Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Membuat Oreo Ice Cream yang Anti Gagal

Dipos pada January 22, 2018

Oreo Ice Cream

Hari ini saya akan berbagi resep Oreo Ice Cream yang gampang Cara membuatnya tidak terlalu susah. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Oreo Ice Cream yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Oreo Ice Cream, antara lain: kualitas bahan, metode memasak, proses memasak, kualitas bumbu, dan proses penyajian. Jangan terlalu repot dalam penyajian Oreo Ice Cream enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Oreo Ice Cream sekitar 10 - 15 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Oreo Ice Cream sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Oreo Ice Cream memakai 7 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Maniss, dingin, siapa yg ngga doyan hehe :) Ice cream sudah menjadi dessert atau makanan manis favorit kita semua. Apalagi dipadukan dgn biskuit sejuta umat, apalagi klo bukan Oreo!! Nah, resep ini aku share untuk mendapat #TiketGoldenBatikApron sekalian untuk memberi inspirasi kpd kalian pengguna Cookpad.Okelah tanpa banyak tulisan langsung aja simak resepnya dan langsung bebikinan di dapur!! Happy Cooking 😘

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Oreo Ice Cream:

  1. 1 liter susu cair
  2. 100 gr gula pasir
  3. 55 gr susu bubuk
  4. 6 sdm tepung maizena
  5. 1/2 sdt pasta vanilla
  6. 1 sdm sp
  7. 2 bks oreo

Langkah-langkah untuk membuat Oreo Ice Cream

1
Siapkan bahan. Oreo yg sy pke tanpa filling ya, hanya cookies'nya aja (optional). Tim sp sampai mencair
Oreo Ice Cream - Step 1
Oreo Ice Cream - Step 1
Oreo Ice Cream - Step 1
2
Campur tepung maizena,dan susu bubuk, campur rata. Tambahkan sedikit susu cair (metode ini berguna agar tepung tidak memggumpal). Panaskan susu cair, dan gula. Masukkan larutan tepung perlahan sambil diaduk sampai mendidih dan mengental. Tambahkan pasta vanilla (optional)
Oreo Ice Cream - Step 2
Oreo Ice Cream - Step 2
Oreo Ice Cream - Step 2
3
Masukkan kedalam box / kontainer, tunggu hingga dingin kemudian bekukan dlm freezer ± 3-4 jam. Setelah beku, kerok adonan susu / potong kecil-kecil. Masukkan dlm bowl, kemudian mixer dengan kecepatan sedang.
Oreo Ice Cream - Step 3
Oreo Ice Cream - Step 3
4
Tambahkan vanilla, dan sp yg sudah cair, mixer dgn kecepatan tinggi hingga mengembang dan tekstur menjadi lembut
Oreo Ice Cream - Step 4
Oreo Ice Cream - Step 4
5
Campurkan dgn oreo crumbs, aduk, masukkan kembali dlm box / kontainer, bekukan dlm freezer ± 2-5 jam.
Oreo Ice Cream - Step 5
6
Scoop ice cream, dan siap dihidangkan
Oreo Ice Cream - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Mango Coconut Fruit Pudding🍇🍓🥝🥥🥭

Mango Coconut Fruit Pudding🍇🍓🥝🥥🥭

Kemarin ini waktu anak aku yg kecil ulang tahun aku buat pudding ini❤Rasanya enak banget perpaduan lapisan buah,mango jelly sama lapisan santan nya pas banget👍Ini pudingnya ada 5 lapis ya.Lapisan ke 1 & ke 5 itu mango jelly,lapisan ke 2 & ke 4 itu santan & yg tengah(lapisan ke 3)itu lapisan jelly bening dgn buah2an. Source youtube littleduckkitchen #cookpadcommunity_bandung

1 loyang 20 cm
2 jam
Puding Gula Merah

Puding Gula Merah

Anak lanang & mas bojo request puding, nyontek resepnya Mba @pre_sella. Manisnya enak g bikin eneg 😍 #CookpadCommunity_Depok #TemanDepok_Presella

Singkong thailand

Singkong thailand

Menu favorite. Singkong thailand ini ala mami mo. 😁 krn klo beli suka kurang enak jd bikin sendiri aja.

