Lagi mencari ide resep cilok kuah isi ayam cabe rawit yang unik? Cara menyiapkannya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal cilok kuah isi ayam cabe rawit yang enak selayaknya memiliki aroma dan cita rasa yang dapat memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari cilok kuah isi ayam cabe rawit, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau mau menyiapkan cilok kuah isi ayam cabe rawit yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.
Nah, kali ini kita coba, yuk, kreasikan cilok kuah isi ayam cabe rawit sendiri di rumah. Tetap dengan bahan sederhana, hidangan ini dapat memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa menyiapkan Cilok Kuah Isi Ayam Cabe Rawit memakai 11 jenis bahan dan 12 langkah pembuatan. Berikut ini cara untuk menyiapkan hidangannya.
Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan dalam menyiapkan Cilok Kuah Isi Ayam Cabe Rawit:
Pertama, didihkan air terlebih dulu (untuk campuran adonan).
Kedua, sambil menunggu air mendidih tadi campurkan tepung tapioka dengan tepung terigu lalu beri penyedap bumbu (secukupnya) dan potongan daun bawang (yang sudah dipotong) aduk menjadi rata.
Ketiga, setelah air sedikit mendidih angkat lalu masukan kedalam adonan tepung tadi lalu aduk rata hingga adonan menyatu dan tidak terlalu lengket.
Keempat, potong potong ayam yang sudah disiap kan, lalu kupas bawang putih juga yang sudah disiapkan tadi setelah itu masukan ayam, bawang putih, dan juga cabe rawit tadi kedalam wadah blender.
Kelima, masukan lada bubuk dan bumbu penyedap rasa (secukupnya) kedalam campuran ayam dan bawang tadi, lalu haluskan hingga semua tercampur (saya menghaluskan dengan menggunakan blender)
Keenam, setelah adonan untuk isian tadi sudah halus dan menyatu, panaskan wajan dengan api sedang dan masukan minyak (2 sdt cukup) oseng isian tsb hingga matang
Ketujuh, didihkan kembali air untuk mendidihkan cilok nanti nya dan beri sedikit minyak di dalamnya (agar tidak menempel di wajan)
Kedelapan, setelah adonan untuk isian dan adonan untuk ciloknya sudah siap maka siap untuk diolah. Buat adonan cilok yang tadi dengan isian ayam yang sudah dibuat.
Setelah cilok siap maka masukan cilok cilok yang belum matang tadi kedalam rebusan air yang sudah disiapkan dan tunggu hingga cilok cilok tsb mengambang keatas (matang) lalu tiriskan.
Sambil menunggu cilok yang direbus matang buatlah kuah untuk cilok. Yaitu, haluskan bawang dengan penyedap bumbu lainnya seperti royco dan lada bubuk dan didihkan air untuk kuah (secukupnya)
Setelah halus, panaskan kembali wajan berisi sedikit minyak lalu oseng bumbu halus tadi hingga harum. Setelah itu masukan bumbu kedalam rebusan air untuk kuah dan diberi dawang daun.
Setelah keduanya siap maka siapkan juga sahun (sebelumnya harus di panaskan dulu ya) dan masukan kedalam mangkok dan beri cilok yang sudah matang setelah itu siram dengan kuah cilok yang sudah jadi, maka cilok isi ayam cabe rawit pun jadi👍🏻
Terima kasih telah menggunakan resep yang tim kami tampilkan di halaman ini. Besar harapan kami, olahan Cilok Kuah Isi Ayam Cabe Rawit yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang sedap untuk keluarga/teman maupun menjadi ide untuk berbisnis kuliner. Selamat mencoba!