Debellin Premium Fry pan

Langkah Mudah untuk Menyiapkan Teh Jahe Telur Madu yang Anti Gagal

Dipos pada February 15, 2021

Teh Jahe Telur Madu

Penasaran dengan rasa yang diwarung tempo hari, yuk kita berkreasi membuat Teh Jahe Telur Madu yang simple Cara membuatnya tidak terlalu susah. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Teh Jahe Telur Madu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Teh Jahe Telur Madu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Jangan terlalu repot dalam penyajian Teh Jahe Telur Madu enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Teh Jahe Telur Madu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Teh Jahe Telur Madu memakai 9 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saya bingung juga mau saya kasih nama apa minuman ini. Namun minuman ini sangat baik sebagai penambah stamina dan vitalitas, terutama utk para misua ya Moms... 😊. Alhamdulillah, membantu banget buat yang biasa sholat tarawih 1-2 juz tiap malam. Selain itu in syaa Allah juga bagus buat imun tubuh.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Teh Jahe Telur Madu:

  1. 150 gr jahe (kalau bisa jahe merah lebih bagus)
  2. 1 btr telur ayam kampung (bagian kuningnya saja)
  3. 2 sdm gula pasir
  4. 1 sendok madu
  5. 1 btr kapsul bubuk habbatussauda
  6. 1 butir kurma (sebaiknya jenis Sukkari yg lembut dagingnya)
  7. 1 sdm susu bubuk
  8. 1 sdm bubuk teh
  9. 500 ml air

Langkah-langkah untuk membuat Teh Jahe Telur Madu

1
Kupas dan bersihkan jahe. Kemudian iris tipis2. Rebus irisan jahe bersama air sampai mendidih dan airnya menyusut menjadi kira-kira 1 gelas.
2
Menunggu air rebusan jahe mendidih, kocok kuning telur dengan gula sampai mengembang (biar cepat pakai mixer aja). Setelah telur dan gula terkocok sempurna dan mengembang (warnanya menjadi semakin putih), tambahkan daging kurma (buang bijinya), bubuk habbatussauda, susu, dan madu. Mixer kembali sampai campuran tercampur semuanya.
3
Tambahkan bubuk teh ke dalam air jahe yang telah mendidih tadi, terus didihkan selama 15 detik. Kemudian air rebusan jahe dan teh itu langsung dituangkan ke dalam kocokan telur (gunakan saringan teh). Aduk dan nikmati.
4
Perlu dipahami ya moms, untuk mendapatkan rasa dan tampilan yang maksimal, ketika air rebusan dituangkan ke dalam kocokan, air harus benar2 mendidih yg baru diangkat dari api. Kemudian yang kedua, bubuk teh direbus bersama air, bukan air yg dituang ke atas bubuk teh yang ada didalam saringan, apalagi memakai teh celup. Ini juga berlaku untuk resep teh telur.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Air Nabeez Chia Seed for promil dan turun BB

Air Nabeez Chia Seed for promil dan turun BB

Dapat referensi kalo air nabeez merupakan air rendaman kurma yang merupakan kesukaan Rasul. Kurma dan chia seed , dua super food yang kaya antioksidan ini mulai saya dan suami rutinkan minum saat berbuka dan sahur, efek nya BAB lancar, puasa nya bertenaga, kenyang lebih lama, dan bonus turun berat badan ❀️

Air Nabeez

Air Nabeez

Air nabeez merupakan air rendaman kurma yang merupakan salah satu minuman kesukaan Rasulullah SAW.

Englisher Cake

Englisher Cake

Seru seruas ikut bikin cake yg lg ngehit sejagat Indonesia raya ternyata bikin nya tidak susah rasa boleh kasi jempol 2 #PejuangGoldenApron3 #BerjuangBersamaTeman #SalamKenal #CookpadCommunityBanjarmasin Minggu ke 6 ( 7 Juli 2020)

16 potong
1 jam
Menu JSR #7

Menu JSR #7

- 31.01.20 - Sebenarnya ini menu sarapan, cuma infused waternya diminum siang sebelum makan. Wedang kali ini bisa jadi pereda haid juga ya, rasanya manis2 ada asemnya dikit 😁 #PejuangGoldenApron2

1 porsi
Smoothies Chocolate

Smoothies Chocolate

Minuman yang kaya akan nutrisi. Sangat mengeyangkan dan cocok untuk orang yang sedang menjalankan diet. Coklat mengandung: 1. Magnesium 2. Polifenom (Antioksidan) 3. Memperbaiki fungsi jantung, dan segudang manfaat lainnya (khususnya Dark Chocolate)

Banana pancake simpel

Banana pancake simpel

#PejuangGoldenApron2 Source:Mbk Ulfa Fauziah H. Banana pancake ini buatnya g ribet,simpel,cepat dan tentunya mak2 seperti saya ramah dikantong dan tentunya keluarga juga suka banget πŸ˜πŸ˜˜πŸ˜‹πŸ‘

