Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Pudding Coklat Keju yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada February 26, 2018

Pudding Coklat Keju

Sore-sore begini enaknya membuat Pudding Coklat Keju yang unik? Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Biasanya Pudding Coklat Keju yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Pudding Coklat Keju, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Untuk gampannnya dan tidak terlalu repot penyajian Pudding Coklat Keju enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Pudding Coklat Keju sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Pudding Coklat Keju memakai 7 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillah... #SumberInspirasi #PejuangGoldenApron3 #Minggu_ke13 #MasakMenyenangkan #MasakUntukKeluarga #PuddingManisCreamy

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Pudding Coklat Keju:

  1. 1 bungkus agar² coklat
  2. 120 gr keju parut,bagi 2 bagian
  3. 1 bungkus chocolatos drink
  4. 50 gr DCC
  5. 1 sct SKM coklat
  6. 3 sdm gula pasir/sesuai selera manisnya
  7. 800 ml air

Langkah-langkah untuk membuat Pudding Coklat Keju

1
Siapkan bahan- bahan,maaf SKM nya g ikut kejepret.
Pudding Coklat Keju - Step 1
2
Campur air+gula+agar²+SKM+Chocolatos+dcc dalam panci,aduk rata,masak hingga mendidih.
Pudding Coklat Keju - Step 2
Pudding Coklat Keju - Step 2
Pudding Coklat Keju - Step 2
3
Siapkan cetakan,(sesuai selera)beri 1 bagian keju parut di dasar cetakan
Pudding Coklat Keju - Step 3
4
Tuang adonan pudding yang sudah masak kedalam cetakan yang berisi keju,taburi atasnya dengan 1 bagian sisa keju,biarkan hingga suhu ruang,baru simpan di kulkas agar benar² set.
Pudding Coklat Keju - Step 4
Pudding Coklat Keju - Step 4
Pudding Coklat Keju - Step 4
5
Keluarkan puding dari kulkas dan juga cetakan,siap di sajikan
Pudding Coklat Keju - Step 5
Pudding Coklat Keju - Step 5
Pudding Coklat Keju - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

299. Es Lidah Buaya Melon Serut

299. Es Lidah Buaya Melon Serut

Kamis, 08 Juli 2021 Nah, arisan cooksnap Minggu ini nama yg keluar adalah mbak @iqhaqyuth dan mbak @mawaddahtarjib Sekarang giliran Recook resepnya mbak Iqha. Jatuhnya keresep es lidah buaya melon. 😋 Alhamdulillah semua bahan sudah tersedia. 🤗 #ArisanCooksnap #PekanCooksnap_Kalimantan #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_IqhaQyuth #Cooksnap_KalTim #KulaEtamCoCoK #DiRumahAja #299resepmarin #esmarin #eslidahbuayamarin #masakitusaya #homemadeisbetter #semuabisamasak #cookpadIndonesia #cookpadcommunity #cookpadcommunity_Indonesia #cookpadcommunity_Borneo #cookpadcommunity_Kaltim #cookpadcommunity_Paser #cookpadcommunity_TanahGrogot #cookpadcommunity_Longikis #alaDapurMarinBorneo #by_DapurMarinBorneo #DapurMarinBorneo #resepMarin #cookinggalery #galerycooking #cookingwithhearteatingwithlove

169. Puding Lumut Pandan Lapis Vanila

169. Puding Lumut Pandan Lapis Vanila

Sabtu 7 Agustus 2021 Bismillah... Beberapa hari yang lalu, tepatnya tgl 3 Agustus 2021 di WaG Cookpad Community Kalimantan Tengah kedatangan Narasumber dari Cookpad Community Samarinda . Dalam acara #KaktengMarawei. Yaitu dinda cantik @yuyunS . Kebetulan kami sudah kenal dan berteman . Banyak ilmu perpudingan yang didapat pada acara tersebut. Walau saya ketinggalan, karena ketiduran 🙈. Dari beberapa puding yang ada diakun dinda Yuyun , saya tertarik untuk membuat Puding Lumut Pandan Lapis Vanila. Karena saya adalah penggemar berat makanan yang beraroma pandan. Tapi saya gagal mendapatkan lumut yang besar. Dan ini kali pertama saya membuat puding lumut . Rasanya enak, manisnya pas, yang bikin mau nyomot terus 😁😁. Terima kasih untuk resep puding enaknya ya dinda Yuyun #ManampaPuding #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_PalangkaRaya #CookpadCommunity_id #Cookpad_id #YulitaRiambarwatiResep

