Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Lumpia Pisang Coklat yang Bikin Ngiler

Dipos pada September 30, 2020

Lumpia Pisang Coklat

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Lumpia Pisang Coklat yang lezat Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Padahal Lumpia Pisang Coklat yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Lumpia Pisang Coklat, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Lumpia Pisang Coklat enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Lumpia Pisang Coklat sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Lumpia Pisang Coklat memakai 6 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source : @manda_evie #BehujahBebayaKaltim2022_MandaEvie #JualanDariRumah #Cooksnap #PejuangGoldenBatikApron #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #MingguKe7

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Lumpia Pisang Coklat:

  1. 5 biji pisang kepok
  2. 20 lembar kulit lumpia
  3. 2 sdm tepung terigu
  4. Secukupnya air utk membuat pasta terigu
  5. Secukupnya keju parut
  6. Secukupnya selai coklat/glaze coklat (sesuai selera)

Langkah-langkah untuk membuat Lumpia Pisang Coklat

1
Campurkan terigu dan air, lalu aduk rata hingga membentuk pasta terigu. Pasta terigu ini digunakan utk merekatkan kulit lumpia, mengunci lumpia agar tidak bocor saat digoreng
Lumpia Pisang Coklat - Step 1
Lumpia Pisang Coklat - Step 1
2
Kupas pisang kepok. Lalu belah menjadi 8 potong. Nanti setiap lumpia akan diisi masing2 2 potong
Lumpia Pisang Coklat - Step 2
3
Siapkan kulit lumpia, tata 2 potong pisang diatasnya, tambahkan 1 sdt coklat glaze atau selai coklat (saya pake meses coklat, karna stok dirumah adanya itu), tambahkan lagi 1/2 sdm keji parut
Lumpia Pisang Coklat - Step 3
4
Lalu lipat dan gulung seperti membuat lumpia sayur. Terakhir, oleskan sedikit pasta terigu utk mengunci lumpia, agar saat dimasak tidak terbuka. Lakukan langkah ini hingga pisang dan kulit lumpia habis
Lumpia Pisang Coklat - Step 4
Lumpia Pisang Coklat - Step 4
Lumpia Pisang Coklat - Step 4
5
Setelah ini, bisa disimpan kedalam wadah kedap udara dan disimpan didalam freezer
Lumpia Pisang Coklat - Step 5
6
Atau mau digoreng langsung juga bisa. Goreng dengan panas sebentar, karna kalo terlalu lama coklat akan mendidih dan kulit akan pecah. Setelah itu angkat dan tiriskan. Lumpia Pisang Coklat siap disantap ☺️
Lumpia Pisang Coklat - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bakwan sayur rumahan

Bakwan sayur rumahan

2 orang
15 menit
Pisang Goreng Wijen

Pisang Goreng Wijen

Hujan turun dari siang, udara dingin enaknya ngemil yang anget-anget sambil nyruput jahe merah. Pilihan jatuh ke pisang goreng, saya pakai pisang kepok kuning. Resepnya saya pakai punya Mba @MariaArie. Sebenernya udah beberapa kali saya menggoreng pisang dengan resep ini, tapi baru kali ini posting, sekalian buat setoran #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bogor

Bakwan Bunga Jantung Pisang

Bakwan Bunga Jantung Pisang

#PejuangGoldenBatikApron

Tahu Kipas / Tahu Isi Udang

Tahu Kipas / Tahu Isi Udang

Dulu banget pernah makan Tahu Kipas ini di sebuah restoran, dan enak banget. Eh ngulik2 ada resepnya dari Chef Devina, eksekusi dong yaaa.... #PejuangGoldenBatikApron #TahuKipas

Ayam dan tahu goreng

Ayam dan tahu goreng

#PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4 Stok ayam dan tahu yang sewaktu2 tinggal digoreng saja. Hidangkan dengan sambal sangat enak. Ungkep ayam dan tahu dengan bumbu, setelah dingin saya tempatkan diwadah untuk porsi sekali makan. Air sisa ungkepan jangan dibuang, bisa disimpan dan digunakan untuk kuah soto ( tinggal menambahkan merica, daun jeruk dan sere) atau dibuat menanak nasi uduk ( tinggal tambahkan beras dan masak nasi seperti biasa), bisa juga untuk kremesan (tinggal menambahkan tepung)

Tahu Goreng Kriuk

Tahu Goreng Kriuk

Tahu adalah menu wajib yang harus ada di rumah, saya suka mengolah tahu dg cara ini, selain mudah membuatnya rasanya pun enak Selamat memasak #PejuangGoldenBatikApron

Cireng Nasi

Cireng Nasi

Solusi kalo ada sisa nasi dirumah, bisa dijadiin cemilan kekinian buat keluarga Yap.. Cireng Nasi bikinnya mudah dan cepat #TepungKobe #DapurKobeXClover #CloverRecookSeruKobe #TidakSekedarMemasak #CloverCookingLovers #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Semarang #PejuangGoldenBatikApron #CirengNasiKobe