Chicken herbal soup

Chicken herbal soup

Buat healthy soup untuk keluarga biar boost stamina tubuh

Bread Pudding

Bread Pudding

Lagi-lagi cara enak menghabiskan roti tawar yg tak tersentuh krn anak bosen πŸ˜† Versi ini irit, pakai 3 telur, tanpa butter dan susunya jg 300 ml tapi rasa tetep oke Beberapa bahan gak ada jd aku skip seperti cinnamon powder dan vanilla essence, sila ditambah bila suka dan ada ya πŸ₯° Topping bisa apa saja sesuai selera ya... Keju, almond, chocochips, cranberries, kurma, raisin dll.. Source: Fitri Sasmaya/ Sajian Sedap #week6 #cookingwithminx #byrosaredia #GA_TheNextLevel

Lemon Madu Sugar Free

Lemon Madu Sugar Free

MANFAAT AIR LEMON DAN MADU* 1. Melancarkan pencernaan 2. Detoksifikasi tubuh 3. Membantu menurunkan berat badan 4. Meningkatkan imunitas 5. Meningkatkan metabolisme 6. Meredakan sakit tenggorokan 7. Meningkatkan energi

2 porsi
5 - 10 menit
Roti bola coklat

Roti bola coklat

di lemari es ada bola coklat kurma meisis yg gak habis2,ada roti tawar akhirnya kepikir buat bekal anak

Resep Mengangkat Logam Berat Dalam Tubuh

Resep Mengangkat Logam Berat Dalam Tubuh

Video dan resep lainnya ada Di instagram @sulistyowati_05

삼계탕(Samgyetang) chicken masak samgyetang

삼계탕(Samgyetang) chicken masak samgyetang

Pertama kali masakkan korea kali ini aku mencoba masak samgyetang .. brbahan dasar ayam kampung...ayam yang di rebus berasa kayak obat kuahnya.. bikin anget di badan...enak yang pastiπŸ˜‹πŸ˜πŸ˜

Infused Water JeKuMint

Infused Water JeKuMint

Happy Sunday All ... Banyak minum air putih khususnya infused water sangat bermanfaat untuk kesehatan juga merangsang keluarnya racun yang ada dalam tubuh, kali ini bahannya Jeruk Sunkist, Kurma dan Daun mint.. #Berburucelemekemas #goldenappronchallenge #resolusi2019 #infusedwater #minumansehat

Kue Lumpur Poteng

Kue Lumpur Poteng

Bismillaah. Lagi banyak stok poteng/tape singkong (lebih enak kalo sebut kata poteng, kalo istilah tape singkong kepanjangan, hehehe. Coba buat kue lumpur pake poteng, insyaa Allah lebih nikmat.

10 pcs
40. Klappertaart simple untuk jualan

40. Klappertaart simple untuk jualan

Ide #BakoelanDariRoemah utk dijual lagi mom, otomatis bisa bangetlah kalo utk #JemputRejeki di bulan Ramadhan. Kebetulan ini dagangan saya seminggu bisa 3-4x pesanan, malah hampir tiap hari. Cocok banget untuk menu buka puasa karena rasanya yg manis legit di mulut. Kali ini bahannya mudah didapat. Bikinnya pun simple gk makan waktu. Yuk cuuss direcook ya mom, biar #SiapRamadan. Jgn lupa tekan love nya sebelum cookmark ya. (Karena bnyk yg tauΒ² cookmark tanpa kasih love πŸ˜…) Biar saya makin semangat upload ideΒ² bakoelan jajanan lainnya. Terimakasih.. πŸ™πŸ™πŸ™ #homemade #klappertaarthomemade #idejualan #idejualanku #idebakulan #yummy #klappertaartyummy #klappertaartendeus #temenngopi #inspirasijualan #inspirasijajanan #manadonese #khasmanado #BakoelandariRoemah #JemputRejeki #SiapRamadan #BerburuCelemekemas #Pekaninspirasi Minggu I

Β±17 cup @150 ml
Green smoothie bowl

Green smoothie bowl

Makan malam sehat buat bumil

Peach Gum Collagen Dessert

Peach Gum Collagen Dessert

Sebenarnya sudah lama beli bahannya di online shop. Cuma pas mau bikin males banget rasanya, karena harus ngerendam peach gumnya kurang lebih 12 jam dan bahan-bahan lainnya jg ada proses perendaman dengan waktu yang berbeda-beda, benar-benar butuh niat banget kalau bikin dessert sehat ini. Padahal pas sudah melewati proses perendaman mah gampiil cepet dan mudah sekali bikinnya. Peach gum dessert juga mempunyai segudang manfaat untuk pencernaan, bagus untuk kecantikan kulit dan anti aging, meringankan infeksi kandung kemih, juga meredakan stres dan msh banyak manfaat lainnya. Untuk bahannya bisa di tambah lagi dengan isian longan kaleng, snow lotus seed, snow bird nest, selasih atau apa saja. #Wanilahmeolah #PejuangGoldenApron2 #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Samarinda