Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Puding lumut pandan mentega yang Menggugah Selera

Dipos pada February 23, 2018

Puding lumut pandan mentega

Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Puding lumut pandan mentega yang lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Pada umumnya Puding lumut pandan mentega yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang akan mempengaruhi kulitas dari Puding lumut pandan mentega, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Puding lumut pandan mentega enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Puding lumut pandan mentega sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Puding lumut pandan mentega memakai 17 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Seloyang dimakan cuma ber2 doang sama si bungsu karena memang enak sekali tinggal slurup ditenggorokan apalagi dingin2,manis gurih dan creamy puding bersatu apalagi aroma pandan & susu dari menteganya nikmat sekali. Jazakillah mba ecka untuk resep ke-2nya semoga slalu sehat untuk mba ecka sekeluarga ๐Ÿ™๐Ÿคฒ๐Ÿ˜‡ Source : ecka rahma #cooksnapResep_Ecka #arisanKombes #cookpadCommunity_Bekasi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Puding lumut pandan mentega:

  1. Bahan puding lumut
  2. 1 bungkus agar2 plain
  3. 3 butir telur (kocok lepas)
  4. 150 gr gula pasir
  5. 1 sdt vanila
  6. 125 santan instan
  7. 650 ml air
  8. 1/4 sdt garam
  9. 1 sdt pasta pandan
  10. Bahan A:
  11. 3 butir kuning telur
  12. 180 ml susu evaporasi/SKM
  13. 100 gr mentega (dicairkan)
  14. Bahan B:
  15. 1 bungkus agar-agar plain
  16. 650 ml air
  17. 4 sdm gula pasir

Langkah-langkah untuk membuat Puding lumut pandan mentega

1
Siapkan wadah lalu campur semua bahan puding lumut,kocok menggunakan whisk aduk sampai rata lalu lalu saring pindahkan kedalam panci.masak puding sambil terus diaduk dan mengental sampai mendidih,angkat lalu cetak dicetakan sampai 1/2 bagian cetakan.dinginkan
Puding lumut pandan mentega - Step 1
Puding lumut pandan mentega - Step 1
Puding lumut pandan mentega - Step 1
2
Kocok semua bahan A sampai tercampur rata, sisihkan
Puding lumut pandan mentega - Step 2
Puding lumut pandan mentega - Step 2
3
Masak semua bahan B hingga pinggiran panci berbuih lalu matikan kompor masukkan sekitar 3 sendok sayur kedalam kocokan telur & mentega tadi aduk cepat sampai tercampur rata lalu masukkan kembali kocokan telur tadi kedalam panci masak bersama agar2 aduk terus sampai mendidih matikan kompor
Puding lumut pandan mentega - Step 3
Puding lumut pandan mentega - Step 3
Puding lumut pandan mentega - Step 3
4
Setelah puding lumut mengeras lalu tuang adonan puding mentega diatasnya sampai penuh setelah uap panas hilang lalu dimasukkan ke chiller tunggu sampai puding mengeras lalu potong2
Puding lumut pandan mentega - Step 4
Puding lumut pandan mentega - Step 4
5
Setelah puding mengeras siap dipotong lalu sajikan.
Puding lumut pandan mentega - Step 5
Puding lumut pandan mentega - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Es Laksamana Mangamuk

Es Laksamana Mangamuk

Halo Cookpaders., semoga dalam keadaan sehat yah..๐Ÿ˜ Yg ngaku warga Riau, wajib tau minuman yg satu ini.๐Ÿ˜„ Es Laksamana Mangamuk adalah minuman khas yg berasal dari daerah Riau. Konon ada cerita kenapa minuman ini dinamakan "Es Laksamana Mangamuk". Singkat cerita, ada seorang Laksamana yg sedang mengamuk menghempaskan pedangnya dikebun Kuini yg sedang berbuah. Karena istrinya dibawa kabur oleh pemilik kebun Kuini. Buah kuini berjatuhan dan para warga memungutnya. Seorang warga mengolah dengan santan dan gula dan disukai para warga. Maka banyak warga yg membuat minuman tersebut. Rasanya segerr manis gurih dari santan. Resep asli pakai Mangga Kuini yah, jika tidak ada bisa pakai Mangga apa aja. Yuk dicoba๐Ÿ˜ #CookpadIndonesia #CookpadRiau