Banana Oat Nugget - Less Sugar

Banana Oat Nugget - Less Sugar

Menjelang Ramadan mungkin banyak dari kita yang butuh persiapan khusus karena selama Ramadan ada perubahan rutinitas dan perlu penyesuaian jadwal. Untuk yang ingin menghemat waktu di dapur tapi suka banget bikin camilan sendiri, ayo bikin #FrozenFood banana oat nugget yang bisa dibekukan untuk dimakan lain hari. Sepengalaman saya, sampai penyimpanan satu bulan di freezer snack ini masih layak konsumsi, tidak berubah rasanya. Resep ini ditemukan berawal dari keinginan membuat nugget pisang tapi tidak pakai tepung panir. Soalnya saya sama suami memiliki toleransi yang rendah pada makanan bertepung panir. Tapi dari situlah akhirnya kami mendapat alternatif lain, yaitu menggunakan oat. Kalau kalian suka ngemil tapi sering dihantui rasa berdosa, kalian bisa mencoba resep snack ini, dibuat dengan sedikit gula karena mengandalkan manis asli dari pisang ambon masak, diet friendly. Sekian #CeritaDapurHariIni untuk #RamadanCamp_Misi4 tentang #FrozenFood Marhaban ya Ramadan🙏 🕌 Selamat menunaikan ibadah puasa teman-teman 🍽 #PejuangGoldenBatikApron Week09

4 porsi
1 jam
Tahu walik

Tahu walik

Selalu ketagihan bikin ini karna gampang bgt terus enak murah meriah

2-3 orang
10 menit
Tahu Aci Simple (Bisa Kukus/ Goreng)

Tahu Aci Simple (Bisa Kukus/ Goreng)

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar

2 Orang
15 Menit
33. Bakwan Daun Kelor Pepaya Muda (Gurih No Langu)

33. Bakwan Daun Kelor Pepaya Muda (Gurih No Langu)

Bismillahirrahmanirrahim... Sebagai pencinta bakwan, bahan apa pun sepertinya bisa dijadikan bakwan. Kali ini Perpaduan daun kelor dan pepaya muda ternyata maknyus dijadikan bakwan. Dengan teknik daun kelor di blanching dulu, tidak ada rasa langu.

30 menit
Cireng nasi

Cireng nasi

Nggak biasanya semalem masak nasi lagi karna sorenya nasi abis,tapi ternyata masih sisa paginya,,, Mau di bikin nasi goreng tanggung,anak2 juga bosen katanya,daripada di angetin nggak ada yg makan di bikin cireng aja deh..lumayan buat cemilan 😁

341.Lumpia PisCok/Pisang Coklat

341.Lumpia PisCok/Pisang Coklat

Bismillaah ... Belajar produktif meskipun hanya dirumah saja bersama mb @manda_evie di wag kampung cocok kemaren alhamdulillaah sangat bermanfaat sekali , kita diberikan ilmu serta tips bagaimana jualan dari rumah🤩Makasih untuk sharingnya ya mb🙏Bismillaah semoga makin semangat dalam mengikuti salah satu tuntunan Rosulullaah yaitu berdagang😇Dan resep ini adalah salah satu jualan beliau yang akhirnya saya pilih untuk dicooksnap , disamping ada bahan dirumah juga mudah sekali untuk dibikin😉 Sc : @manda_evie #BehujahBebayaKaltim2022_MandaEvie #JualanDariRumah #Cooksnap #PejuangGoldenBatikApron #Minggu7 #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan #IdeMasak

Kulit Pastel praktis tanpa telur

Kulit Pastel praktis tanpa telur

Pastel adalah Snack favorite takjil buka puasa keluarga. Yuuuk bikin kulitnya yang renyah enak, bikinnya hemat waktu dan tenaga. #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi4

40 lembar
Jemblem singkong

Jemblem singkong

Bismillahirrahmanirrahim Assalamualaikum warahmatullahi Wabarakatuh Jemblem adalah jajanan khas dari malang yg terbuat dari singkong, dan dalamnya diisi gula putih atau merah. Enak banget klw dimakan pas masih anget. Kita coba yuk bun #PejuangGoldenBatikApron #MingguKe_7 #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunty_Balikpapan

Pisang Goreng Madu ala Bu Nanik

Pisang Goreng Madu ala Bu Nanik

Buat ke 2 kalinya untuk setoran cooksnap diek @DianaN_17 seharusnya buat klapertart.tp susahnya order air kelapa dan isi kelapanya kl belanjanya online. Akhirnya diganti resep yg lain aja. Pisang goreng madu ini enak sekali anak anak sll habis tuntas kl sy gorengkan pisang goreng madu. #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookMemberGenkPeDa2_DianaN #DiRumahAja #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

3 orang
20 menit
Yucca Tots (Singkong Goreng Keju isi Mozarella)

Yucca Tots (Singkong Goreng Keju isi Mozarella)

Source: Tasty Punya singkong bagus, sudah diparut kasar untuk bikin sawut, eh kebanyakan. Jadi ingat resep dari Tasty yang disimpan bertahun lalu, saatnya dicoba. Jadi singkongnya tetap dikukus sama seperti sawut, tapi ini tanpa gula dan kelapa. Enak! Seperti getuk goreng isi keju 😁 Yuuk cobain... #mbantuk_karbo #olahanSingkong #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung

Tahu goreng sambal kecap

Tahu goreng sambal kecap

1 porsi
20 menit
Bakwan Tepung Sajiku

Bakwan Tepung Sajiku

#PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Malang #Cookpad_id #Masakasyik #Cheylvia