Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Membuat Nastar Kincolong Lumer yang Enak Banget

Dipos pada March 11, 2019

Nastar Kincolong Lumer

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Nastar Kincolong Lumer yang simple Dijamin tidak bakalan repot membuatnya. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Nastar Kincolong Lumer yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Biasanya setiap masakan akan ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi cita rasa dari Nastar Kincolong Lumer, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nastar Kincolong Lumer sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Bahan-bahan dibawah akan sangat pas untuk porsi penyajian Nastar Kincolong Lumer kira-kira 1 Toples uk 500gr. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Perlu diingat, kira-kira waktu penyiapan Nastar Kincolong Lumer diperkirakan sekitar 2 Jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nastar Kincolong Lumer sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nastar Kincolong Lumer memakai 12 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Kue kering andalan setiap lebaran ๐Ÿ˜‹ #nastar #kuekering

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nastar Kincolong Lumer:

  1. 120 gr Blueband
  2. 65 gr Mentega Marmila (Harum Susu)
  3. 45 gr Gula Halus
  4. 1 saset Susu Bubuk Dancow
  5. 1 butir Kuning Telur
  6. 250 gr Terigu Pro Sedang (Segitiga)
  7. 25 gr Maizena
  8. Secukupnya Selai Nanas (Buatan Sendiri lebih enak)
  9. Bahan Olesan
  10. 2 butir Kuning Telur
  11. 1 sdt Minyak Goreng
  12. 1/2 sdt SKM Putih

Langkah-langkah untuk membuat Nastar Kincolong Lumer

1
Sangrai tepung terigu dan Maizena sebentar saja. Setelah itu ayak, lalu biarkan dingin.
2
Kocok (Mentega, Gula Halus, Susu Bubuk) hingga lembut. Tambahkan kuning telur, lalu lanjut kocok lagi hingga warna sedikit pucat.
3
Lanjut tambahkan tepung yg sudah disangrai dan diayak, aduk menggunakan spatula. Adul sebentar saja, hingga tercampur rata.
4
Istirahatkan adonan selama 15 menit di kulkas.
5
Setelah itu bentuk adonan nastar, sesuai selera, isi dengan selai nastar, bulat2kan. Lalu taruh diloyang yg sudah diolesi mentega. Lakukan hingga selesai.
6
Setelah oven panas, adonan bisa dimasukan kedalam oven. Oven selama 20 menit (Oven tangkring, api kecil)
7
Selagi menunggu, buat bahan olesan. Campur semua bahan, aduk hingga rata.
8
Setalah 20 menit, angkat kue. Lalu oleskan dengan bahan olesan secara merata. Lakukan hingga selesai.
9
Terakhir oven kembali kue selama 15 menit.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kastangel

Kastangel

Tidak lengkap rasanya jika lebaran tanpa kuker jadul tapi always hits ini. Udah berbagai resep di coba, tapi susah nemu yang ngeju banget. Kali ini kita coba lagi dan hasilnya....toppppp.

30 menit
Button Cookies

Button Cookies

Bukan untuk pengisi toples lebaran sih, hanya ngisi kegabutan di siang hari ๐Ÿ˜. Resep cookies sederhana, tapi wangi karena penambahan butter. Makasih buat Mbak Cindy yang udah berbagi resep ini.. ๐Ÿ™ Source : Cindy Mariana #CookpadCommunity_Bandung

Kastengel Premium

Kastengel Premium

Jadi lebaran tahun ini, karna banyak dirumah akhirnya belajar baking. Akhirnya bikinlah kastangel ini. Kue pertama yang aku bikin.

Nastar Lumer

Nastar Lumer

Pengen buat nastar yang lumer , alhasil dapat resep dari bunda @tintin rร yner Dan alhamdulillah jadi ide jualan waktu idul fitri, dan sampai hari ini masih ada yg order. Terimakasih resepnya menginspirasi ci... Ada beberapa bahan saya ubah sedikit ๐Ÿ˜

1000 gram
45 Menit
Swiss Choco Berry ๐Ÿ“๐Ÿซ Varian kue kering, ENAK BANGET๐Ÿ˜

Swiss Choco Berry ๐Ÿ“๐Ÿซ Varian kue kering, ENAK BANGET๐Ÿ˜

Kue kering yg itu itu aja??? Cusss bikin ini aja say, dijamin tampilan menarik + RASA ENDUL๐Ÿ˜๐Ÿคค ... Ada mesis didalam adonan dan diberi topping selai strawberry... Menambah paduan rasa yg enakโ™ฅ๏ธ... Cekidot ..... #PejuangGoldenApron3 . #CABEKU #kuekeringlebaran #lebaran #nastar #kuekeringenak#kuekering #chocolate #kuelebaran #

+- 500gr
1 jam
Kastengel

Kastengel

Resep ini buat yang suka kastengel yang ngeju banget karena komposisi kejunya setengah dari tepung. Dapat resep ini di milis NCC dari mbak Riana, selalu jadi andalan buat lebaran

2 toples
2 jam
Nastar

Nastar

Kue favorite, wajib bikin saat lebaran. Kalau mau bikin agak banyak resepnya dikali dua. SC: Fitri sasmaya

Nastar lumer

Nastar lumer

Mo nastar lumer bikin buat lebaran#AkuManis

122. Semprit 3 Bahan

122. Semprit 3 Bahan

Dulu pernah buat resep ini pakai teflon, alhamdulilah sekarang buat lagi pakai oven tangkring, pas sekali buat momen lebaran seperti sekarang ini. Kali ini recook resepnya mba @fitri sasmaya. Semprit yg simple tapi enak, susunya berasa dan benerยฒ lumer dimulut. #PejuangGoldenApron3 #Minggu50 #cookpadcommunity_yogyakarta #LihaiRecook12_Yogyakarta

