Debellin Premium Fry pan

Bagaimana Menyiapkan Bubur Ubi yang Sempurna

Dipos pada January 21, 2019

Bubur Ubi

Anda sedang mencari inspirasi resep Bubur Ubi yang pasti lezat Proses dan cara membuatnya pasti simple dan menyenangkan. Harap diperhatikan langkah-langkanya dan waktu pembuatannya agar rasa yang dihasilkan sempurna. Pada umumnya Bubur Ubi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Beberapa faktur yang bisa mempengaruhi rasa dari Bubur Ubi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Bubur Ubi bisa dirumah atau rumah keluarga, karena lebih menguasai situasi penyajian dan dapat lebih maksimal.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bubur Ubi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bubur Ubi memakai 12 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ada ubi dapat dari tetangga... Karena masak yang simpel cuma dijadiin ubi goreng, kali ini saya mencoba masak yang lumayan ribet... Berikut bubur ubi ala saya, silakan dicicipi... *Tips: agar tampilan cantik saat dituang, bubur ubinya pastikan sudah dingin baru dituang santannya. #cookpadcommunity #cookpadindonesia #cookpad #PejuangGoldenApron2

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bubur Ubi:

  1. Bubur Ubi:
  2. 3 buah ubi jalar (250 gram)
  3. 75 gram gula merah sisir
  4. 750 ml air
  5. 3 sdm tepung tapioka (cairkan dengan 200 ml air)
  6. 2 sdm gula pasir
  7. Sejumput garam
  8. Kuah Santan:
  9. 500 ml santan kental
  10. Sejumput garam
  11. Sejumput vanili bubuk
  12. 3 lembar daun pandan (simpulkan)

Langkah-langkah untuk membuat Bubur Ubi

1
Potong dadu ubinya, rendam dalam air. *Hal ini bertujuan supaya ubi tidak berubah warna
Bubur Ubi - Step 1
2
Buatlah bubur ubinya: rebus gula merah, gula pasir, garam, dan air sampai mendidih.
Bubur Ubi - Step 2
3
Masak ubinya dalam larutan gula merah, sampai ubi hampir matang (tapi tekstur masih keras). Tambahkan larutan tepung tapioka-nya, masak sampai meletup-letup dan sesekali diaduk.
Bubur Ubi - Step 3
Bubur Ubi - Step 3
4
Siapkan santannya. Saya memakai santan asli, bukan yang instan ya.
Bubur Ubi - Step 4
5
Masak santan beserta garam, vanili, dan daun pandan sampai mendidih, sambil terus diaduk supaya tidak pecah. Sajikan bubur ubi dengan kuah santannya.
Bubur Ubi - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur menado sederhana

Bubur menado sederhana

Sakit tenggorkan pengen makan bubur

Mpasi bubur salmon

Mpasi bubur salmon

Sebagai new mom ini menjadi hobi kedua dulu belajar masak buat paksu ,, sekarang belajar masak lagi buat si ucil❤️

Bubur Kacang Ijo Fiber Creme

Bubur Kacang Ijo Fiber Creme

#PejuangGoldenApron3

2 Porsi
Bubur Ayam Kuah Kuning

Bubur Ayam Kuah Kuning

#GoDaTC_Brekpes #GoDaPaders #komunitaspaders #cookpad_paders #cookpadindonesia #TaQi-TaQi

Bubur Bayam Wortel

Bubur Bayam Wortel

Menu ini sebenarnya praktis dan cepet buatnya. Apalagi masak di rice cooker jadi bisa di sambil pekerjaan yg lain. Sengaja memanfaatkan nasi yg lengket d rice cooker karna sayang klo dibuang. Apalagi yg lengket banyak kadang sampai 2 centong nasi. Tinggal tambah sayur dan bumbu sederhana bisa jadi menu sarapan yang enak 😀 #SayangAnak

Bubur ayam kering

Bubur ayam kering

Masakan sederhana

6 porsi
-+1jam
Bubur Randang Anum

Bubur Randang Anum

Karena niat memang harus ada, dengan alat masak seadanya saya tetap mencoba menghasilkan sesuatu yang sesuai tema. 😂😂 Bubur Randang Anum, biasanya bubur randang itu warnanya merah kecoklatan. Karena pengen ikutan rame-rame bikin tantangan #WanilahMeolah dengan tema #HabangAnum saya jadi bikin bubur randang versi merah muda (Habang Anum). Kali ini saya masak sagu mutiara dengan metode 5.30.7 + 30 #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Borneo

Obat maag Bubur Klerut(Pati Garut)

Obat maag Bubur Klerut(Pati Garut)

Suami sakit maag, dapet resep dr tukang pijet. Aku bikinin deh. Alhamdulillah membaik setelah beberapa hari konsumsi, adem di perut katanya. 😁 #obatmaag

Bubur Telur Yampung Sederhana (MPASI 8+)

Bubur Telur Yampung Sederhana (MPASI 8+)

Ini resep unggulanku. Udah 3x bikin resep ini dan nana suka banget. Dia paling lahap makan ini. 🥰

3 Porsi
2 jam
Bubur sagu

Bubur sagu

Bikin resep ini ga pake ukuran gram/kg hanya memakai ukuran gelas kecil/ kopi.

Bubur tim wortel + sawi hijau

Bubur tim wortel + sawi hijau

Stok wortel masih banyak dan msh punya sawi hijau jg, jd kepikiran buat ngemix si wortel & si sawi😁😂

167. Bubur Ayam Kuah Kuning

167. Bubur Ayam Kuah Kuning

Memasuki minggu ke-2 #PejuangGoldenApron3

Bubur mpasi bayi

Bubur mpasi bayi

Masih suka diblender. Balitanya kadang nyemil makanan orang tuanya.tapi bubur wajib tiap hari bikin.

Bubur ayam sehat sederhana

Bubur ayam sehat sederhana

Maapkan yaak lagi demen demennyaa makan buburr Ini versi lengkap nyaa kali yaakk hahahaa Monggo di cobaaa

2-3 porsi
Bubur Nasi

Bubur Nasi

Walaupun lg kurang enak badan.. ak tipe org yg ngga brkurang nafsu makannya🙈 Makannya ttp pengen makan wlaupun ngunyahnya sakit Ini bubur hasil ngolah nasi kemarin😁

2 jam