Cara Gampang Membuat Peanut Butter Cake yang Anti Gagal

Dipos pada August 9, 2021

Peanut Butter Cake

Hari ini saya akan berbagi resep Peanut Butter Cake yang praktis Cara membuatnya sedikit repot. jangan terburu-buru ya, kalau salah proses dan bahan rasanya nanti tidak enak. Padahal Peanut Butter Cake yang lezat akan mengeluarkan aroma dan cita rasa yang akan membangkitakan selera.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Peanut Butter Cake, seperti takaran, banyaknya bahan, banyaknya bumbu, pemilihan bahan yang baik, hingga cara memasak dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Peanut Butter Cake sebaiknya di rumah sendiri terlebih dahulu agar lebih percaya diri dan yakin.

Perkiraan porsi dari bahan dibawah untuk membuat Peanut Butter Cake sekitar 1 loyang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Jangan lupa ya, biasanya waktu yang dibutuhkan untuk memuat Peanut Butter Cake diperkirakan sekitar 40-60 menit.

Kalau mau lebih kreative boleh kok dibuat variasi Peanut Butter Cake bisa kreasi sendiri atau dengan teman-teman di rumah kamu. Cukup dengan bahan yang sederhana, kreasi masakan ini cukup enak dan bisa menyenangkan lidah dan hati. Kalau kamu mau, masakan Peanut Butter Cake memakai 17 jenis bahan dan 11 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#HARCOOKNAS #HARCOOKNAS_ResepChefBeng Source Chef Beng Budiarso di YouTube Cookpad Anif Agustina Bismillah Lihat di YouTube, sepertinya resep ini mudah buat pemula seperti saya. Alhamdulillah berhasil bikin cake-nya meski saya skip sour creamnya, diganti dengan susu murni campur lemon. Saya pakai setengah resep. Berkah selalu buat cookpad dan seluruhnya authornya. πŸ’ Semoga saya bisa dapat apron dari cookpad. 🌷

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Peanut Butter Cake:

  1. 75 gr margarin/mentega
  2. 75 gr gula Kastor (saya gula pasir)
  3. Gula semut (saya skip)
  4. 2 butir telur
  5. Bahan kering
  6. 125 tepung tepung serbaguna
  7. 10-15 gr coklat bubuk
  8. 1/2 sdt baking powder
  9. 1/2 sdt soda kue
  10. Bahan basah
  11. 60 gr Whip cream
  12. 60 ml Sour cream (saya pakai susu+lemon)
  13. Toping
  14. Butter cream
  15. Selai kacang
  16. Bubuk coklat
  17. Meses coklat

Langkah-langkah untuk membuat Peanut Butter Cake

1
Mixer gula dan margarin hingga tercampur rata. Lalu tambahkan telur satu persatu.
2
Masukkan bahan kering yang sudah diayak. Diselingi dengan bahan basah.
3
Alasi loyang dengan kertas roti, atau olesi dengan margarin dan tepung.
4
Tuang adonan dalam loyang. Masukkan ke dalam oven yang sudah dipanasi sebelumnya.
5
Panggang adonan dengan suhu 180 derajat celciusselama 30-35 menit.
6
Bagi dua butter cream. Yang satu di campur dengan selai, yang satunya di campur dengan bubuk cokelat.
7
Jika bolu sudah matang, dinginkan dahulu. Setelah itu, bagi menjadi dua di potong bagian tengah.
8
Isi bagian tengah dengan butter cream kacang dan coklat.
9
Tumpuk bolu. Lalu lapisi bagian luar dengan butter cream. Tipis-tipis saja dulu.
10
Lapisi seluruh bagian bolu dengan butter cream. Bagian bawah dengan campuran cokelat dan bagian atas dengan butter cream selai kacang.
11
Bagian bawah di tempelkan meses. Hias bagian atas sesuka kalian. πŸ’

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bolu Susu (wangi susu)

Bolu Susu (wangi susu)

