Ada ide oke hari ini, kita akan membuat Chiffon pandan yang mudah Cara membuatnya sedikit repot. Pengerjaan harus hati-hati dan perlahan agar rasanya nikmat. Umumnya Chiffon pandan yang pas akan mengeluarkan aroma dan rasa yang sedap.
Kemungkinan ada beberapa sebab yang biasanya bisa mempengaruki kenikmatan dari Chiffon pandan, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Lakukanlah hal gampang dalam penyajian Chiffon pandan sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.
Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Chiffon pandan oleh krasi mommy. Bahan-bahan sederhana yang mudah ditemukan, hidangan ini jika disajikan hanyat akan menambah segar dan nikmat serta memberikan kesehatan. Kalau kamu mau, masakan Chiffon pandan memakai 12 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut adalah langkah-langkah membuatnya.
Akhirnya bisa buka cookpad lagi setelah hampir dua minggu kena flu...malas bergerak tidur terus xixixi.hari ini sudah benar2 fit....baking lagiiii kali ini bikin chiffon . Tips 1.Kocok putih telur sampai KAKU tapi jangan sampai pecah karena nanti akan sulit diaduk dengan adonan pastanya. 2.meskipun kaku tapi putih telurnya mudah sekali tercampur dengan adonan pastanya.campur dalam tiga tahap atau lebih tapi jangan aduk secara berlebihan karena putih telurnya bisa kempis dan hasilnya bantat.saat dituang ke loyang ...adonannya tetap kaku/kental tidak mencair.jalankan spatula memutar untuk meratakan dan memecahkan gelembung besar. 3.jangan buka oven sebelum satu jam atau sebelum bagian atasnya coklat karena kue bisa kempis.bila baru sebentar dan bagian atas sudah coklat maka kecilkan lagi apinya.memanggang chiffon memang harus pakai api kecil karena cakenya tinggi. 4.bila dipanggang kurang dari satu jam walaupun sudah matang biasanya akan kempis/turun banyak setelah keluar dari oven. 5.segera tangkupkan loyang diatas botol biar chiffon tidak kempis.setelah dingin keluarkan dengan cara disisir pakai pisau.
Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Chiffon pandan:
- bahan a:
- 7 butir kuning telur
- 120 gr santan kental
- 80 gr minyak
- 140 gr tepung kunci
- 1 _1.5 sdt pasta pandan
- bahanb:
- 7 butir putih telur
- 140 gr gula
- 1 sdm air jeruk nipis
- 1/4 sdt garam halus
- resep tintin rayner