Bread pudding banana

Bread pudding banana

Mumpung ada roti tawar nganggur, daripada d bakar trs, udah pada bosan.. jdi bikin yg beda...kesukaan kluarga, biasa nya sih beli...kali ini bikin sendiri dooonnkkkk, dan mereka smua sukaaa🥰🥰

6 orang
45 menit
Es Campur Kelapa Muda

Es Campur Kelapa Muda

Assalamualaikum Cookpaders.. Semarak #cookingLovers sabtu ini olahan kelapa Muda dalam rangka Happy Anniversary ke 18 mba @Kaianiandra dan mas Aries . Saya bikin yang mudah dan cepat aja ya mba retno semoga berkenan 🙏😍 Sehat selalu , panjang umur, bahagia dan langgeng selalu 😘🙏🤗. #GA_Kelamud18thAnniversary #Semarak_GAKelamud18thAnniversary #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Palembang

Es Alpukat Kocok Milo

Es Alpukat Kocok Milo

Kesukaan bangeet sih ini.. Anak2 maupun mama abi nya sama2 suka 😀 bikin sendiri aja jadi bisa nambah bubuk milo sesukanya 😆 ada sisaan alpukat kmrn jangan mubadzir bikin ini aja yuuk.. Selamat mencoba yaa.. #KreasiDepok_DariBuah #CookpadCommunity_Depok

1 gelas
Es Lilin Kopi

Es Lilin Kopi

Ikutan #PekanPosbar #KopiKekinian, ahh 🥰 karena aku kurang biasa dengan kopi item aku pakainya kopi creamer gini aja deh 💞 pas punyanya god day coffee freeze yang ada rasa² jeruknya, praktis nggak perlu air panas buat ngelarutin, cocok buat yang mager soalnya dispenser nggak dicolokin, kalo butuh air panas ngerebus secukupnya 😁 #Semangcookhokya #CookpadCommunity_Semarang

6 bh
15 menit
Kolak Pisang Ubi

Kolak Pisang Ubi

Stok pisang masih banyak 😍 dibikin apalagi yang gak repot 🤔 Tadi sempat bersih-bersih kolam, daun pandan tumbuh subur nutupin atas kolam, babat saja biar bersih..ehh kepikiran buat kolak pisang, kebetulan kang sayur lewat bawa ubi aiisshhh cuuusss eksekusiii....💪 Masih panas ini ..ayoo sapa mauuu buruaann ...😋😋 #OlahanAnekaBuah #PekanPosbar #Kopijos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #olahanpisangnyoung #olahanubinyoung

224. Puding Kelapa Lumut Pandan

224. Puding Kelapa Lumut Pandan

Masih dengan Semarak CLOVER minggu ini tema ditentukan sama mbak Retno @Kaianiandra olahan dari kelapa muda aneka dessert. Dan bertepatan dengan Anniversary ke 18 mbak Retno dan mas Aries 🥰😍😘 Semua doa terbaik buat mbak Retno dan mas Aries SAMAWA bahagia selalu hingga jannah Aamiin 🤲. Resep kedua ini saya mencoba membuat puding kelapa dengan perpaduan puding lumut pandan ternyata rasanya klop banget ada rasa manis, gurih dan wangi pandan dipadu dengan vla tambah maksyusss 👌😋😋😋 ayoo dicoba bikinnya yukkkk 👩‍🍳 Sumber : HOBI MASAK #GA_Kelamud18thAnniversary #Semarak_Kelamud18thAnniversary #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi

1 loyang puding
Saus gorengan serbaguna ala Dee

Saus gorengan serbaguna ala Dee

Terbiasa bikin stok saus untuk aneka masakan goreng-gorengan ini dan taruh di kulkas. Jadi gak ribet pas pengen bikin nasi goreng, mie goreng, bihun goreng, kwetiaw goreng, dll, dsb.. Tinggal kucur, rasanya udah pasti istimewa.