Resep ini benar-benar wangi dan terasa susunya. Setelah sebelumnya mencoba resep bolu susu yang di tambah keju rasanya jadi seperti cheesecake menurut saya. Kalau resep kali ini sudah pas aroma susu dan rasa susunya terasa. Sumber resep:: cp. ingemanies

47. Bolu kukus pisang moist tanpa mixer

47. Bolu kukus pisang moist tanpa mixer

Bolu kukus pisang adalah salah satu dessert yang cara pembuatannya paling mudah. Saya tambahkan choco chips supaya makin enak. Perpaduan pisang dan coklat memang paling mantul. Tidak bisa tidak enak! Bahan-bahannya gampang banget dicari pasti di setiap rumah ada. Resep ini saya jamin anti gagal. Sekali coba pasti berhasil dan rasanya super yummy. Yuk masak πŸ˜‹ #CookpadId #BoluKukusPisang #DirumahAja

2 - 4 orang
45 menit
Bolu Gulung Kukus Chocolatos

Bolu Gulung Kukus Chocolatos

Suka aja ma yang namanya cake πŸ˜‹ mumpung msh da stok buttercream kali ini mau bikin bolu gulung chocolatos, bahan semua da ada tinggal siapin aja perlengkapan lainnya, anak anak sukaaa banget kalau da topping Buttercream nya. Sayang aku kurang hati hati saat membuka tutup kukusan akhirnya uap air sedikit menetes pada cake.😩 tapi rasanya Hhmm... πŸ˜‹ sungguh lezatosπŸ˜„

Bolu kukus Tiramisu (berlayer)

Bolu kukus Tiramisu (berlayer)

Bismillah Rabu. 13 Januari 2020 Recook : Cookpad Mak @fridajoincoffee enak.lembut dan praktis.

Black Forest Roll Cake!

Black Forest Roll Cake!

Selamat Ulang Tahun Ulyn!!! Terima kasih Ulyn atas jiwa dan raga yg terus dapat bekerja sama hingga di usia saat ini. Terima kasih Ulyn karena mau terus belajar untuk semua hal.. 😍😍 Terima kasih diri yg terus percaya.. Penghargaan terhadap diri dengan membuat black forest untuk pertama kalinya. Ini resepnya Mba Evy July.. Terima kasih Mba resepnya #JelajahResepSahabat #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Depok

Bolu Sarang Semut / Bolu Karamel

Bolu Sarang Semut / Bolu Karamel

Saya sangat suka sekali dengan bolu karamel tapi jarang sekali saya temukan bolu ini dipasaran. Jadi, saya berinisiatif belajar membuatnya dan hasilnya sangat memuaskan.

Sekeluarga
1 Jam
Bolu pisang kukus keju meisis

Bolu pisang kukus keju meisis

Suami beli pisang ambon 1 sisir tp yg kemakan cm beberapa biji jadilah sisany kematengan. Buat bolu aja deh...

8 potong
60menit
Bolu Mandarin Kukus

Bolu Mandarin Kukus

Mencoba bikin bolu Mandarin kukus dari mba @Dhiah Odie rasanya enak sekali bakalan coba bkin terus ini, πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚ bikinnya mudah sekali mantul abis,,, #PejuangGoldenApron3 #Godateflon_minggu14 #MasakAsyik #Cookpadcommunity_Malang #Cookpadindonesia #Cheylvia

Bolu Keju Panggang

Bolu Keju Panggang

Source: Chalistaa Kitchen Hari ini bikin stok cemilan batitaku. Bahan2 lengkap di rumah. Tadinya mau dibikin topping keju juga tapi si batita liat coklat akhirnya diduetin deh coklat dan keju. Nikmat banget deh. Oh ya takaran gula dikurangi karena takut kemanisan. Ternyata setelah saya kurangi, manisnya pas dong. Yuk bebikinan. #PejuangGoldenApron2

Bolu Moist Pepaya

Bolu Moist Pepaya

Ternyata pepaya itu ga hanya di juice, campuran es atau salad,tetapi di buat bolu juga enak lho , lembut banget😊 #bolupepaya #PekanPosbarPepaya #ComboNgabibita_Gedang #CookpadCommunity_Bogor

5 orang
1 jam 15 menit
Puding kukus "bolu make over"

Puding kukus "bolu make over"

Menyiasati sisa bolu/cake yg dibuang sayang... Bisa kita buat puding... Ala ala puding roti... Tapi rotinya diganti sama cake/bolu sisa.