2 gelas
15 menit
Ice Cream Pir ASIP

Ice Cream Pir ASIP

Assalamualaikum... Ini diaaaa nyobain es pereda tumgi... semoga sukaaaaak

4 tusuk
15 menit
Puding Lapis Coklat Oreo

Puding Lapis Coklat Oreo

Sabtu, 04.09.21 .. Bismillah,, Sabtu waktunya Semarak bersama Clover. Sabtu ini dengan tema "Olahan Oreo" spesial GA dr Mba Winda's Kitchen yg sedang merayakan hari kelahirannya. Barakallah fii umrik Mba Winda,, semoga semakin berkah, usahanya tambah maju, bahagia dan sehat selalu,, aamiin ya robbal alamiin ๐Ÿคฒ Untuk Semarak kali ini, saya membuat Puding Lapis Coklat Oreo. Puding coklat yg dipadu dengan puding busa yg diberi potongan Oreo. Satu kata "enak". Source: Sandra Agustin,, dengan sedikit penambahan bahan dari saya. #GAOreoSesukaHatimu #Semarak_GAOreoSesukaHatimu #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Aceh #ResepDapurNauzalla #DapurNauzalla_Puding

Es Lilin Kacang Hijau

Es Lilin Kacang Hijau

Source : @Anna_1983 Es lilin atau es Ganefo kalau dulu kita bilang. Enak di makan pas udara panas2 segar. Makanan zaman dulu mengingatkan kembali jajanan di masa kecil ๐Ÿ˜˜ Resep es lilin Chocolatos : https://cookpad.com/id/resep/15422935-es-lilin-chocolatos?invite_token=dCzZvhuAeAJCcx34jBq85NHf&shared_at=1629813196

Salad buah

Salad buah

Awal nya tetangga yang minta buatin salad buah pede aja lah dengan oprak aprek antara yogurt, mayonise dan skm terinspirasi dari resep dokter koki mari kita mulaiโ€ฆ

2 box uk 750ml
40 menit
Puding Mawar

Puding Mawar

Source: @Alodia_Kitchen Kegiatan Kalimantan kemaren membuat kreasi puding cantik bersama mami vey "leader kalsel" , thank's mam sudah berbagi sharing bersama kami ๐Ÿ˜˜๐Ÿ’ Resep sedikit di modif, porsi kecil atau sedikit. Cuman berdua dirumah hehehe ๐Ÿ™๐Ÿป๐Ÿ˜ Resep asli: https://cookpad.com/id/resep/10847941-silky-rose-pudding?invite_token=YCsjfxvGdyGGPvAPFSNXw2J1&shared_at=1626159640 Rekomendasi resep ku puding kelinci, bisa cek proses videonya di YouTube: Tika Cooking Channel . https://cookpad.com/id/resep/13529961-puding-kelinci?invite_token=B1qkg4xKKqj63VAKsU91EzQ1&shared_at=1626159567 #BerapiBerami_KreasiPudingCantik #PudingCantik_VeyAlodia'sKitchen #CookpadCommunity_Kalbar

Es Bunanang

Es Bunanang

Pucuk dicinta, nangka pun tiba ๐Ÿ˜. Lagi rapiin tanaman eh dapat kiriman nangka matang dari tetangga. Auto kepikir buat isian es aja, kebetulan di kulkas masih ada buah naga. Akhirnya jadilah es bunanang, alias es buah naga nangka ๐Ÿคญ. Sruput dulu ahhh.... #CookpadCommunity_Bogor

Puding Doger Kelapa Muda

Puding Doger Kelapa Muda

Happy sunday enjoyy everybody with cooking

Bubur jenang grendul

Bubur jenang grendul

Bubur simpel kesukaan keluarga dirumahโค Saya tipe pemakan bubur yg dingin, jd di masukkan ke dalam kulkas dulu sblm dimakan๐Ÿ˜

5 orang
2 jam
Singkong thailand

Singkong thailand

Ceritanya dapet dikasih singkong dari ibu yg punya kontrakan.. Katanya singkongnya empuk, jadilah dibikin singkong thailand ini karna pas buat cemilan & rasanya yg manis asin gurih juga singkongnya yg emang beneran empuk.. Yuk, cus resepnya simple aja.. ๐Ÿ˜Š

Es Krim Mangga Stik Sehat Tanpa Gula

Es Krim Mangga Stik Sehat Tanpa Gula

Kesukaan anakku di rumah, tanpa gula ya, kami ganti dengan madu karena sebetulnya mangga kan juga sudah manis ya. Buatnya mudah banget, di coba yuk #eskrimmanggasehat #CookpadCommunity_Depok