1050 ml
5 menit
Kolak pisang gula merah

Kolak pisang gula merah

Punya pisang nangka lumayan banyak, digoreng udah, dipanggang udah.. dikukus juga udah... Ok dibikin ini aja, yg klasik dan selalu ngangenin... 😍❤ #endahendess

Setup roti tawar es teler

Setup roti tawar es teler

Bismillahirrahmanirrahim... Alhamdulillah...Golden Apron hadir lagi... Jadi tambah semangat ni masak-memasaknya😍... Kalo pulang dari Singkawang yang selalu di beli roti tawar ini... Selain buatan sendiri...roti nya ini lembut walaupun sudah beberapa hari... emak mau buat setup... dengan di taburi kelapa muda dan nangka biar tambah mantap...apa lagi di nikmati sewaktu baru di keluarkan dari kulkas semakin nikmat rasanya... #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_KalBar #resepmakwin

3-4 porsi
35 menit
Puding susu strawberry

Puding susu strawberry

Ini menu dessert favorit anakku yg masih umur 2 tahun. Daripada jajan diluar, mending buat sendiri pake bahan yg lebih sehat.. Puding ini paling enak dimakan pas dingin dingin ya bun, utk anaknya yg lg GTM jg bs nih, pasti doyan dan nagih bgt. Semoga berkenan resepnya dan jgn lupa share hasil recook nya ya bun. Enjoy ur meal 🍽

8 porsi
30menit
Gorengan Nasi

Gorengan Nasi

Bukan Nasi Goreng Tapi gorengan nasi eh nasi digoreng jd gorengan 🤭 Dari @dapurkobe https://cookpad.com/id/resep/15288934-resep-gorengan-nasi?invite_token=hQ2Hs8TRd77xW16rJTwFEwx7&shared_at=1628496353 Yuk dicoba🙏 Mengolah makanan sisa🥰 #MasakSetiapBagian #FoodplaceCookingLeague #DapurKobe #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #CookpadIndonesia #Cookpad_Id #ubahSisaJadiRasa #HariPanganSedunia

Es Mambo Tape Santan

Es Mambo Tape Santan

Pekan posbar cooksnap #Genkpeda minggu ini keluar nama mba @vinahimatur, aq cooksnap resep es mambo nya ya....mba... Mengingatkan masa2 kecil....😘 Source : @vinahimatur #GenkPeda #GenkPejuangDapur #CookMemberGenkPeda_VinaHimatur #CookpadCommunity_Jakarta

20 bj
PUDING kelapa pandan

PUDING kelapa pandan

Dissert ini memiliki tekstur lembut creamy sehingga banyak orang suka olahan puding

Avocado Milk Cheese Puding with Chocolatos

Avocado Milk Cheese Puding with Chocolatos

Batam_October 07, 2021 Sehat selalu cookpader lovers🤗 Dapat lagi surat cinta dari @MamahCookpad tersayang❤ Minggu ini mamah ngajakin itha untuk berkreasi mengolah buah. Kebetulan ada buah alpukat yang sudah matang dan juga chocolatos drink yang sudah hampir expired. Langsung saja di eksekusi jadi puding dengan campuran keju. Alpukat adalah salah satu buah favorit itha 🥑🥑 dimakan tanpa apapun tetep doyan🤭 meski mengandung lemak, tapi lemak buah alpukat baik untuk kesehatan. Puding ini bisa dinikmati kapan saja, pagi, siang, sore atau malam. Apalagi saat cuaca panas cocok banget langsung maknyessss 😋🤤 yang suka puding ayo dicoba❤ 👩‍🍳CookingWithLove💚 . . . #PekanPosbar #AnekaOlahanBuah #AvocadoMilkCheesePuding #CookpadCommunity_Solo #WongSoloMasak #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #DiRumahSaja #ResepIthaSubekti

16 potong
60 menit
Es lilin coffee susu

Es lilin coffee susu

Source @cook_14155717 #TiketGoldenBatikApron

Bubur mutiara metode 5 30 7

Bubur mutiara metode 5 30 7

Enaaak mudah dan praktis (hemat gas)