Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Candy Art Pudding (Puding Ultah) yang Enak Banget

Dipos pada January 31, 2018

Candy Art Pudding (Puding Ultah)

Anda sedang mencari inspirasi resep Candy Art Pudding (Puding Ultah) yang gampang Cara membuatnya tidak terlalu susah. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Padahal Candy Art Pudding (Puding Ultah) yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Candy Art Pudding (Puding Ultah), seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Candy Art Pudding (Puding Ultah) sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Candy Art Pudding (Puding Ultah) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Candy Art Pudding (Puding Ultah) memakai 15 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah ...akhirnya selesai juga bikin Candy Art Pudding. Kebetulan hari ini hari kelahiranku jadi bikin pudding. Asli bikin bunganya harus sabar & telaten. Semoga diberikan keberkahan usiaku, panjang umur & sehat selalu, Aamiin ... Saya pake resep mbak cantik @yoeni_pawonbyFAA . Terimakasih resepnya πŸ™

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Candy Art Pudding (Puding Ultah):

  1. Bahan A :
  2. 1 bks nutrijel @ 10 gr
  3. 12 gr susu bubuk
  4. 20 gr skm
  5. 40 gr gula pasir
  6. 50 gr tepung beras
  7. 70 ml susu cair
  8. 1 sdt minyak goreng
  9. Bahan B :
  10. 1/2 sdm margarin
  11. Bahan Puding :
  12. 3 bks nutrijel rasa mangga
  13. 300 gr gula pasir
  14. 1200 ml susu cair
  15. pewarna kuning

Langkah-langkah untuk membuat Candy Art Pudding (Puding Ultah)

1
Campur semua bahan A lalu aduk hingga rata kemudian masak menggunakan api kecil hingga adonan mengental dan set
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 1
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 1
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 1
2
Setelah adonan set angkat lalu tambahkan margarin uleni hingga kalis kemudian bagi adonan menjadi beberapa bagian beri warna sesuai selera. Lalu bentuk beberapa kelopak bunga mawar lalu mulai menyatukan kelopaknya hingga membentuk mawar (taburi sedikit maizena yang sudah di sangrai jika terasa lengket)
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 2
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 2
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 2
3
Cara Membuat puding : Sispkan semua bahan puding. Tuang semua bahan puding dipanci aduk hingga tercampur rata. Lalu rebus hingga mendidih sambil sesekali diaduk pas hampir mendidih harus terus diaduk ya biar tidak pecah susunya.
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 3
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 3
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 3
4
Diamkan puding sebentar sambil diaduk aduk untuk mengeluarkan uap panasnya. Masukkan fruity Acid aduk hingga tercampur rata. Tuang sedikit demi sedikit puding hingga habis dalam loyang yang telah dibasahi agar nanti mudah waktu mengeluarkan puding. Diamkan puding hingga dingin. Saya masukin kulkas -+ 2 jam
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 4
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 4
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 4
5
Keluarkan puding dari kulkas. Lalu keluarkan puding dari loyang tata bunga sesuai selera di atasnya
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 5
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 5
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 5
6
Taraaa....Candy Art Pudding untuk hari special saya sudah jadi
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 6
Candy Art Pudding (Puding Ultah) - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Puding Coklat Ala KFC

Puding Coklat Ala KFC

Source :NyNy Cooking Mau berbagi makanan buat anak2 kecil, akhirnya buat puding coklat ala kfc resepe NyNy Cooking, rasanya maknyus, terima kasih Bund resepnya

Es kopi gula aren (top kopi)

Es kopi gula aren (top kopi)

Korban iklan 🀣🀣 tapi gak bisa mirip hasil penyajiannya, gegara saya pakainya gula aren yg terlalu cair πŸ€ͺ gpp lah, yg penting enak 🀭 SiangΒ², cuaca panas gini emang nikmat banget nyruput esΒ²an 🀀🀀🀀

Rainbow Snow skin mooncake pudding

Rainbow Snow skin mooncake pudding

Karna aku dan anak2 kurang suka sama mooncake tapi pengen ikut tradisi makan mooncake saat mid autum jadi kita bikin mooncake pudding gemoy kan 😘 Source: ine setiawati

Bubur mutiara

Bubur mutiara

Dulu waktu dijakarta pernah makan bubur mutiara yang namanya " pacaran euy, pacare pok mire" alias dari pacar cina Doyan banget Tapi ini belum dapet rasa yang mirip itu Perlu percobaan lagi nih Karna yang ini lebih mirip bubur mutiara waktu beli di ciputat hehe Apa memang beda ya mutiara dengan pacar cina? Hahahh

Jelly Art Puding

Jelly Art Puding

Selalu terpesona setiap saya melihat karya Yuliana Jiu Dias masternya puding art Indonesia. Sambil liat tutorialnya, saya coba mempraktekannya. Mohon maaf jika jauh dari kata sempurna πŸ™ dan tidak ada foto langkah karena tidak sempat. Dan dengan pede nya saya bawa puding buatan saya yang masih berantakan ini ke acara pertemuan ibu-ibu di kantor suami πŸ˜‚πŸ€¦πŸΌβ€β™€οΈ Alhamdulillah pudingnya laris... katanya sayang sebenernya buat dimakan 😁 #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_Borneo #Puding #PudingArt #JellyArt