3 loyang kecil
30 menit
Bolu kukus keju

Bolu kukus keju

Bikin bolu ini untuk ulang tahun suami ke 33 tahun sekaligus nambahin produk dagang Borzu (usaha cake,catering yang saya rintis) , dibantu sama bocil Arfan bebikinnya.

4 orang
60 menit
Bolu kukus sawi hijau

Bolu kukus sawi hijau

Dalam rangka memeriahkan,acara di cookpad ,cari"ide untuk membuat olahan dari sawi,akhirnya kepikiran membuat bolu kukus sawi aja deh yang simple😊#pekanposbarsawi.

3-4 orang
15 menit
BOLU KUKUS MEKAR (no telur,no mixer)

BOLU KUKUS MEKAR (no telur,no mixer)

Pgn baking tp Males ngeluarin mixer...yokk cobain resep ini...MNtul bgt.source:lusy yunis #Basidoncek#MaulangMasak #CookpadCommunity_Sumbar

8buah
30menit
Bolu Jadul

Bolu Jadul

Ga pernah bosan klo ngemil kue ini, kue sepanjang masa Source : vita jaurina

Bolu Panggang

Bolu Panggang

Sekarang di Malang hampir tiap hari turun hujan. Hasrat ngemil meningkat pesat πŸ˜‚, maka mulai lah bebikinan lagi. Kali ini request bojo pingin yang manis-manis. Lihat-lihat stok bahan kira-kira cocoknya dibikin apa, akhirnya pilih bikin bolu aja 😁. Ini bolunya super lembut dan gak seret, luarnya garing. Anak dan bojo ❀️. Saya pakai oven tangkring dengan ilmu kira-kira 🀭, belum beli alat pengukur suhunya. Pokoknya kalau mulai tercium aroma wangi manis gitu sering-sering dicek biar gak gosong πŸ˜†.

Bolu Gulung Kukus Lukis Motif Kartun

Bolu Gulung Kukus Lukis Motif Kartun

Hai cookpaders... Beres Clover bulan ini temanya Bolu Gulung Kukus, yang sebelumnya mbak @ Nur Yoshi , sharing ilmunya tentang bolu kukus ini. Ternyata susah2 mudah membuatnya. Setelah melalui kegagalan sampai 3 x , akhirnya yang ke 4 berhasil juga ... Horeeee..🀩🀩🀩. gak bisa di bayangkan rasa senangnya setelah membuka kertas bakingnya, ternyata aman, tidak ada nempel di kertas n tidak retak saat di gulung 😍😍😍. Hal2 yang saya perhatikan selama proses pembuatan bolu ini: 1. Adonan untuk motif, harus benar2 putih n mengembang 2. Adonan bolu, saat mengocok telur, SP n gula harus benar2 putih berjejak, karena kalau tidak , bolu akan bantat/keras. 3. Yang paling penting , saat menggulung , bolu dalam keadaan hangat, bukan panas/dingin karena bisa menyebabkan bolu pecah. 4. Saat membuat motif, perhatikan kertas baking nya harus benar2 rata tidak terlipat atau bergelombang, karena bisa juga membuat bolu retak / berlekuk. 5. Saat sebelum membuat motif, sebaiknya loyang kertas baking di olesi dengan margarine tipis2 supaya bolu tidak lengket di kertas. Source : Nur Yoshi Imama #Beres_BoluGulungLukis #BeresClover #cookpadcommunity_ palembang #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #clovercookinglover #PejuangGoldenApron3 #MamiCay