8 orang
Apple Crumble with Vanilla Ice Cream

Apple Crumble with Vanilla Ice Cream

Saya suka resep Apple Crumble ini karena sangat simple, tidak perlu pakai adonan pie sebagai dasar/base-nya. Bagian dasarnya hanya isi adonan saus apel dengan harumnya kayumanis & pala, atasnya crumble gurih harum... trus dimakan dingin2 dgn tambahan topping vanilla ice cream hmm...😍😍

4-6 orang
60 menit
Es Stik Beng-beng

Es Stik Beng-beng

Cuaca panas begini, cocok deh ngemil es stik beng-beng yang dulu pernah viral. Hanya dengan 2 bahan, sangat mudah cara membuatnya. #PPKM_Kalteng #BarapiManjuhu #CookpadCommunity_Kalteng

Puding Lukis

Puding Lukis

Alhamdulillah....rasanya bahagia banget bisa mendapatkan ilmu unt membuat puding lukis dari mbak @Tyas Yodha yang super cantik. Benar- benar ilmu yang sangat bermanfaat sekali, bisa berkreasi sesuka hati. Sumber : Tyas Yodha #BakpiaClover #BakingClassPudingLukis #BelajarBakingWithTyas #cookpadcommunity_Solo #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove

1 lyng 20x20 po
30 menit
Pudding agar swallaw susu

Pudding agar swallaw susu

#CookpadCommunity_Bogor

Es Kueni

Es Kueni

Ke pasar lihat mangga kueni jadi ingin beli. Aromanya yang wangi, cocok untuk yang ingin seger seger

5 gelas
10 menit
Puding Kelapa Muda lapis Pandan

Puding Kelapa Muda lapis Pandan

Yang seger - seger di hari yang puanass...nyess langsung dari kulkas, syegerr😋 Resep di adaptasi dari resepnya bunda @cookingwithven . Resep di modifikasi dengan bahan yg ada di rumah. Krn agar - agar plainnya tinggal 1 bungkus. Jadi puding kelapanya diganti nutrijell kelapa muda #ComboNgabibita_AnggoCetakan #CookpadCommunity_Bogor

Puding Lumut Pandan Ekonomis

Puding Lumut Pandan Ekonomis

Ini puding request'n c anak, siang-siang minta dibikinin puding. Berhubung agar-agarnya cuma ada 1pcs jadinya bikin yg ekonomis aja. Tengok cookpad cari resep puding yg cantik menawan mempesona tapi ekonomis, dan akhirnya nemu resep mbak dapurvy. Resep ini ekonomis karena dengan bahan-bahan yg seuprit, tapi bisa menghasilkan puding 2 lapis (Puding Lumut Pandan dan Puding Susu). Walaupun dengan bahan ekonomis, tapi ini rasanya ennaaaak.. Source : dapurvy

"ES SEMANGKA YAKULT" nyegerin dan gampang bikinnya

"ES SEMANGKA YAKULT" nyegerin dan gampang bikinnya

Assalamualaikum, halo sahabat Cookpadku. Telat nih bikin resepnya. Seharusnya ngepost siang tadi. Karena aku baru sempat. Jadi aku ngepost sekarang. Ndak papa ya sobat. Kali ini mau bagiin resep sederhana yang seger-seger. Yaitu Es Semangka Yakult. Serius ini seger banget dan gampang banget Bikinnya. Mari disimak

1 orang
5 menit
Neapolitan silky puding

Neapolitan silky puding

Pingin kirim2 tetangga tapi ogah yg ribet. Jadinya bikin puding silky dengan 3 lapis rasa ini. Mudah, murah, bikin pingin nambah..😁

Puding Buah Naga abstrak

Puding Buah Naga abstrak

5 orang
30 menit.
Bubur jenang grendul

Bubur jenang grendul

Bubur simpel kesukaan keluarga dirumah❤ Saya tipe pemakan bubur yg dingin, jd di masukkan ke dalam kulkas dulu sblm dimakan😁

