Debellin Premium Fry pan

Cara Gampang Menyiapkan Bubur kacang hijau yang Bisa Manjain Lidah

Dipos pada November 9, 2018

Bubur kacang hijau

Menu praktis dan gampang yaitu membuat Bubur kacang hijau yang simple Dijamin ga bakalan terlalu repot untuk membuatnya. Usahakan relax dan santai membuatnya ya, agar rasa yang dihasilkan menjadi nikmat dan sempurna. Pada umumnya Bubur kacang hijau yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Bubur kacang hijau, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Bubur kacang hijau bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur kacang hijau sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur kacang hijau memakai 8 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur kacang hijau:

  1. 120 gr kacang hijau
  2. 1/4 kg gula merah
  3. 4 sdm gula pasir
  4. 11/2 liter air
  5. 2 bungkus santan instan
  6. 1 ruas jahe
  7. 3 lembar daun pandan
  8. Sejumput garam

Langkah-langkah untuk membuat Bubur kacang hijau

1
Rendam kacang hijau, minimal 3 jam. Makin lama di rendam, makin cepat lunak saat di masak.
Bubur kacang hijau - Step 1
Bubur kacang hijau - Step 1
Bubur kacang hijau - Step 1
2
Rebus kacang hijau sampai setengah lunak. Masukkan jahe geprek, gula merah, daun pandan, gula pasir dan garam
Bubur kacang hijau - Step 2
3
Setelah mendidih dan kacang sudah benar-benar lunak, masukkan santan sambil di aduk sampai air sedikit mendidih. Selesai 😊
Bubur kacang hijau - Step 3
4
(tips) lebih baik gula merah d rebus terpisah dulu, kemudian saring. Krn kadang gula merah suka ada kotorannya. Jika pakai santan segar, bisa dari 1 butir kelapa tua. Santan instan bisa d cairkan dengan d beri sedikit air, supaya tidak menggumpal.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

Yang lagi ngurangin santan, patut dicoba burjo tanpa santan, gak kalah enaknya. Percobaan pertama masak dgn teknik 5.30.7, biasanya direndam dl/lgsung dimasak hrs bbrpa kali nambahin air baru kacang hijau bs merekah, tp dgn teknik ini trnyta berhasil lgsung merekah, irit gas jg.

Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam

Bubur Kacang Hijau Ketan Hitam

Kesukaan anak-anak. Kalo beli biasanya encer dan pakai pemanis tambahan, anak-anak kurang suka

Bubur Kacang Hijau Soya

Bubur Kacang Hijau Soya

Si kakak lagi sakit, minta dibuatin bubur. Saya buat bubur kacang hijau, karena di rumah lagi gak ada stok santan, adanya cuma susu soya, jadilah soya ini diberdayakan menggantikan santan. Tetap enak walaupun gak pakai santan. Mungkin bahkan lebih sehat ya. #PejuangGoldenApron2 #week40

Bubur Kacang Ijo

Bubur Kacang Ijo

9 Februari 2019.... Minggu ke 5 dalam berburu celemek emas, resep yang saya tulis kali ini Bubur Kacang Ijo...kalau masak bubur kacang ijo di keluarga kami biasanya tanpa santan, anak anak dan ayahnya suka yang kuah bening begini saja dan dimakannya biasanya dengan potongan roti tawar....disajikan dingin lebih nikmat...😊 #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #clovercookinglover #cookpadcommunity_surabaya #3weekschallenge #resepserunipuspaindah

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

πŸ˜€Jahe dan kayu manis bertemu disini, berkawan santan dan kacang hijau πŸ₯£

6 orang
20 menit
Wa'ai Goe (Bubur Singkong Kacang Hitam)

Wa'ai Goe (Bubur Singkong Kacang Hitam)

Salah satu makan khas orang Ende.

Bubur kacang ijo ketan hitam asal asalan πŸ˜†

Bubur kacang ijo ketan hitam asal asalan πŸ˜†

Udah malam waktunya rebahan eh si kakak sama suami ngrengek minta dibuatin bubur kacang ijo ..karna liat ada bahannya di rak trus ngrengek minta dibikinin pdhl itu bahan buat kapan kapan aja masaknya ..ok lah daripada disindir sindir terus g sayang anak lah g sayang ayahlah ..hemm bangun dah dari tempat tidur ngacak ngacak rak bahan .. #Dikacangin #cabeku

2. Bubur Kacang Hijau

2. Bubur Kacang Hijau

Bikin dadakan alhasil pake metode 5.30.7 aja 😍

Bubur Kacang Ijo Duren

Bubur Kacang Ijo Duren

Reques by Mami πŸ₯°

8-10 porsi
Bubur Kacang Ijo

Bubur Kacang Ijo

Saat hanya berani makan bubur2an dulu, maka kepikir bikin bubur kacang ijo, konon kacang hijau bagus banget untuk pemulihan kesehatan dan penambah stamina, aslinya dulu ngga suka, saat terpaksa memberikan ASI maka lama2 jadi suka, doyan banget malah, terutama yang dibikin bubur, kali ini pingin cobain resepnya mba @sheila dengan motonya "everyone can cook"nya, tapi ternyata ada beberapa yang umi rubah, misal ngga ada ketannya, padahal pesannya jangan di skip. Lah pas ga ada, lupa kalau habis kapan hari dibikin ketan juruhπŸ˜…πŸ™ πŸ₯°.. Source: @cooking with sheila #RekrutmenAgenRahasia1 #Cookpadcommunity_surabaya #CABEKU

Bubur Kacang Hijau

Bubur Kacang Hijau

minggu ke tiga ini masak bubur kacang hijau aja. kebetulan lagi pengen banget burcang. saya masak burcang ini tidak terlalu lama jadi tidak boros gas 😚 yg terpenting kacang hijau direndam lama. #berburucelemekemas #resolusi2019

Bubur Kacang Hijau Kental Fiber Creme (No Santan)

Bubur Kacang Hijau Kental Fiber Creme (No Santan)

Yang suka bubur kacang hijau yang wangi, ga terlalu manis, gurih, sehat, silakan di-recook yah 😊 Buka puasa masih mikirin kolesterol? Biar #siapramadan, ganti santan dengan fiber creme ☝🏻 Ga ada fiber creme? Ga usah pake juga πŸ‘πŸ» loh. #berburucelemekemas #antiribet #pekaninspirasi #jemputrejeki

10-15 mangkok
Bubur Kacang Ijo Durian (irit gas)

Bubur Kacang Ijo Durian (irit gas)

Alhamdulillah..​sekarang bisa irit gas kalo bikin burjo, tt Yuliana.Menjoi untuk tipsnya..​untuk burjonya saya sesuaikan dg kesukaan keluarga, tanpa gula merah dan dg tambahan jahe πŸ˜‹ #BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 #cookpadcommunity #cookpadcommunity_banyuwangi

Bubur Kacang Hijau Yummy

Bubur Kacang Hijau Yummy

Sebentar lagi puasa nih para Bunda... Coba yg bubur buatan saya . Daripada beli yg mungkin memakai pemanis buatan. Lebih baik dibuat di dapur sendiri 😊 Oh ya Bunda... bubur kacang hijau ini saya beri jahe ... selain untuk menambah aroma juga agar menghilangkan perasaan enek saat makan yg manis2 .

Bubur Kacang hijau Ketan hitam

Bubur Kacang hijau Ketan hitam

Salah satu menu yang hampir selalu ada saat momen2 spesial di rumah kami. #SemuaTentangIbu #SelamatUlangTahunIbu