Nastar lumer di mulut

Nastar lumer di mulut

aslinya sih iseng2 aja buwat,karna sukka dan penasaran sm yg namanya nastar...alhamdulillah pertama buat hsilnya memuaskan dan tmen2 pun byk yg psen๐Ÿ˜€๐Ÿ˜€jdi intinya nastar gg hrus d buat lebaran aja ya bu ibu,,hari biasa pun nikmat makan nastar smbil mnum teh๐Ÿ˜‹

1.25kg
Garlic Cookies

Garlic Cookies

source : Frielingga Sit Lebaran kali ini saya persembahan sajian cookies yang gurih-gurih ya simple dan tanpa mixer โ€œGarlic Cookiesโ€ semoga berkenan #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost #CookpadIndonesia #PejuangGoldenApron3 #Resepclarissa'skitchen_week50 #garliccookies

(224) Garlic Cheese Cookies

(224) Garlic Cheese Cookies

16 05.2021 Bismillah.. Kuker ini salah satu bakulan sy saat lebaran. . kejunya sudah pas menurut saya. Tdk perlu ditambah lg. Kuker ini enak, engga eneg. . . #DirumahAja #Resep_kiarra_cookiesncakes_baking #CookpadIndonesia #CookpadCommunity #CookpadCommunity_id #Cookpad_Paders #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenApron3 #minggu49

314. Black Nastar

314. Black Nastar

Selasa, 22 12 2020 Nastar... kue favorit kami sekeluarga, kalau menjelang Lebaran pasti nastar ga pernah ketinggalan. Saatยฒ membuat kue nastar adalah moment kebersamaan dgn mama yg tak terlupakan, selalu ada canda dan tawa saat membuatnya. Dulu mama membentuk nastar seperti jambu, dengan cengkeh diatasnya sebagai tangkainya ๐Ÿ˜ Kali ini pun seakan mengulang kenangan saya dan mama, saya dan putri saya selalu membuat nastar bila menjelang lebaran. Bedanya kalau dulu mama membuat nastar jambu kuning, sekarang saya membuat nastar manggis hitam ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿคญ. Saya membuat black nastar, karena putri saya ga suka nastar yg kuning (original). Tapi black nastar ini dia doyan pake banget hehehe..ini menjadi kue kesukaanya, sampe dia sk bilang aah black nastar itu the best fantastic 4 mom ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…, mungkin karena ada aroma coklatnya ya...pokoknya patut dicoba deh ๐Ÿคค๐Ÿ˜ Black nastar ini khusus saya persembahkan untuk mama di hari spesial Mother Day ini dan Kanggo Murangkalih tercinta karena kesukaannya...๐Ÿ˜๐Ÿ’• Semoga resep ini dapat menginspirasi & memasak menjadi hal yg menyenangkan ๐Ÿ™๐Ÿ˜ #BandungSilihAsaan_KanggoMurangkalih #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Bandung #Cocomba #AuthorsBandungHebring #CookpadIndonesia #Cookpad_id #MasakItuSaya #CookingWithHeart

1 kg nastar
2 jam
Cemilan : Cookies Kelapa

Cemilan : Cookies Kelapa

Cookies favorit hidangan lebaran. Rasa yg lumer ketika udah masuk ke mulut. Buatnya juga gampang. Yuk yuk di cobain ๐Ÿ˜ Jangan lupa share recookmu disini ya ๐Ÿค— Dan gabung di #yanSQUAD dalam AudisiDutaRecook Borneo. #PejuangGoldenApron3 #Week_5 #kuekering #cookpadcommunity_borneo #cookpadcommunity_Kalbar #cookpad #cookpadIndonesia #NgeksisDiCookpad

Cookies coklat

Cookies coklat

olahan sisa kue kastangel lebaran saya buat jadi cookies yang nyoklat banget ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹

Kue Kering Kacang Tanah

Kue Kering Kacang Tanah

Awalnya dapat resep ini, saat bertamu ke rumahnya teman yang cukup akrab banget, di suguhi kue kering tak tanggung-tanggung banyak juga kumakan eh akhirnya minta resep ini, dan lain waktu kubuat juga ternyata tamu-tamuku pun juga minta resepnya... Dan akhirnya jadi resep ini sering kubuat diwaktu senggang.... bukan saja tiap kali lebaran....

Thumbprint Coklat Keju

Thumbprint Coklat Keju

Assalamu'alaikum . . Varian cookies yang lain , untuk Lebaran #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelauIstimewa #KopiJos #kampoengRamadan

1 toples uk 500gr
45. Kue Kering Sagu Keju (tanpa oven)

45. Kue Kering Sagu Keju (tanpa oven)

Buat kue kering lebaran check๐Ÿ˜ #PejuangGoldenApron3

Garlic Cheese Cookies

Garlic Cheese Cookies

Pingin yang beda... Kastengels sdh biasa ๐Ÿ˜‰. Yuk cek resep kuker sya yang lainnya untuk persiapan lebaran ๐Ÿ˜‡ #KueKering_Elloet SC: Winda's Kitchen #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Kediri #KueKering #KueKeringGurih #Cookies #MasakAsyik #SimplyTasty #LezaTo

Nastar simple untuk pemula tanpa telur (1 adonan untuk 3 kueโค๏ธ)

Nastar simple untuk pemula tanpa telur (1 adonan untuk 3 kueโค๏ธ)

Tahun ini PGN bgt bisa makan kue lebaran hasil tgn sendiri..akhirnya aku yakin bahwa aku bisa...dgn resep simple...ak coba dan akhirny berhasil... Dan 1 adonan ini aku jadiin 3 kue kering ya gaes...putri salju..kastangel dan nastar ...