Kolak Labu Kuning

Kolak Labu Kuning

Yeyeyeeeee setelah nyaris sebulan tak di rumah pulangยฒ mendapati tanaman labuku berbuah banyak, senang banget dooongg.. Yang duluny hanya bijinya yg kusemai, bertujuan agar bisa metikin pucuknya buat sayur eh tak disangka si labu malah berbuah lebat ๐Ÿ˜ Langsung saja terlintas pengen nyantap makanan yang manisยฒ. Periksa stock gulmer masi ada, cuss lah bebikin kolak labu resepnya mba Haida di #GenkPejuangDapur untuk meramaikan pekan cooksnap nya #RememberGenkPeda_MamaRara Alhamdulillah labunya lembut banget.. kalo kata orang Minang mah, labunya kameeekk.. hehee Semoga berkenan ya mba, dan semoga mba Haida serta keluarga selalu sehat ๐Ÿค—๐Ÿฅฐ Source : @Mama_Rara #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanLabuMamiFay

Puding busa jagung

Puding busa jagung

Coba- coba buat puding busa jagung karena ada jagung rebus nganggur di kulkas.

Pallubutung(es pisang kepok)

Pallubutung(es pisang kepok)

Resep by Mba#R.Safitri #CookiesPlesiran_Kalsel #CookpasCommunity_Tangerang Ternyata sayah baru tau yak bhw pisang kepok dibuat es euannk.rek๐Ÿคค๐Ÿคค๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜ Jd nambah deretan resep yg menginpsirSi nih dr olahan pisang kepok๐Ÿค—๐Ÿค—๐Ÿค—๐Ÿค—๐Ÿ˜™๐Ÿ˜‹๐Ÿคญ

PUDING MANGGA ๐Ÿฅญ | Seger + Asam + Manis ๐Ÿคค

PUDING MANGGA ๐Ÿฅญ | Seger + Asam + Manis ๐Ÿคค

Lagi MUSIM MANGGA bunnn ! ๐Ÿ˜„ Kalau dibikin puding, duhhh makin enak + makin sehat deh karna serat dari rumput laut nya๐Ÿคค Kita bikin gak terlalu manis ya bun, karna dimakan nya dg fla vanila๐Ÿ˜™ Cekidot ... ๐Ÿ‘‡ #puding #pudingmangga #mangga #olahanmangga #pudingenak #cookpad

loyang d.20cm
30 menit
299. Es Lidah Buaya Melon Serut

299. Es Lidah Buaya Melon Serut

Kamis, 08 Juli 2021 Nah, arisan cooksnap Minggu ini nama yg keluar adalah mbak @iqhaqyuth dan mbak @mawaddahtarjib Sekarang giliran Recook resepnya mbak Iqha. Jatuhnya keresep es lidah buaya melon. ๐Ÿ˜‹ Alhamdulillah semua bahan sudah tersedia. ๐Ÿค— #ArisanCooksnap #PekanCooksnap_Kalimantan #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_IqhaQyuth #Cooksnap_KalTim #KulaEtamCoCoK #DiRumahAja #299resepmarin #esmarin #eslidahbuayamarin #masakitusaya #homemadeisbetter #semuabisamasak #cookpadIndonesia #cookpadcommunity #cookpadcommunity_Indonesia #cookpadcommunity_Borneo #cookpadcommunity_Kaltim #cookpadcommunity_Paser #cookpadcommunity_TanahGrogot #cookpadcommunity_Longikis #alaDapurMarinBorneo #by_DapurMarinBorneo #DapurMarinBorneo #resepMarin #cookinggalery #galerycooking #cookingwithhearteatingwithlove

Es Pisang Ijo

Es Pisang Ijo

Assalamualaikum... Masih dalam rangka WFH PPKM Level 4, untuk mengisi waktu luang dan berhubung cuaca panas akhir2 ini terfikir mau buat yg seger2. Akhirnya muncullah ide buat Es Pisang Ijo, memanfaatkan pisang kepok kuning dr kampung yg belum sempat dieksekusi. #MasakanKhasMakassar๐Ÿ‡ฎ๐Ÿ‡ฉ

10 porsi
1 jam
Es gulas|Gula asam

Es gulas|Gula asam

Manis asem seger...ini enak banget di nikmati pas cuaca lagi panas kyk gini langsung plong di tenggorokan,makasih mba ade untuk resep dan sharing cara pengemasan makanan di cocom sumbar kemarin... Source:@dapurade50 #PekanCooksnap #Bainai_DapurAde #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadCommunity_Palembang #WongKitoGalo #ResepHellenHandru

Selai kurma

Selai kurma

1. toples