksekusi #GA_CooksnapMarleta #Semarak_GACooksnapMarleta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo #PejuangGoldenBatikApron

2 gelas
20 menit
Es Doger

Es Doger

MARHABAN YA ROMADHON Semoga kita diberikan keberkahan dan kesehatahan yang optimal sehingga bisa menjalankan ibadah dengan baik Ramadan kali ini pengen buat takjil Es Doger yang mana sudah lama pengen buat karna penasaran bikin sendiri Akhirnya kesampaian juga kali ini, bikin es puternya dulu dibanyakin besok tinggal kerok2 dan tambahin isiannya, emang sedikit memakan waktu tapi worth it lah dengan rasanya, suegeeer dan enak banget semoga bisa jadi inspirasi 🙏🏽😘 #ColamMatos #Matos_AnekaKreasiTakjil #Matos_MenyambutManisnyaRamadhan #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron

Sup Daging

Sup Daging

Paling suka makan sup daging bening begini. Segerrrr enak, anak juga lahap karena emang suka banget makanan berkuah kayak ayahnya. Ini simple bahannya dan bikinnya. Resepnya dapat dari mama dong 🥰 #PejuangGoldenApron3

Susu kurma

Susu kurma

#PejuangGoldenBatikApron

Puding lumut bunga telang

Puding lumut bunga telang

Berawal dari tugas UKK anak yang mengharuskan berkreasi dengan tanaman telang Agak telat sich karna booming telang udah lama, tapi why not tuk di coba....

2 loyang sedang
15 menit
Semur Daging Cabai Ijo

Semur Daging Cabai Ijo

Masih ada daging yang belum diolah, dan kebetulan ada sedikit kentang bisa dijadikan tambahan masakan, jadilah masakan ini, ditambah cabe ijo untuk sensasi rasa pedasnya, semakin menggugah selera untuk menyantapnya. #PejuangGoldenApron3

6-8 orang
45 menit
Asem-asem wortel, buncis, daging

Asem-asem wortel, buncis, daging

Ingin berbuka puasa dengan yang seger2, bikinlah asem-asem, si bontot (batita) juga demen menu ini.

4-5 orang
30 menit
Es Jomblo Nutrisari

Es Jomblo Nutrisari

Meskipun cuaca akhir-akhir ini sering mendung. Tapi saat banyak kegiatan. Yang bisa bikin kita segar tetap saja es 😄.. Mau jalan keluar juga males. Kebetulan ada stock nutrisari. Jadi manfaatkan saja yang ada. Oh iya, es jomblo ini juga bisa di jadikan ide jualan, es kekinian loh. Tidak kalah enak dengan es es yang biasa kita beli di kedai es. #PejuangGoldenBatikApron #Week2 #CookpadCommunity_Bandung

1 Orang
5 menit
Pudding roti tawar

Pudding roti tawar

Udah lama wira-wiri main IG dan cari resep pudding yg bikinnya gampang. Nemulah akhirnya di IG @reseppudings yang lucu warnanya. Sebenernya mungkin udah banyak yg bikin ya dan bikin penasaran. Berkali2 beli roti tapi gagal bikin karena malas. Sampai akhirnya, niat itu muncul dan bahannya lengkap... Yuk coba bikin mommies...

45 menit
Krengeseng daging sapi Jawa Timuran

Krengeseng daging sapi Jawa Timuran

Bingung buat bekal untuk anak kuliah pas lihat kulkas ada sisa daging belum kemasak ya udah bikin krengseng aja

5 orang
1 jam
Puding susu biskuit

Puding susu biskuit

Gunain bahan yang ada di rumah Lagi malas keluar rumah #PejuangGoldenBatikApron

4 porsi
30 menit
Es kopi ala coffeshop

Es kopi ala coffeshop

1 porsi
5 menit
Es Kopi Susu Mawar

Es Kopi Susu Mawar

Secangkir kopi beraorama mawar itu sesuatu banget ... Yg belum biasa agak aneh emang ya ... D lidah rasa es kopi tapi aroma sekilas mawar #CookpadCommunity_Depok

1 org
10 menit
Biji Salak Ubi 3 Rasa 😋

Biji Salak Ubi 3 Rasa 😋

Masih memanfaatkan sisa ubi, kali ini bikin Biji Salak Ubi alias Jenang Grendul Telo alias Bubur Candil Ubi, disini Ubinya saya beri pasta red velvet, pasta taro, dan pasta pandan, jadi diberi nama Biji Salak Ubi 3 Rasa. Kalo penasaran yuk intip bareng-bareng cara pembuatannya dibawah ini. 😍 #OlahanUbi #JajananPasar #PejuangGoldenBatikApron #takjil