5 orang
2 jam
336. Ice Guava Milk

336. Ice Guava Milk

Hari ini ceritane ngenteke Turbo "Turahan Bodho" alias sisa lebaran 😀😀 Masih ada sirup jambu merah dan kental manis, cuzzz dieksekusi jadi #IceGuavaMilk alias es jambu merah susu 😂😂😂 Bikinnya gampang, tinggal cemplang cemplung jadiii deh #IceGuavaMilk nya 😀😀 Semoga resep ini bisa menginspirasi bunda-bunda lainnya, sirupnya bisa diganti lainnya, sesuai selera yaa moms😊😊 Ditunggu #Cooksnapnyaa moms 🙂🙂 #IceGuavaMilk #EsJambuSusu #ResepDapoerBudhe #CookpadCommunity_kudus #StayAtHome #MemasakAdalahAku #Cookpaders

3 gelas
10 menit
Kolak Kuah Rempah

Kolak Kuah Rempah

Mari sarapan dgn yg hangat... Karena paksu doyan bgt sama wedhang rempah² dan hari ini beliau mnta dibikinkan kolak pisang labu, jadi hari ini coba mengkolaborasikan antara kolak dgn rempah² dan ternyata endeuss!!! apalagi saat ini lg musim flu, wes cocok bgt buat menghangatkan badan. Buat yg sedang mnjalankan ibadah puasa, kolak rempah ini pas bgt buat menu sahur karena didalamnya ada kolang kaling yang mengandung 93% air sehingga bisa membuat kenyang lebih lama setelah menyantapnya. Demikian juga dgn labu kuning yg juga mengandung karbohidrat yg lumayan tinggi yaitu 32gr/100gr labu. Jadi kolak ini cocok bgt buat yg lagi menjalankan puasa ataupun diet sehat. Untuk buka puasa pun pas banget jadi pilihan takjil. Aroma dan kelezatan kolak ini benar² nagih. Gk percaya?? Cobain bikin!! #CookpadCommunity_Surabaya #AR_Merdeka #TetapKenyangTanpaNasi #anekakolak

Air kurma

Air kurma

Dulu pernah pos ini minuman begitu dicari jejakx kok gak ada. sampe cari dengan beberapa judul atau bahan utama tetap aja ngak nemu. Malah berfikir mungkin perbaikan aplikasi jadi gak kebaca sistem. Tunggu satu, dua hari kok ya sama aja alias Nihil. Ya sudahlah post ulang aja. Pertama untuk koleksi pribadi yang kedua semoga bermanfaat buat orang lain. Konon ini JSR yang multi manfaat. Cocok juga buat imun boster. #KulaEtamCoCoK #CookpadIndonesia #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda

Es Kopi ala Janji Jiwa

Es Kopi ala Janji Jiwa

Source @dapurade50 Ceritanya masih meramaikan MRT Jcco dan sekalian mengerjakan tugas bunga telang materi dari mba @cook_13718069 Mantap banget nih Nah kalau kopinya saya pakai kopinya paksu yang ngiling dari biji utuh heheheh Lebih wangi dan mantap hasilnya . Tanpa lama-lama yuk simak resepnya #cookpadcommunity_jakarta #MRT_DapurAde

08. Setup roti ala mama Naren

08. Setup roti ala mama Naren

Pinginnya bikin cemilan biar ikutan kekinian. Tp apa daya bahan seadanya saja. Alhamdulillah anak2 suka

5cup 300ml
kurleb 10menit
Es Susu Cocopandan Low Calorie

Es Susu Cocopandan Low Calorie

Lihat resepnya mba @mayhai_107 ini, jadi kepengen buat, tapi saya buat versi low calorie. Sirupnya pakai sirup cocopandan tropicana slim, susu cairnya saya pakai skimmed milk. Untuk kental manis, saya ga pakai karena ini sudah manis bgt menurut saya, manisnya dari sirupnya. Lalu pas masak nutrijell cincau, saya ga pakai gula #CookiesPlesiran_Depok #CookpadCommunity_Tangerang

1 porsi
15 menit
Puding busa motif coklat

Puding busa motif coklat

Terima kasih kepada Mba Ery, @nauzaery_setyo yang telah berbagi ilmu cara membuat puding cantik. Saya belum pernah mencoba membuat puding cantik. Sering membuat puding tapi dari puding instant saja. Karena pernah membuat bolu zebra dan saya pengemar puding busa, jadilah mencoba cooksnap resep Puding Zebra (Puding busa) ini. Walaupun ngga berhasil membuat motif zebra, tapi rasa puding busanya enak banget. #BakpiaClover #BakingClassPudingCantik #BelajarBakingWithNauza #CookpadCommunity_purwakarta #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #PekanPosbar

loyang 16 cm
2 jam 30 menit