Puding mangga,lapis telang

Puding mangga,lapis telang

Source: @iwuLan_14044039 Resep asli bisa di lihat di link bawah ini πŸ‘‡ https://cookpad.com/id/resep/15249769-puding-mangga-selasih?invite_token=71d8HueaLS17S6jPLuSaydgH&shared_at=1636931302 #CookpadCommunity_Palembang #WongKitoCooksnap_DyahWulanBae #ResepWongKito #ResepHellenHandru

Setup Pisang

Setup Pisang

Olahan seger klo dimakan dingin. Kaya kolak tanpa santan #kreasidepok_daribuah #cookpadcommunity_depok

3-4 orang
15 menit
Bubur Candil Tepung ketan Rainbow

Bubur Candil Tepung ketan Rainbow

Bismillah... Sepertinya udah sekian purnama ga berbagi resep yaa... Hehe Jadi ceritanya itu, di rumah punya banyak stok tepung ketan dari mama aku, bingung mau di bikin apa akhirnya terpikir bikin candil yg berbeda dari biasanya dan Alhmadulillah jadi cemilan favorite baru juga buat anak aku 😊😊

4 porsi
Puding Lukis

Puding Lukis

Puding lukis ini adalah hasil sharing dari mbak @tyas_yodha Terimakasih mbak tyas, yang sudah berbagi ilmu secara cuma-cuma di #genkpejuangdapur Begitu sabar memantau kesibukan kami mulai dari persiapan alat dan bahan sampai pada proses pembuatan puding lukis. Semoga mbak tyas diberikan kesehatan dan rejeki berlimpah dari Allah. Source : @tyas_yodha #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #NgobrasPeda_Tyasyodha #GA_GenkPeda #Pudinglukis #Pudingbatik #CookpadCommunity_Depok #Cookpad_id

Manisan Kolang Kaling Fanta

Manisan Kolang Kaling Fanta

Bikin cemilan yang manis manis yuk bun🀀

Setup Nanas

Setup Nanas

Duh manis segerπŸ˜‹πŸ€€ Ga bs hnti, keterusan terus nyuap sampai ga berasa habis, airnya pun di srupuuut🀀 Cooksnap dari mba Anif @dshh_29060818 https://cookpad.com/id/resep/14905496-setup-nanas?invite_token=ZdfJryMggE1rc21JH8YkqC38&shared_at=1635521056 #CookmemberGenkPeDa_AnifAgustina #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_Id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

Salad buah (pakai yoghurt)

Salad buah (pakai yoghurt)

di dalam resep saya ada berbagai macam resep saus salad. sy mmg suka coba2 resep dan ini baru menemukan resep yg pas. jd ini resep hasil berguru dr teman sy yg jualan salad buah dan selalu laris manis.. dan saya coba mmg rasanya sesuai di lidah sy. hehe dan kebetulan lg ada promo yoghurt cimory jd cuss dibikin campuran saus salad 😁😁😁

2 box @ 500ml
45 menit
Gorengan kue kelapa

Gorengan kue kelapa

Waktu nyantai mulut asik MW ngunyah aja..kebetulan drumah ada stok bahannya..bikin aja..trnyata hasilnya mantul😍 yuk ke resep

Salad buah

Salad buah

5 orang
Es Pallu Butung khas Makasar

Es Pallu Butung khas Makasar

Siang-siang panas-panas langsung nyeesss minum eh makan es asal Makasar ini. Cara membuatnya pun cukup mudah. Rasanya mirip dengan Es Pisang Ijo, hanya saja tanpa kulit ijo pisangnya Resep dari Mbak @ella_elloet dan di sini aku tulis setengah dari resep aslinya. Setengah resep ini cukup untuk kami berempat. Yuuk cobain... #PekanPosbar #anekaOlahanBuah #cookpadCommunity_Bandung #mbantuk_kuetradisional #mbantuk_minuman

4 porsi
Kolak Dessert in Cup

Kolak Dessert in Cup

Menikmati kolak dengan cara yang lebih seru. Yes, bisa jadikan dessert cup. Isian kolak bisa disesuaikan dengan bahan kesukaan. Padukan dengan roti tawar. Disusun bergantian dengan kolak di dalam cup. Sajikan hangat/dingin, sama nikmatnya. Terima kasih ide tema semaraknya, mbak Siti @Hadijah_KK . Semoga sehat selalu bersama keluarga di sana ya πŸ₯°. #GAKolakukanSegalanya #Semarak_GAKolakukanSegalanya #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bogor #dapurbundalila #huntersinaction #cookingbakinghunters

Es jagung hawai

Es jagung hawai

Cara membuat klik link ini https://youtu.be/3tVKA5dTInQ